Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kapolda NTT Apresiasi Semangat Babinsa Esaul di Ajang Lomba

Kapolda NTT Apresiasi Semangat Babinsa Esaul di Ajang Lomba

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Koramil 1604-08/Sabu Raijua, Kopda Esaul Bolling mencatatkan prestasi membanggakan dengan meraih juara empat dalam ajang lomba lari Wini Border Run sejauh 7,9 KM, kategori TNI–Polri. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 tahun 2025, dan diikuti oleh sekitar 1.200 peserta yang berasal dari berbagai kabupaten/kota di Nusa Tenggara Timur (NTT) serta dari negara tetangga Timor Leste. Sabtu (19/07/2025).

Wini Border Run 2025 untuk pertama kalinya digelar di kawasan perbatasan negara, tepatnya di PLBN Wini, Kecamatan Insana Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Ajang ini menjadi simbol persahabatan lintas negara yang sarat makna, dengan peserta terbagi dalam tiga kategori, yakni Umum Pria, Umum Wanita, dan TNI–Polri. Kopda Esaul berhasil mengungguli ratusan peserta lain dalam kategori TNI–Polri dengan menunjukkan kecepatan, ketahanan, dan semangat juang yang luar biasa.

Kapolda NTT Irjen Pol Dr. Rudi Darmoko, S.I.K., M.Si. secara resmi melepas ribuan pelari dan turut menyerahkan penghargaan kepada para juara. Kehadiran berbagai tokoh penting, termasuk perwakilan Gubernur NTT, Bupati TTU, pejabat dari Timor Leste, serta jajaran TNI–Polri dan Forkopimda, menjadikan acara ini sebagai momentum penting untuk mempererat kerja sama lintas batas dan semangat persatuan.

Dandim 1604/Kupang kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P.,M.H.I mengungkapkan rasa bangga atas prestasi Babinsa Kopda Esaul Bolling, yang telah membawa nama baik satuan dan wilayah Sabu Raijua. Pencapaian ini diharapkan menjadi inspirasi bagi seluruh prajurit TNI dan generasi muda untuk terus mengembangkan potensi, menjunjung sportivitas, serta berperan aktif dalam kegiatan positif di wilayah perbatasan. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rehab RTLH Kodim Klungkung Sukses, Kunci Rumah Doserahkan Kepada Bu Wayan Ngeni

    Rehab RTLH Kodim Klungkung Sukses, Kunci Rumah Doserahkan Kepada Bu Wayan Ngeni

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Kebahagiaan tersebut terlihat pagi ini, saat digelarnya acara penyerahan kunci rehab RTLH program Wira Satya Peduli Rakyat Kodim 1610/Klungkung kolaborasi bersama Polres Klungkung, Komunitas satu hati, The Oneness dan Pemerintah Kecamatan Dawan kepada Ni Wayan Ngeni warga Banjar Cempaka, Desa Pikat, Minggu ( 10/08/25 ). Kegiatan yang dilaksanakan di Balai Desa Adat Pangi Desa Pikat […]

  • Kasad Kunjungi Kupang Disambut Meriah Jajaran TNI

    Kasad Kunjungi Kupang Disambut Meriah Jajaran TNI

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Komandan Kodim 1604/Kupang, Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I., bersama para Petinggi TNI lainnya menjemput kedatangan Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad), Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., beserta Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana, Ny. Uli Simanjuntak, dan rombongan. Penyambutan berlangsung di Apron Lanud El Tari Kupang, Jalan Adisucipto, Kelurahan Penfui, Kecamatan Maulafa, Kota […]

  • Bidkum Polda Bali Gelar Penyuluhan Hukum di Polres Tabanan untuk Tingkatkan Profesionalisme Personel

    Bidkum Polda Bali Gelar Penyuluhan Hukum di Polres Tabanan untuk Tingkatkan Profesionalisme Personel

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka meningkatkan pemahaman dan pengetahuan personel Polri di bidang hukum, Bidang Hukum (Bidkum) Polda Bali melaksanakan kegiatan penyuluhan hukum di Polres Tabanan pada Selasa, 4 November 2025. Kegiatan yang berlangsung di Aula Wisnu Hartono Polres Tabanan mulai pukul 09.20 hingga 10.30 WITA ini dihadiri oleh Wakapolres […]

  • TNI Hadir di Tengah Rakyat, Babinsa Nggumbelaka Tingkatkan Kamtibmas dan Kerja Sama dengan Perangkat Desa

    TNI Hadir di Tengah Rakyat, Babinsa Nggumbelaka Tingkatkan Kamtibmas dan Kerja Sama dengan Perangkat Desa

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin Deru Pay, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah di Desa Nggumbelaka, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Senin (3/11/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan dimulai dengan koordinasi dan sinkronisasi data wilayah bersama perangkat desa bertempat di Kantor Desa Nggumbelaka. Babinsa menekankan pentingnya kerja sama antara TNI, pemerintah […]

  • Polsek Kuta Selatan Laksanakan Cooling System dan Sambang Wisatawan di Pantai Pandawa

    Polsek Kuta Selatan Laksanakan Cooling System dan Sambang Wisatawan di Pantai Pandawa

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kuta Selatan – Personel Polsek Kuta Selatan melaksanakan kegiatan Cooling System sekaligus sambang wisatawan di kawasan objek wisata Pantai Pandawa, Desa Kutuh, Kecamatan Kuta Selatan, Badung, Kamis (2/10/2025) siang. Kegiatan sambang menyasar area pantai yang ramai dikunjungi wisatawan domestik maupun mancanegara. Personel berkoordinasi dengan petugas keamanan bankamda setempat untuk memantau situasi, terutama pada kantong-kantong parkir […]

  • Bangun Gapura Sambut HUT RI Ke-80, Babinsa, Perangkat Desa dan Mahasiswa Bekerjasama

    Bangun Gapura Sambut HUT RI Ke-80, Babinsa, Perangkat Desa dan Mahasiswa Bekerjasama

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke 80 tahun 2025, Perintah Desa Kalali dan Mahasiswa Undarma membangun Gapura Merah Putih, bertempat di Desa Kalali, Kecamatan Fatuleu Barat, Kabupaten Kupang, Rabu (13/8/2025). Pembangunan Gapura Merah Putih mendapat dukungan dari Babinsa Serma Albert Tanono sebagai motofasi bagi warga masyarakat untuk ikut […]

expand_less