Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wujudkan Kamtibmas, Babinsa Sukawana dan Bendesa Adat Kuum Duduk Bersama Bahas Wilayah

Wujudkan Kamtibmas, Babinsa Sukawana dan Bendesa Adat Kuum Duduk Bersama Bahas Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Bangli – Dalam rangka mempererat hubungan serta meningkatkan sinergi dengan tokoh adat di wilayah binaan, Babinsa Desa Sukawana Koramil 1626-04/Kintamani, Sertu Nyoman Budiarta melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Bendesa Adat Kuum, Bapak Jero Wayan Suci, Senin (22/9/2025) bertempat di Banjar Kuum, Desa Sukawana, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada tokoh adat terkait pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Selain itu, ia juga mengimbau agar masyarakat tetap waspada terhadap potensi dampak cuaca ekstrem yang dapat menimbulkan bencana alam, seperti tanah longsor maupun pohon tumbang.

Bendesa Adat Kuum, Bapak Jero Wayan Suci, mengapresiasi langkah Babinsa yang selalu hadir di tengah masyarakat. Ia menegaskan siap bersinergi dalam menyampaikan pesan-pesan tersebut kepada warga, khususnya dalam menjaga kekompakan, persatuan, dan kesiapsiagaan di wilayah adat Kuum.

Kegiatan Komsos berlangsung dengan aman, lancar, dan penuh keakraban, serta diharapkan semakin memperkuat komunikasi antara aparat TNI dengan tokoh masyarakat di wilayah binaan.

Babinsa Desa Sukawana, Sertu Nyoman Budiarta:
“Melalui kegiatan Komsos ini, kami ingin terus menjalin silaturahmi dengan tokoh adat dan masyarakat. Kami juga mengingatkan agar selalu menjaga keamanan lingkungan serta meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana alam, terutama di musim hujan seperti saat ini.”

Dandim 1626/Bangli, Letkol Arm Gede Arya Girinatha Utama:
“Komsos yang dilakukan Babinsa merupakan bagian dari upaya TNI untuk selalu hadir bersama rakyat. Kami berharap sinergi dengan para tokoh adat maupun masyarakat dapat terus terjaga, sehingga tercipta situasi wilayah yang aman, tertib, dan tangguh dalam menghadapi segala kemungkinan.”tegas Dandim
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Klungkung Tegaskan Kuatnya Sinergi Dan Komunikasi Memiliki Pengaruh Besar Optimalnya Tupoksi Babinsa

    Dandim Klungkung Tegaskan Kuatnya Sinergi Dan Komunikasi Memiliki Pengaruh Besar Optimalnya Tupoksi Babinsa

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka optimalisasi pencapaian Tupoksi pembinaan teritorial di wilayah, berbagai upaya dan langkah terus digencarkan Babinsa jajaran Kodim 1610/Klungkung dalam melaksanakan tugasnya di wilayah binaan. Salah satunya dengan selalu menjaga sinergitas dan kekompakan bersama seluruh elemen di wilayah binaan.   Kekompakan Babinsa jajaran Kodim Klungkung itupun terlihat nyata dalam sinergi mereka dengan berbagai elemen […]

  • Larangan Penggunaan Listrik untuk Jebakan Hama Babi Disosialisasikan Babinsa Parado

    Larangan Penggunaan Listrik untuk Jebakan Hama Babi Disosialisasikan Babinsa Parado

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Monta, 20 November 2025 – Babinsa Koramil 1608-07/Monta terus mengintensifkan kegiatan teritorial berupa patroli dan ronda malam secara berkelanjutan guna menjaga keamanan, ketertiban, dan kenyamanan warga di wilayah binaan. Serda Muhammad yang bertugas di Desa Parado Kuta melakukan patroli dan ronda malam bersama warga. . Serda Muhammad juga menghimbau warga agar menghindari perbuatan kriminal dan […]

  • Danramil 1616-04: Pembersihan Sungai Wujud Kepedulian Lingkungan dan Antisipasi Bencana

    Danramil 1616-04: Pembersihan Sungai Wujud Kepedulian Lingkungan dan Antisipasi Bencana

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Minggu (28/9/2025) Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80 tahun 2025, Kodim 1616/Gianyar melalui Danramil 1616-04/Blahbatuh Kapten Inf I Wayan Sudana memimpin pelaksanaan kegiatan Bakti Teritorial Prima berupa pembersihan bantaran aliran Sungai GSM (Griya Swakarsa Mandiri) Tojan, Desa Pering, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar.   Kegiatan diawali dengan apel pengecekan personel yang dipimpin langsung […]

  • Unit Intelkam Polsek Susut Lakukan Monitoring Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua Menjelang Hari Raya Kuningan

    Unit Intelkam Polsek Susut Lakukan Monitoring Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua Menjelang Hari Raya Kuningan

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Bangli, Polsek Susut Menjelang Hari Raya Kuningan, kebutuhan masyarakat akan bahan pangan cenderung meningkat. Untuk memastikan stabilitas harga serta ketersediaan sembako di wilayah hukum Polsek Susut, Unit Intelkam Polsek Susut melaksanakan kegiatan monitoring langsung ke pusat-pusat perdagangan. Pada Jumat (28/11/2025), mulai pukul 06.30 hingga 08.40 WITA, Unit Intelkam Polsek Susut yang dipimpin Kanit Intelkam […]

  • Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polsek Kediri Polres Tabanan melaksanakan ‘Patroli Barcode’ di seputaran wilayah Kediri Kamis (13/11/2025 ) pukul 00.30 s/d 02.30 wita dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Kadek Agus Sutris Juniantara, S.H. melaksanakan Patroli Barcode bersama dan piket fungsi dengan menyisir daerah rawan Curat, Curas dan Curanmor serta obyek […]

  • Polwan Sipropam Ikut Tegakkan Disiplin, Gaktibplin Digelar di Pintu Masuk Polres Tabanan

    Polwan Sipropam Ikut Tegakkan Disiplin, Gaktibplin Digelar di Pintu Masuk Polres Tabanan

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Dalam rangka menegakkan kedisiplinan dan mencegah pelanggaran oleh personel Polri, Seksi Propam Polres Tabanan menggelar kegiatan Penegakan dan Penertiban Disiplin (Gaktibplin) pada Jumat, 8 Agustus 2025. Kegiatan ini berlangsung dari pukul 08.00 hingga 09.00 Wita di pintu masuk (portal) Mapolres Tabanan, dipimpin langsung oleh Kasipropam AKP I Ketut […]

expand_less