Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » 31 KK di Desa Niranusa Terima Bantuan BLT Kemiskinan Ekstrim Periode Juli-September 2025

31 KK di Desa Niranusa Terima Bantuan BLT Kemiskinan Ekstrim Periode Juli-September 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Ende, Sertu Donatus Kiri, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Kemiskinan Ekstrim Dana Desa tahap III untuk periode Juli hingga September 2025 di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Selasa (23/9).

Penyaluran BLT tersebut dimulai pada pukul 10.10 Wita dan berlangsung dengan lancar serta aman. Sebanyak 31 Kepala Keluarga (KK) penerima bantuan menerima uang sebesar Rp 900.000,- untuk tiga bulan, dengan nominal Rp 300.000,- per bulan. Total dana yang disalurkan mencapai Rp 27.900.000,-.

Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah pejabat dan tokoh masyarakat setempat, antara lain Kasi PMD yang mewakili Camat Maurole, Maria Yosefa Mite, S.Sos; Sekretaris Desa Niranusa, Romanus Guru; Ketua BPD Desa Niranusa, Emernsiana Beti; serta seluruh penerima bantuan dari masyarakat Desa Ngalukoja.

Sertu Donatus Kiri, yang mewakili Danramil 1602-04/Maurole, menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini penting untuk memastikan proses penyaluran bantuan berjalan transparan dan sesuai prosedur, serta mendukung program pemerintah dalam membantu masyarakat miskin ekstrim.

“Kami selalu siap mendukung kegiatan sosial yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat di wilayah binaan kami,” ujar Sertu Donatus.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satpolairud Polres Bangli Laksanakan Pengawalan dan Pengamanan Rombongan Siswa Asal Papua di Perairan Danau Batur

    Satpolairud Polres Bangli Laksanakan Pengawalan dan Pengamanan Rombongan Siswa Asal Papua di Perairan Danau Batur

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bangli, Sabtu (6/12/2025) — Dalam rangka memberikan rasa aman dan memastikan keselamatan aktivitas masyarakat di wilayah perairan, Satpolairud Polres Bangli melaksanakan pengamanan dan pengawalan terhadap rombongan siswa-siswi asal Papua yang sedang mengikuti kegiatan wisata edukatif di Danau Batur. Kegiatan pengamanan dimulai pada pukul 08.40 WITA oleh Personil Satpolairud Polres Bangli. Rombongan siswa-siswi yang didampingi para […]

  • Pengamanan Penyebrangan Wisatawan di Dermaga Fastboat Padangbai

    Pengamanan Penyebrangan Wisatawan di Dermaga Fastboat Padangbai

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Selasa, 16 September 2025 Personel Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan arus wisatawan yang akan melakukan penyebrangan melalui Dermaga Fastboat tujuan Nusa Penida, Gili Trawangan, dan Lombok. Dalam kegiatan ini, personel melakukan pemeriksaan barang bawaan, pengawasan jalur masuk ke area dermaga, serta […]

  • Babinsa Bersama Wali Kota Meriahkan Festival Budaya di Tengah Antusiasme Warga

    Babinsa Bersama Wali Kota Meriahkan Festival Budaya di Tengah Antusiasme Warga

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-80, Kelurahan Oesapa Barat, Kecamatan Kelapa Lima menggelar festival budaya dan sejumlah perlombaan yang berlangsung meriah di RT 010/RW 004. Babinsa Kelurahan Oesapa Barat Koramil 1604-01/Kota, Peltu Tomi J. Kurumbatu hadir langsung mengikuti seluruh rangkaian kegiatan tersebut sebagai bentuk dukungan terhadap pelestarian budaya dan semangat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Desa Kobalebha Lewat Pamwil dan Komsos

    Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Desa Kobalebha Lewat Pamwil dan Komsos

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serma Bambang Sutrisno, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Kobalebha, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, Rabu (15/10/2025) mulai pukul 11.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan komando kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam membina hubungan yang erat dengan masyarakat […]

  • POLRES TABANAN GELAR BLUE LIGHT PATROL, CIPTAKAN RASA AMAN DI TITIK KERAMAIAN

    POLRES TABANAN GELAR BLUE LIGHT PATROL, CIPTAKAN RASA AMAN DI TITIK KERAMAIAN

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Untuk menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif di wilayah hukumnya, Polres Tabanan menggelar Blue Light Patrol pada Jumat malam (29/8). Kegiatan patroli malam yang menyasar lokasi rawan keramaian ini dipimpin langsung oleh Pawas IPTU I Gede Made Putra Mastika, A.Mk., dengan melibatkan 18 personel gabungan piket fungsi Polres […]

  • Polres Tabanan Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian, Sekaligus Berikan Penghargaan bagi Personel Berprestasi

    Polres Tabanan Gelar Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian, Sekaligus Berikan Penghargaan bagi Personel Berprestasi

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan melaksanakan Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian bagi tiga personel pada periode 1 November 2025 yang dirangkaikan dengan pemberian penghargaan kepada personel berprestasi, Senin (03/11/2025) di Lapangan Mako Polres Tabanan. Upacara berlangsung mulai pukul 08.00 hingga 08.40 WITA dan dipimpin langsung Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu […]

expand_less