Peduli Dampak Banjir, Kodim Klungkung Bersama Bunda Obi Hadirkan Senyuman Dengan Bakti Sosial Salurkan Paket Bantuan
- account_circle arash news
- calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
- visibility 20
- comment 0 komentar

- Penulis: arash news

Buleleng, Busungbiu – Komandan Kodim 1609/Buleleng, Letkol Inf Achmad Setyawan Syah S.Pd.S.I.p.meninjau langsung lokasi jembatan putus yang menghubungkan Desa Bongancina dengan Desa Dapdap Putih, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten Buleleng, pada Jumat (16/01/2026) siang. Jembatan yang terletak di Banjar Dinas Batu Kapal ini terputus akibat luapan air sungai setelah wilayah tersebut diguyur hujan dengan intensitas tinggi pada […]
Buleleng — Suasana religius dan penuh kekhusyukan mewarnai peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah yang diselenggarakan oleh Panitia Masjid Kuna/Keramat, Jalan Hasanuddin, Kelurahan Kampung Kajanan, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, Kamis malam (15/1/2026). Kegiatan keagamaan yang dimulai pukul 18.30 WITA tersebut mengusung tema “Jadikan Salat Sebagai Kebutuhan Agar Nantinya Menjadi Penolong di Dunia dan Akhirat”. Peringatan […]
Buleleng — Suasana religius dan penuh kekhusyukan mewarnai peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah yang diselenggarakan oleh Panitia Masjid Kuna/Keramat, Jalan Hasanuddin, Kelurahan Kampung Kajanan, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, Kamis malam (15/1/2026). Kegiatan keagamaan yang dimulai pukul 18.30 WITA tersebut mengusung tema “Jadikan Salat Sebagai Kebutuhan Agar Nantinya Menjadi Penolong di Dunia dan Akhirat”. Peringatan […]
Klungkung,- Sinergi dan kebersamaan TNI dan petani di Kabupaten Klungkung terlihat begitu kental, saat Babinsa Kamasan Koptu Kadek Agus turun langsung ke sawah untuk melaksanakan pendampingan Luas Tambah Tanam ( LTT ) di Subak Kacang Dawe, Desa Kamasan, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Jumat ( 16/01/26 ). Tidak hanya melaksanakan pendampingan, tampak di lokasi Koptu kadek Agus turun […]
Nagekeo – Pada hari Kamis, 02 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Serka Irwan, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat binaan di Dusun Karang Putih, Desa Nggolombay, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat, sekaligus memantau kondisi keamanan dan ketertiban di lingkungan dusun. […]
Lombok Tengah – Dalam rangka memperkuat penguasaan wilayah teritorial serta meningkatkan kesiapsiagaan prajurit di lapangan, Komandan Kodim 1620/Lombok Tengah, Letkol Arm Karimmuddin Rangkuti melaksanakan kegiatan orientasi medan dengan menjelajahi jalur ekstrem di wilayah Sesaot dan Karang Sidemen, Sabtu (19/7/2025). Kegiatan yang dikemas dalam bentuk trabas motor trail tersebut diikuti sejumlah anggota Kodim 1620/Loteng. Selain menjadi […]
Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mendukung program pemerintah mengenai pemenuhan gizi anak sekolah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Ruslin, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN Sermong, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (24/11/2025) pukul 07.45 Wita. Kegiatan pendampingan ini merupakan bentuk kepedulian TNI AD melalui aparat teritorial dalam memastikan program nasional […]
NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka, Kopka Aman Siolimbona, menghadiri rapat perencanaan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2026 sekaligus pembentukan panitia Festival Pemana Bahari Tahun 2025. Kegiatan ini berlangsung pada Minggu (19/10/2025). Rapat tersebut dihadiri oleh perangkat desa, tokoh masyarakat, pemuda, serta perwakilan kelompok nelayan. Dalam kegiatan itu, dibahas rencana program pembangunan desa tahun […]
Sumbawa Barat – Pada hari Selasa, 09 September 2025 pukul 08.00 Wita, seluruh anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan karya bakti pembersihan perumahan dinas Danramil 01/Taliwang yang berlokasi di lingkungan Selayar, Kelurahan Dalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan karya bakti ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan lingkungan sekaligus untuk menjaga kerapian serta kenyamanan di area […]
