Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Kebersihan Kuatkan Kemanunggalan, Babinsa Tihingan Bersama Aparatur Desa Gelar Gotong Royong

Tingkatkan Kebersihan Kuatkan Kemanunggalan, Babinsa Tihingan Bersama Aparatur Desa Gelar Gotong Royong

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan serta antisipasi potensi banjir, Babinsa Tihingan Sertu Putu Agustana bersama perbekel dan staf desa melaksanakan gotong royong pembersihan saluran air di seputaran Kantor Desa Tihingan, Jumat ( 19/09/25 ).

Gotong royong ini dilakukan untuk membersihkan saluran air dari sampah dan material lain yang menyumbat aliran air, sehingga air mengalir dengan lancar.

Babinsa Tihingan Sertu Putu Agustana menyampaikan bahwa hujan telah mengguyur sepekan ini. Hari ini gotong royong sengaja kita gelar untuk membersihkan selokan, terutama dari sampah maupun material lain yang dapat menyumbat dan mengganggu aliran air.

Dengan saluran yang bersih maka aliran air akan lancar, sehingga tidak ada lagi genangan air maupun tumpukan sampah yang dapat menimbulkan potensi penyakit maupun banjir,”imbuhnya.

Gotong royong ini tidak hanya untuk mewujudkan lingkungan yang bersih dan sehat serta mencegah banjir saja, namun kegiatan ini menjadi wujud nyata komitmen dirinya sebagai Babinsa dalam mewujudkan wilayah yang bersih dan sehat. Kegiatan ini juga menjadi upaya mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat,”imbuhnya.

Sementara itu, Perbekel Desa Tihingan I Wayan Sugiarta menyampaikan apresiasi kepada Babinsa yang selalu menjadi pelopor dalam berbagai kegiatan di wilayah.

Kegiatan gotong royong pagi ini merupakan salah satu bukti nyata sinergitas dan kebersamaan Babinsa dengan seluruh pihak di wilayah terjaga dengan baik.

Terima kasih pak Babinsa yang terjung langsung kelapangan bersama kami untuk bergotong royong pagi ini. Semoga kegiatan kit aini juga akan menjadi motivasi bagi warga untuk semakin peduli terhadap kebersihan dan kesehatan lingkungan, “tutupnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hadiri Musdessus, Babinsa 1623-07/Bebandem dukung kelancaran pelaksanaan Koperasi Desa Merah Putih.

    Hadiri Musdessus, Babinsa 1623-07/Bebandem dukung kelancaran pelaksanaan Koperasi Desa Merah Putih.

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Bungaya Koramil 1623-07/Bebandem Serka Wayan Putu Sudiatmika menghadiri kegiatan rapat Musyawarah Desa Khusus (Musdessus) tentang Koperasi Desa Merah Putih, di Aula Kantor Desa Bungaya, Kecamatan Bebandem Kabupaten Karangasem, pada Rabu (29/10/25). Kegiatan rapat Musdessus dihadiri oleh Kepala Desa Bungaya beserta staf, Babinsa Desa Bungaya, Tenaga ahli Kabupaten, Ketua BPD beserta anggota, […]

  • Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan Pengamanan Adat di Desa Adat Demulih, Susut, Bangli

    Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan Pengamanan Adat di Desa Adat Demulih, Susut, Bangli

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Bangli, 19 Oktober 2025 – Satuan Binmas Polres Bangli yang dipimpin oleh Kasat Binmas, AKP I Wayan Wista, melaksanakan pembinaan dan koordinasi dengan Satuan Pengamanan Adat (Pecalang) Desa Adat Demulih, Susut, Bangli Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan dan kesiapsiagaan satuan pengamanan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan Desa Adatnya Dalam pembinaan tersebut, Kasat Binmas […]

  • Kapolsek Mengwi Pimpin Pengamanan Giat Melasti Ida Sesuhunan Pura Puncak Mangu

    Kapolsek Mengwi Pimpin Pengamanan Giat Melasti Ida Sesuhunan Pura Puncak Mangu

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam rangkaian pelaksanaan upacara Melasti Ida Sesuhunan Pura Puncak Mangu, Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H., M.H. memimpin langsung kegiatan pengamanan jalannya prosesi kegiatan melasti yang berlangsung dengan khidmat dan lancar. Kamis (30/10/2025) pukul 16.00 Wita Prosesi Melasti dimulai dari Pura Sadha Kapal menuju Pura Taman Ayun Mengwi dengan berjalan kaki, diiringi oleh ribuan […]

  • Babinsa Doropeti Himbau Pemuda Tingkatkan Kewaspadaan Saat Ronda Malam di Dusun Safahu

    Babinsa Doropeti Himbau Pemuda Tingkatkan Kewaspadaan Saat Ronda Malam di Dusun Safahu

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, Babinsa Desa Doropeti, Sertu Sudarno, dari Koramil 1614-05/Pekat melaksanakan kegiatan patroli ronda malam pada Rabu (22/10/2025) di Dusun Safahu, Desa Doropeti, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu. Kegiatan patroli malam tersebut merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial dan pengawasan wilayah oleh TNI di tingkat desa. Saat melaksanakan kontrol, […]

  • Hadiri Pemeriksaan Kesehatan, Babinsa Semarapura Sampaikan Upaya Cegah PTM Dan Kampanyekan Pola Hidup

    Hadiri Pemeriksaan Kesehatan, Babinsa Semarapura Sampaikan Upaya Cegah PTM Dan Kampanyekan Pola Hidup

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Klungkung,- Penyakit tidak menular ( PTM ) menjadi salah satu penyebab kematian dan kecacatan yamg cukup tinggi di Indonesia. Padahal situasi ini sejatinya dapat dicegah dengan melakukan skrining risiko PTM sejak dini dan menerapkan gaya hidup sehat seperti yang dikampanyekan dalam Gerakan Masyarakat Hidup Sehat ( Germas ). Demikiam disampaikan I Made Dwi Sutanegara Nakes […]

  • Babinsa Pengulon Tekankan Larangan Miras Berlebihan dalam Rapat Pengamanan Nataru 2026

    Babinsa Pengulon Tekankan Larangan Miras Berlebihan dalam Rapat Pengamanan Nataru 2026

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    BULELENG – Menjelang pergantian tahun, stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) menjadi prioritas utama di tingkat desa. Menanggapi hal tersebut, Pemerintah Desa Pengulon menggelar rapat koordinasi strategis guna membahas pengamanan Hari Raya Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Kegiatan yang berlangsung pada Senin pagi (22/12/2025) pukul 09.00 WITA ini bertempat di Aula Kantor Perbekel […]

expand_less