Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Dekat dengan Warga, Bangun Komunikasi di Olaia

Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Dekat dengan Warga, Bangun Komunikasi di Olaia

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Serda Maridin Juniaska, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Olaia, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Senin (22/9/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat sekaligus memastikan situasi keamanan dan ketertiban di wilayah tetap kondusif. Melalui komsos, Babinsa dapat mengetahui perkembangan situasi, aspirasi, maupun kendala yang dihadapi warga di lapangan.

Serda Maridin Juniaska menyampaikan bahwa keberadaan Babinsa di desa tidak hanya sebatas menjaga keamanan, tetapi juga hadir sebagai sahabat dan mitra masyarakat dalam menghadapi berbagai persoalan sehari-hari.

Masyarakat Desa Olaia menyambut baik kehadiran Babinsa yang rutin turun langsung ke lapangan. Dengan adanya komunikasi yang harmonis ini, diharapkan akan tercipta lingkungan yang aman, tenteram, dan semakin memperkuat kemanunggalan TNI bersama rakyat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Aparat Desa Magetlegar Fokus pada Pencegahan Stunting

    Sinergi Babinsa dan Aparat Desa Magetlegar Fokus pada Pencegahan Stunting

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    SIKKA, NTT – Upaya percepatan penurunan angka stunting terus dilakukan di wilayah Kabupaten Sikka. Bertempat di ruang rapat Kantor Desa Magetlegar, Kecamatan Doreng, Babinsa Desa Magetlegar Koramil 05/Bola Kodim 1603/Sikka, Sertu Fonseca, menghadiri kegiatan rembuk stunting bersama pemerintah desa dan unsur terkait, Kamis (09/09/2025). Kegiatan tersebut dihadiri Kepala Desa Magetlegar, anggota BPD, pendamping desa, Ketua […]

  • Edukasi Peternakan, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Bersama Disnakkan Temui Masyarakat

    Edukasi Peternakan, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Bersama Disnakkan Temui Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Satgas TMMD ke 125 Kodim 1605/Belu bekerjasama dengan Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Belu menggelar kegiatan penyuluhan non fisik TMMD kepada masyarakat yang berlangsung di Gedung Gereja GBI Maranatha Dusun Mauulun, Desa Naekasa, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu, Jumat (15/8/2025). Sekretaris Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Belu Ade Wahyuni, S.Pt.MM dalam membawakan materinya […]

  • Kebersamaan TNI dan Warga Desa Risa Terwujud dalam Pembangunan Masjid Al-Ikhwan

    Kebersamaan TNI dan Warga Desa Risa Terwujud dalam Pembangunan Masjid Al-Ikhwan

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Bima – Semangat kebersamaan dan nilai gotong royong kembali ditunjukkan oleh masyarakat Desa Risa, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima. Dipimpin langsung oleh Bintara Pembina Desa (Babinsa) Serka Suhardi dari Koramil 1608-04/Woha, warga Kampung Nggaro RT 15 RW 07 Dusun Guna Waktu melaksanakan kegiatan gotong royong pembangunan lanjutan Masjid Al-Ikhwan, Senin pagi (13/10). Kegiatan yang dimulai sejak […]

  • ‎Patroli Malam Babinsa Perkuat Sinergi TNI dan Warga di Desa Sembalun

    ‎Patroli Malam Babinsa Perkuat Sinergi TNI dan Warga di Desa Sembalun

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-10/Sembalun, Sertu Akhmad, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Lendang Luar, Desa Sembalun, Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur, pada Jumat (19/09/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah pencegahan terhadap potensi gangguan keamanan sekaligus menjaga ketertiban masyarakat. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan himbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan dan […]

  • Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Ringankan Beban Warga Lewat Gotong Royong

    Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Ringankan Beban Warga Lewat Gotong Royong

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Gusti Kade Arta, turut membantu warga yang sedang membangun rumah di Desa Hobawawi, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (27/8/2025). Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. Dengan terjun langsung membantu pekerjaan pembangunan rumah warga, Babinsa menunjukkan kepedulian sekaligus mempererat […]

  • Babinsa Aktif di Lapangan, Desa Mantar Tetap Aman dan Kondusif

    Babinsa Aktif di Lapangan, Desa Mantar Tetap Aman dan Kondusif

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda Hendry, Babinsa Desa Mantar dari Koramil 1628-04/Poto Tano, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di desa binaannya pada Selasa, (16/9/2025) pukul 09.50 WITA. Kegiatan Komsos tersebut bertujuan menghimbau warga agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) sehingga lingkungan tetap aman dan kondusif. Melalui kehadirannya, Babinsa tidak hanya berperan sebagai pengawas […]

expand_less