NTB – Sumbawa — Bertempat di Gedung Bumdes Desa Lenangguar, Kecamatan Lenangguar, Kabupaten Sumbawa, pada Jumat (10/10/2025), telah dilaksanakan peresmian Kantor Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Lenangguar oleh Bupati Sumbawa. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Forkopimca, para tokoh masyarakat, dan jajaran instansi terkait, termasuk Danramil 1607-03/Ropang Kapten Inf Ichsan Mashuri yang hadir memberikan dukungan terhadap […]
Rote Ndao, Kamis (23/10/2025) — Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang pertanian dan ketahanan pangan, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Delfi Amalo, melaksanakan monitoring wilayah sekaligus menghadiri kegiatan peletakan batu pertama pembangunan saluran irigasi di Desa Lidamanu, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan yang berlangsung pada pukul 10.15 WITA ini merupakan bagian dari program […]
2.10
photo_camera 1
At Microsoft Ignite 2023, we are announcing Copilot in Microsoft Dynamics 365 Guides, which combines the power of generative AI with mixed reality to help frontline workers complete complex tasks and resolve issues faster with less disruption to the flow of work. Copilot in Dynamics 365 Guides assists workers in industrial settings who deal with complex […]
Rote Ndao – Babinsa Koramil 02/Pantai Baru Kodim 1627/Rote Ndao Serda Melki Fanggidae Karya Bakti Bersama warga bangun jalan rabat beton di Desa Lenupetu Kecamatan Pantai Baru Kabupaten Rote Ndao.Senin(11/8/25) Karya Bakti TNI merupakan peran komando kewilayahan yang memiliki fungsi pembinaan teritorial yang didalamnya menyangkut pembinaan wilayah, sebagai fungsi pembinaan Babinsa bersama masyarakat. Serda Melki […]
Mangupura – Menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Badung menggelar aksi simpatik dengan membagikan bendera Merah Putih kepada para pengguna jalan, Selasa (5/8/2025). Kegiatan ini digelar di sejumlah titik jalan utama di wilayah hukum Polres Badung, sebagai bentuk nyata dalam menumbuhkan rasa cinta tanah air di tengah masyarakat. […]
Exploring the Tech-Savvy WondersThe delineation between digital and physical continues to blur, weaving a fabric of reality that resonates with the beats of progress. Within this exciting nexus, entrepreneurs and tech aficionados find a fertile ground to cultivate, explore, and thrive. As we navigate through the myriad of gadget-driven narratives, there are key trends and […]
Lombok Timur — Danramil 1615-11/Aikmel Kapten Inf. Abd Wahab melaksanakan kegiatan menghadiri Acara Perayaan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang bertempat di Yayasan Pondok Pesantren Sirojul ‘Ulum, Desa Mamben Daya, Kecamatan Wanasaba, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu (17/01/2026) Kegiatan peringatan Isra’ Mi’raj tersebut diisi dengan tausiyah keagamaan yang disampaikan oleh Penceramah Drs. TGH. Munajib Kholidi. Acara […]
Lombok Timur-Babinsa Kembang Kerang Daya, Sertu Lalu Iskandar melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat bertempat di Dusun Bagek Manis, Desa Kembang Kerang Daya, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu (17/01/2026). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan pentingnya menjaga pola hidup sehat, terutama di tengah kondisi cuaca yang tidak menentu saat ini, guna menjaga daya tahan […]
SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat Serma Frengki Moni melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Kelurahan Diratana, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (16/01/2026). Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah binaan. Melalui komunikasi yang baik, Babinsa dapat mengetahui secara langsung […]
Rote Ndao – Wujud kepedulian terhadap kesehatan masyarakat terus ditunjukkan oleh Kodim 1627/Rote Ndao. Pada hari Sabtu, 17 Januari 2026, Komandan Kodim 1627/Rote Ndao, Letkol Kav Kurnia S. Wicaksono, bersama Babinsa Sertu Santana La Adu melaksanakan kegiatan monitoring wilayah yang dirangkaikan dengan kegiatan Peduli Kasih Peduli Sehat di Desa Oelunggu, Kecamatan Lobalaen, Kabupaten Rote Ndao. […]
Denpasar, – Untuk memastikan kelancaran dan menjaga situasi keamanan serta ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Personel Bhabinkamtibmas Desa Dauh Puri Kangin, Aiptu Gede Wijaya Kusuma, bersama dengan Babinsa Peltu AA Wirata, melaksanakan pengamanan terhadap kegiatan Upacara Pelebon atau Ngaben. Kegiatan pengamanan ini merupakan bentuk sinergitas yang kuat antara TNI dan Polri dalam melayani dan melindungi masyarakat, khususnya […]



Saat ini belum ada komentar