Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Gotong Royong Petani Tominuku Didampingi Babinsa Berjalan Tertib dan Aman

Gotong Royong Petani Tominuku Didampingi Babinsa Berjalan Tertib dan Aman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

NTT — ALOR —, Babinsa Desa Tominuku, Kecamatan Alor Tengah Utara, Kopda Samdia Jenkari melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian bersama kelompok tani setempat pada Selasa (23/9/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini berlangsung di lahan sawah milik Bapak Ebeneser Lankari dengan luas satu petak tanah yang sedang dipersiapkan untuk ditanami sayur hijau.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa ikut membantu mencangkul tanah bersama kelompok tani. Pendampingan yang dilakukan merupakan bentuk kepedulian TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah binaan, sekaligus mendorong semangat gotong royong masyarakat desa.

Kelompok gotong royong yang terlibat berjumlah empat orang, dengan waktu kerja efektif sekitar dua jam setiap harinya. Meski singkat, kerja sama antara Babinsa dan masyarakat mampu mempercepat proses pengolahan lahan sehingga dapat segera digunakan untuk menanam sayuran hijau.

Pada pukul 10.00 WITA, kegiatan kelompok tani selesai dilaksanakan dengan tertib, aman, dan penuh semangat kebersamaan. Kegiatan ini tidak hanya bermanfaat bagi petani, tetapi juga menumbuhkan rasa solidaritas antarwarga dalam meningkatkan hasil pertanian.

Kopda Samdia Jenkari menyampaikan bahwa Babinsa selalu siap hadir dan mendukung aktivitas warga desa, khususnya di sektor pertanian. Kehadiran Babinsa diharapkan dapat memberikan motivasi kepada masyarakat untuk terus bekerja sama membangun ketahanan pangan yang lebih baik di wilayah Alor Tengah Utara.

(Pendim1622/Alor)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Desa Cau Belayu Polsek Marga Pengamanan Upacara Ngaben

    Bhabinkamtibmas Desa Cau Belayu Polsek Marga Pengamanan Upacara Ngaben

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang melaksanakan kegiatan adat Bhabinkamtibmas desa tua bersama atensi dan pengamanan kegiatan upacara pitra yadnya ngaben almarhum I Ketut Gerit, warga br adat seribupati, Jumat, (17/10/2025), pukul 08.00 wita, bertempat di setra adat seribupati,ds cau belayu,kec marga,tabanan. “Pengamanan dan pengaturan lalin dilaksanakan bersinergi […]

  • Zoom Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan di Ngada Berjalan Aman dan Kondusif

    Zoom Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan di Ngada Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ngada – Koramil 1625-03/Boawae melalui Danposramil Nangaroro, Serka Farid Abu Bakar, bersama Babinsa Desa Ulupulu I, Sertu Lambertus Kesu, menghadiri kegiatan syukuran Zoom Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan oleh Presiden Republik Indonesia, Rabu (7/1/2026). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.00 Wita hingga selesai ini bertempat di Ruang Pertemuan Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Ndora. Kehadiran […]

  • Wujud Nyata Konsistensi Babinsa, Serda Dewa Wasista Dampingi Desa Adat Selisihan Mekiis Ke Pasucian Toyo Bulan

    Wujud Nyata Konsistensi Babinsa, Serda Dewa Wasista Dampingi Desa Adat Selisihan Mekiis Ke Pasucian Toyo Bulan

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Klungkung,- Konsistensi melaksanakan Tupoksi dan komitmen sebagai seorang Babinsa dengan optimal menjadi salah satu indikator keberhasilan Babinsa di wilayah binaan. Tidak hanya hadir dalam berbagai kegiatan semata, namun Babinsa harus mampu memberikan manfaat dan dampak positif bagi warga maupun wilayahnya. Hal tersebut diungkapkan Babinsa Selisihan Serda Dewa Wasista saat hadir ditengah-tengah warga binaannya yang sedang […]

  • ‎Koramil 1615-03/Sambelia Perkuat Keamanan Lewat Patroli Bersama Warga

    ‎Koramil 1615-03/Sambelia Perkuat Keamanan Lewat Patroli Bersama Warga

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Anggota Koramil 1615-03/Sambelia, Serka Sumaili bersama dua orang anggota lainnya melaksanakan patroli malam di wilayah Desa Senanggalih, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur, pada Minggu (21/09/2025). ‎ ‎Patroli ini dilakukan untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman sekaligus mempererat komunikasi dengan tokoh masyarakat dan warga setempat. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan himbauan kepada […]

  • ‎Kodim 1607/Sumbawa Intensifkan Patroli Malam Demi Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat

    ‎Kodim 1607/Sumbawa Intensifkan Patroli Malam Demi Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, anggota Koramil jajaran Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan patroli malam pada Senin, 22 September 2025. ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap situasi keamanan masyarakat sekaligus langkah antisipasi terhadap potensi kerawanan di malam hari. ‎ ‎Patroli malam dilakukan secara serentak oleh seluruh Koramil jajaran dengan menyisir […]

  • Berikan Rasa Aman, Bhabin Sobangan Atensi Giat Piodalan

    Berikan Rasa Aman, Bhabin Sobangan Atensi Giat Piodalan

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Mengwi – Bhabinkamtibmas Desa Sobangan Aiptu I Kadek Suastika bersinergi dengan Pecalang Desa Adat Sobangan melaksanakan pengamanan kegiatan keagamaan dalam bentuk Piodalan di Pura Desa, Desa Adat Sibangan, Desa Sobangan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Selasa (2/12/2025) pukul 19.00 wita Dalam kesempatan tersebut bhabinkamtibmas bersama pecalang melaksanakan pengamanan guna memberikan kelancaran rangkaian kegiatan piodalan “Dalam kegiatan […]

expand_less