Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Desa Penglumbaran Aktif Laksanakan Komsos Demi Ciptakan Situasi Kondusif

Babinsa Desa Penglumbaran Aktif Laksanakan Komsos Demi Ciptakan Situasi Kondusif

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Bangli – Babinsa Desa Penglumbaran Koramil 1626-02/Susut, Sertu I Ketut Susila melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat binaan di Banjar Penglumbaran Kawan, Desa Penglumbaran, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Minggu (21/9/2025)

Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk menjalin hubungan yang harmonis, mempererat silaturahmi, serta membangun kerjasama yang baik antara Babinsa dengan warga masyarakat. Dalam kesempatan tersebut, Sertu I Ketut Susila juga memantau secara langsung perkembangan situasi perekonomian warga, khususnya para pengusaha menengah yang bergerak dalam usaha jual beli telur di wilayah binaannya.

Menurut Babinsa, melalui kegiatan Komsos diharapkan dapat mengetahui kondisi dan permasalahan yang dihadapi masyarakat, sekaligus memberikan motivasi agar tetap semangat dalam menjalankan usaha.

Komandan Kodim 1626/Bangli, Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama, memberikan apresiasi atas langkah Babinsa yang selalu hadir di tengah masyarakat. “Kegiatan Komsos yang dilaksanakan Babinsa merupakan salah satu bentuk nyata kepedulian TNI AD terhadap masyarakat binaannya. Dengan menjalin komunikasi yang baik, Babinsa dapat mengetahui setiap perkembangan di wilayah dan sekaligus membantu mencarikan solusi apabila ada kendala yang dihadapi warga,” ungkap Dandim.

Kegiatan ini juga merupakan wujud komitmen TNI AD dalam mendukung kesejahteraan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Bangli.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas BKO TMMD Kodim 1622/Alor Ganti Atap Rumah Warga di Desa Kiraman

    Satgas BKO TMMD Kodim 1622/Alor Ganti Atap Rumah Warga di Desa Kiraman

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1622/Alor terus membawa manfaat nyata bagi masyarakat di wilayah Kabupaten Alor. Satgas BKO TMMD bersama warga setempat menunjukkan semangat gotong royong tinggi dengan melaksanakan berbagai kegiatan fisik maupun nonfisik. Salah satu kegiatan tambahan yang dilakukan hari ini adalah membantu perehaban rumah warga, khususnya penggantian atap yang […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Baturiti Amankan Perayaan HUT ke-41 STT Satya Dharma Abianluwang

    Bhabinkamtibmas Desa Baturiti Amankan Perayaan HUT ke-41 STT Satya Dharma Abianluwang

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan kegiatan pengamanan dan menghadiri undangan perayaan Hari Ulang Tahun ke-41 STT Satya Dharma Abianluwang yang berlangsung di Bale Banjar Br. Abianluwang, Desa Baturiti, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan, pada Selasa sore hingga malam hari. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kehadiran Polri dalam mendukung kegiatan masyarakat agar berjalan aman dan tertib. […]

  • Patroli Malam Unit Samapta Polsek Mengwi Imbau Anak Muda di Kawasan Taman Ayun

    Patroli Malam Unit Samapta Polsek Mengwi Imbau Anak Muda di Kawasan Taman Ayun

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Unit Samapta Polsek Mengwi melaksanakan patroli malam di kawasan objek wisata Taman Ayun, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Jumat (17/10/2025) pukul 23.00 Wita Kegiatan patroli ini menyasar area-area yang kerap dijadikan tempat berkumpulnya anak-anak muda pada malam hari. Dalam pelaksanaannya, petugas memberikan imbauan […]

  • Dukung Sportivitas, Babinsa Pemasar Hadir dalam Pengamanan Kades Cup I

    Dukung Sportivitas, Babinsa Pemasar Hadir dalam Pengamanan Kades Cup I

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    *NTB – Sumbawa, Selasa (26/8/2025) — Dalam rangka mendukung kelancaran serta menjaga kondusifitas wilayah binaan, **Babinsa Desa Pemasar Koramil 1607-02/Empang, Serda Surahman, melaksanakan **pengamanan kegiatan Turnamen Bola Mini Kades Cup I* yang digelar di *Lapangan Desa Pemasar, Kecamatan Maronge, Kabupaten Sumbawa*. Kegiatan turnamen yang diikuti oleh berbagai tim perwakilan desa se-Kecamatan Maronge ini berlangsung meriah […]

  • Tingkatkan Produktivitas Pertanian, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Tuntaskan 93% Pengecoran Irigasi di Riung Barat

    Tingkatkan Produktivitas Pertanian, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Tuntaskan 93% Pengecoran Irigasi di Riung Barat

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ngada, 3 November 2025** – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan hasil nyata di lapangan. Salah satu sasaran fisik utama, yaitu pengecoran lantai saluran irigasi Lewur Tepu di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, kini telah mencapai progres 93%. Kegiatan pengecoran yang dilakukan secara gotong […]

  • Babinsa Ingatkan Pemuda Sambut Natal Tanpa Minuman Keras

    Babinsa Ingatkan Pemuda Sambut Natal Tanpa Minuman Keras

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Subo, Kecamatan Alor Selatan, Sertu Yopinus Kalawali melaksanakan kegiatan bersama Jemaat dan Pemuda Gereja Ebenheiser Apui dalam rangka persiapan menyambut Hari Raya Natal. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa, 15 Desember 2025, bertempat di halaman Gereja Ebenheiser Apui RT 01/RW 01, Kelurahan Apui. Kegiatan yang dilaksanakan berupa pembuatan dan pemasangan dekorasi pohon Natal di […]

expand_less