Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI AD Hadir Jaga Situasi Kondusif di Pelabuhan Pantai Baru

TNI AD Hadir Jaga Situasi Kondusif di Pelabuhan Pantai Baru

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • visibility 55
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627/Rote Ndao, Serda Roni Riberu, melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao pada Sabtu (20/09/2025) pukul 19.45 WITA.

Pengamanan dilakukan dalam rangka mendukung kelancaran proses bongkar muatan Kapal Garda Maritim 3 yang tiba dari Pelabuhan Bolok Kupang dan bersandar di Pelabuhan Pantai Baru sekitar pukul 20.10 WITA. Kehadiran Babinsa di lokasi bertujuan memastikan seluruh aktivitas berjalan aman, tertib, dan terkendali.

Selain mengawasi proses bongkar muatan, Babinsa juga berkoordinasi dengan pihak pelabuhan untuk mengantisipasi kemungkinan gangguan keamanan maupun hal-hal yang dapat menghambat kelancaran aktivitas penumpang dan barang.

Dengan adanya pengamanan langsung dari aparat TNI AD, masyarakat dan pengguna jasa pelabuhan merasa lebih tenang dan terlindungi, sekaligus memperlihatkan sinergi nyata Babinsa dalam menjaga keamanan wilayah binaan, khususnya di area vital transportasi laut.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tradisi Militer Sarat Makna, Kodim 1609/Buleleng Gelar Tepung Tawar dan Pelepasan Purnatugas

    Tradisi Militer Sarat Makna, Kodim 1609/Buleleng Gelar Tepung Tawar dan Pelepasan Purnatugas

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Buleleng – Kodim 1609/Buleleng melaksanakan kegiatan Tradisi Tepung Tawar Anggota Baru Korps Pasi Persdim 1609/Buleleng dan Pelepasan Anggota Purnatugas, pada Rabu, 17 Desember 2025, bertempat di depan Lobby dan Aula Makodim 1609/Buleleng, Jalan Gajah Mada No.142, Kelurahan Banjar Jawa, Kecamatan Buleleng, Kabupaten Buleleng. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 07.55 Wita hingga 08.30 Wita tersebut dipimpin […]

  • TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Tebo Laksanakan Komsos

    TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Tebo Laksanakan Komsos

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Desa Tebo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat, 14 Januari 2026, pukul 09.00 hingga 10.00 WITA. Dalam pelaksanaannya, Babinsa berinteraksi langsung dengan masyarakat guna menyerap aspirasi warga, memantau perkembangan situasi […]

  • Satbinmas Polres Karangasem Laksanakan Koordinasi Bersama Dinas Perhubungan Demi Mewujudkan Kamtibmas yang Kondusif

    Satbinmas Polres Karangasem Laksanakan Koordinasi Bersama Dinas Perhubungan Demi Mewujudkan Kamtibmas yang Kondusif

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Karangasem, Senin (25/8/2025)- Dalam rangka memperkuat sinergi dan menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif, Satbinmas Polres Karangasem melaksanakan kegiatan koordinasi bersama Dinas Perhubungan Kabupaten Karangasem bertempat di depan Kantor Dinas Perhubungan Karangasem. Kegiatan koordinasi ini merupakan bagian dari upaya bersama untuk membangun kemitraan antara Polri dan instansi terkait, khususnya Dinas Perhubungan dalam menghadapi berbagai tantangan yang […]

  • Dari Hilihintir untuk Manggarai: Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Pacu Peran Komunitas Hadapi Bencana

    Dari Hilihintir untuk Manggarai: Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Pacu Peran Komunitas Hadapi Bencana

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Senin, 4 Agustus 2025 | Satar Mese Barat, Manggarai – Sebagai bentuk nyata dukungan TNI dalam memperkuat ketangguhan masyarakat terhadap bencana, Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese, Serda Abdul Hafiz, menghadiri kegiatan sosialisasi Program ELECTRA dan pembentukan Komite Pengurangan Risiko Bencana (PRB) serta tim Siaga Bencana Berbasis Masyarakat (SIBAT) yang digelar di Aula Kantor Desa Hilihintir, Kecamatan Satar […]

  • Pentingnya Peran Babinsa dalam Menjaga Keamanan dan Kesiapsiagaan Masyarakat RateMangga

    Pentingnya Peran Babinsa dalam Menjaga Keamanan dan Kesiapsiagaan Masyarakat RateMangga

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa RateMangga, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende pada Rabu pagi, 20 Agustus 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini berlangsung lancar dan aman hingga pukul 09.30 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa mendengarkan langsung keluhan dan […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil Sambil Bantu Warga Wajakeajaya

    Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil Sambil Bantu Warga Wajakeajaya

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, memimpin kegiatan karya bakti pembersihan material longsor di jalan Desa Wajakeajaya, Kecamatan Ende, Selasa (9/9). Kegiatan ini melibatkan partisipasi aktif masyarakat setempat. Dimulai pukul 10.00 WITA, kegiatan berlangsung hingga selesai dengan suasana gotong royong yang tinggi. Selain pembersihan longsor, Serka Piter juga melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan […]

expand_less