Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Danrindam IX/Udayana Kunjungi Satdik Secata di Singaraja

Danrindam IX/Udayana Kunjungi Satdik Secata di Singaraja

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Singaraja – Danrindam IX/Udayana, Brigjen TNI Anwar, S.H., beserta Ketua Persit KCK Cabang X Rindam PD IX/Udayana, Ny. Yeni Anwar, melaksanakan kunjungan kerja ke Satdik Secata Rindam IX/Udayana pada Sabtu (20/9/2025). Kehadiran rombongan disambut dengan pengalungan bunga kepada Danrindam dan pemberian bucket bunga kepada Ibu Danrindam di pintu gerbang Mako Secata.

Setibanya di lokasi, Danrindam IX/Udayana menerima laporan dari Dansecata Rindam IX/Udayana, Letkol Inf Yoyok Widianto, S.Pd., M.Pd. Selanjutnya, Danrindam juga menerima laporan dari Pos 1 serta laporan jajar kehormatan sebelum memasuki area satuan pendidikan.

Agenda kemudian dilanjutkan dengan kunjungan ke ruang kerja Dansecata Rindam IX/Udayana. Dalam kesempatan tersebut, Danrindam beserta Ibu mengikuti acara coffee morning bersama perwira staf.

Pada rangkaian kunjungan tersebut, Danrindam IX/Udayana memberikan pengarahan kepada prajurit organik Secata dan Persit Ranting 2 Secata di Aula Ngurah Rai. Beliau menekankan pentingnya keharmonisan keluarga, menjauhi sifat iri hati, serta bekerja dengan tulus dan ikhlas.

Usai pengarahan, Danrindam IX/Udayana beserta Ibu melaksanakan peninjauan ke sejumlah fasilitas pangkalan Secata Rindam IX/Udayana. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memastikan kondisi sarana prasarana tetap terjaga baik dan mendukung proses pendidikan prajurit.

Dalam kesempatan berikutnya, Danrindam memberikan apresiasi kepada Dansecata Rindam IX/Udayana atas dedikasi dalam menjaga kebersihan dan kerapihan pangkalan. Ucapan terima kasih tersebut menjadi motivasi bagi seluruh personel dalam meningkatkan kinerja dan pengabdian.

Rangkaian kunjungan kerja di Satdik Secata Rindam IX/Udayana berjalan dengan aman dan lancar. Usai kegiatan, Danrindam IX/Udayana beserta Ibu melanjutkan perjalanan menuju Dodiklatpur.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gotong Royong Peduli Sesama, Babinsa Serka Putu Edi Suartawan Hadiri Penyaluran Bantuan Sosial di Pedawa

    Gotong Royong Peduli Sesama, Babinsa Serka Putu Edi Suartawan Hadiri Penyaluran Bantuan Sosial di Pedawa

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Buleleng, Banjar — Bentuk kepedulian sosial kembali diwujudkan melalui kegiatan penyerahan bantuan sembako yang digelar oleh Dinas Sosial Kabupaten Buleleng di Kantor Desa Pedawa, Kecamatan Banjar, Senin (03/11/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Desa Pedawa, Serka Putu Edi Suartawan dari Koramil 1609-06/Banjar turut hadir untuk mendampingi proses penyaluran bantuan kepada masyarakat penerima manfaat. Bantuan ini ditujukan […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Tegakkan Kamtibmas Saat Monitoring Bantuan Pangan Cadangan

    Babinsa Kodim 1602/Ende Tegakkan Kamtibmas Saat Monitoring Bantuan Pangan Cadangan

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh.H, melakukan monitoring pembagian Bantuan Pangan Cadangan (BPC) beras Pemerintah Kabupaten Ende Tahun 2025 di Kantor Desa Raporendu dan Anaraja, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 2 Agustus 2025, mulai pukul 08.00 WITA hingga selesai. Kegiatan monitoring ini bertujuan untuk memastikan keamanan selama proses pembagian bantuan […]

  • Personel Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Laksanakan Pengamanan Persembahyangan Masyarakat

    Personel Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Laksanakan Pengamanan Persembahyangan Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    POLDA BALI – POLRES KARANGASEM –POLSEK KAWASAN PELABUHAN PADANGBAI – Personel Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai bersinergi dengan pacalang melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan lalu lintas guna memastikan kelancaran serta keamanan kegiatan persembahyangan masyarakat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Minggu, 14 Desember 2025, sekitar pukul 16.15 WITA, bertempat di Simpang Tiga Pesamuhan, Desa Padangbai. Pengamanan dipimpin […]

  • Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gagalkan Upaya Penyelundupan Barang Ilegal

    Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gagalkan Upaya Penyelundupan Barang Ilegal

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Netemnanu Utara – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Oepoli Tengah Kembali menunjukkan komitmen alam upaya pengamanan perbatasan dimana berhasil mengamankan barang ilegal yang hendak diselundupkan ke Timor Leste di Desa Netemnanu Utara, Kec. Amfoang Timur, Kab. Kupang. Sabtu (22/11) Keberhasilan ini merupakan buah dari hubungan baik dengan masyarakat, dimana terdapat masayrakat […]

  • Pembangunan SMK Kejuruan: Babinsa Sokoria Selatan Mendampingi Tim Survei Provinsi

    Pembangunan SMK Kejuruan: Babinsa Sokoria Selatan Mendampingi Tim Survei Provinsi

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Ghobe, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) di Desa Sokoria Selatan, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung sejak pukul 12.35 Wita dan menjadi bagian dari pendampingan tim survei dari Dinas Perencanaan Bidang Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa Tenggara Timur.   Kunjungan tim survei […]

  • Babinsa Serda Zikrullah Muslim Hadirkan Semangat Gotong Royong Dalam Lomba Dusun

    Babinsa Serda Zikrullah Muslim Hadirkan Semangat Gotong Royong Dalam Lomba Dusun

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bima,_ Pada hari Selasa, 02 September 2025, Desa Rato mengadakan penilaian lomba Dusun tingkat desa yang bertempat di Kompleks Desa Rato. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Babinsa Desa Rato, Serda Zikrullah Muslim, dengan tema “Merajut kebersamaan pemerintah Desa dengan masyarakat menciptakan Desa Rato asri dan aman.” Lomba ini dihadiri oleh berbagai unsur pemerintahan desa, tokoh masyarakat, […]

expand_less