Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bersinergi, Tiga Pilar Di Desa Pikat Hadirkan Keamanan Diupacara Ngeroras

Bersinergi, Tiga Pilar Di Desa Pikat Hadirkan Keamanan Diupacara Ngeroras

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Sebagai bentuk pengabdian dan pelayanan kepada warga binaan, Babinsa Pikat Serda Nengah Anom turun langsung bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang melaksanakan pengamanan upacara pitra yadnya ( ngeroras ), Selasa ( 23/09/25 ).

Disamping diikuti oleh ratusan warga, berlangsungnya upacara keagamaan pitra yadnya ( ngeroras ) ini turut dihadiri oleh Bupati Klungkung I Made Satria.

Hari ini ada kegiatan upacara upacara pitra yadnya ( ngeroras ) yang digelar Dusun Intaran Buug, “ucap Serda Nengah Anom.

Ngeroras ini merupakan upacara yang dilaksanakan sebagai rangkaian dari upacara Ngaben yang pelaksanaannya adalah 12 hari setelah pengabenan, dimana untuk upacara pitra yadnya ngaben massal di Dusun Intaran Buug ini diikuti oleh 38 sawe.

Pagi ini dengan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang, dirinya hadir untuk memberikan pengawalan dan pengamanan agar seluruh rangkaian upacara ini berjalan dengan aman, tertib dan lancar,”terangnya.

Inilah dedikasi dan pengabdian dirinya sebagai aparat kewilayahan yang senantiasa akan selalu ada dalam berbagai kegiatan masyarakat serta memastikan kegiatan yang digelar masyarakat aman dan lancar, “pungkas babinsa jajaran Koramil 1610-03/Dawan ini. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ronda Malam Babinsa Koramil Bolo Berjalan Lancar, Sinergi dengan Warga Tingkatkan Keamanan

    Ronda Malam Babinsa Koramil Bolo Berjalan Lancar, Sinergi dengan Warga Tingkatkan Keamanan

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bolo, Jumat 10 Oktober 2025 – Berbagai kegiatan ronda malam dilaksanakan oleh Babinsa Koramil 1608-02/Bolo di beberapa desa di wilayah Kecamatan Bolo untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di malam hari. Di Rt 14 Dusun 01 Desa Timu, Sertu Suherman bersama warga melaksanakan ronda dan kongkow-kongkow sambil memberikan himbauan agar warga tidak main hakim […]

  • Gabungan Piket Fungsi Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Antisipasi Kejahatan 3C di Tengah Malam

    Gabungan Piket Fungsi Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Antisipasi Kejahatan 3C di Tengah Malam

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas agar tetap kondusif di wilayah hukum Polres Tabanan, personel gabungan piket fungsi melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Sabtu (18/10/2025) dini hari. Patroli yang dimulai pukul 00.30 WITA hingga 02.00 WITA ini dipimpin oleh Pawas Polres Tabanan Iptu I Gede Made Putra […]

  • Upaya Peningkatan Kondusifitas Wilayah, Babinsa Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

    Upaya Peningkatan Kondusifitas Wilayah, Babinsa Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Guna menyikapi dan menyelesaikan permasalahan Kamtibmas yang sering terjadi di lingkungan masyarakat, Babinsa Desa Kenebibi Koramil 1605-02/Atapupu Sertu Custodio Castro melaksanakan kegiatan komsos dengan tokoh masyarakat di Dusun Weain, Desa Kenebibi, Kecamatan Kakuluk Mesak, Kabupaten Belu, Minggu (12/10/2025). Dala kegiatan komsos tersebut membahas tentang upaya peningkatan kondusifitas wilayah yang seringkali kali kerap terjadi […]

  • Patroli Gabungan Polres Bandara, Avsec, dan TNI AU Perkuat Keamanan di Terminal Domestik Bandara I Gusti Ngurah Rai

    Patroli Gabungan Polres Bandara, Avsec, dan TNI AU Perkuat Keamanan di Terminal Domestik Bandara I Gusti Ngurah Rai

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Badung – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai bersama Aviation Security (Avsec) dan TNI Angkatan Udara melaksanakan patroli gabungan di area Terminal Domestik Bandara I Gusti Ngurah Rai pada Selasa (25/11/2025). Patroli ini dilakukan sebagai langkah untuk memastikan keamanan, kenyamanan, serta kelancaran aktivitas penumpang dan operasional di kawasan bandara. Kegiatan menyasar sejumlah titik strategis […]

  • Satgas Yonif 741/GN Pos Fatuha Berikan Pelajaran di SD Inpres Fatuha

    Satgas Yonif 741/GN Pos Fatuha Berikan Pelajaran di SD Inpres Fatuha

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Malaka – Pos Fatuha dukung program pemerintah cerdaskan generasi muda dengan mengajar di SD Inpres Fatuha, di Desa Alas, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka. Sabtu (20/07/2025). Kegiatan pemberian materi kepadanya anak sekolah dipimpin oleh Wadanpos Fatuha Sertu Ronny Ribut bersama anggotanya diantaranya materi tentang wawasan kebangsaan dan cinta tanah air. Kehadiran anggota Satgas sebagai tenaga […]

  • Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Laksanakan Pengamanan Gerak Jalan Santai

    Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Laksanakan Pengamanan Gerak Jalan Santai

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Kediri, Jumat 15 Agustus 2025 pukul 07.30 wita. Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalulintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan pada pelaksanaan gerak jalan santai di wilayah Kediri. Penggelaran personil Polsek Kediri secara maksimal yang dipimpin langsung Perwira Pengawas IPTU I Putu Murdita, S.Sos dengan mengerahkan polri baik yang […]

expand_less