Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » ‎Danramil Aikmel Turun Langsung Perbaiki Pipa Air Bersama Warga Dusun Cepak Lauk

‎Danramil Aikmel Turun Langsung Perbaiki Pipa Air Bersama Warga Dusun Cepak Lauk

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

‎Lombok Timur – Danramil 1615-11/Aikmel, Kapten Inf Abdul Wahab, bersama anggota melaksanakan kegiatan korve di aliran sungai Dusun Cepak Lauk, Desa Aikmel, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur, pada Jumat (19/09/2025).

‎Kegiatan tersebut dilakukan untuk memperbaiki pipa air yang rusak akibat banjir pasca hujan deras yang melanda wilayah setempat.

‎Kerusakan pipa air membuat warga kesulitan mendapatkan pasokan air bersih untuk kebutuhan sehari-hari. Menyadari kondisi itu, Danramil beserta anggota Koramil Aikmel turun langsung bersama masyarakat melaksanakan gotong royong memperbaiki pipa agar dapat difungsikan kembali.

‎Dalam pelaksanaannya, TNI dan masyarakat bahu membahu mengangkat serta memasang kembali pipa yang rusak. Upaya ini dilakukan demi memastikan pasokan air bersih segera mengalir ke rumah-rumah warga sehingga aktivitas masyarakat bisa kembali normal.

‎Danramil 1615-11/Aikmel, Kapten Inf Abdul Wahab, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian TNI terhadap kebutuhan dasar masyarakat. “Kami hadir untuk membantu mempercepat perbaikan saluran air bersih. Dengan gotong royong, permasalahan bisa segera diatasi dan warga kembali menikmati air bersih,” ujarnya.

‎Kegiatan gotong royong memperbaiki pipa air ini berlangsung dengan aman, lancar, dan penuh kekompakan. Warga pun menyampaikan apresiasi kepada Koramil Aikmel yang telah membantu meringankan kesulitan mereka pasca terjadinya banjir.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kehadiran Babinsa di Tengah Masyarakat, Ciptakan Suasana Aman dan Khidmat Saat Piodalan di Pura Gaduh

    Kehadiran Babinsa di Tengah Masyarakat, Ciptakan Suasana Aman dan Khidmat Saat Piodalan di Pura Gaduh

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Jumat (24/10/2025) wujudkan rasa aman kepada warga yang sedang melaksanakan kegiatan keagamaan guna mendukung kelancaran kegiatan adat di wilayah binaan, Babinsa Desa Ketewel Koramil 1616-05/Sukawati Sertu I Wayan Suparta bersama Bhabinkamtibmas Desa Ketewel Aiptu I Kadek Sipin Wijaya serta Pecalang Desa Adat Ketewel melaksanakan kegiatan pengamanan upacara Piodalan Ngingkup, Mepanggung, Melaspas, Mecaru […]

  • Samapta Polres Klungkung Gencarkan Patroli Malam Hari Demi Keamanan Warga

    Samapta Polres Klungkung Gencarkan Patroli Malam Hari Demi Keamanan Warga

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Klungkung-Guna memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat pada malam hari, Satuan Samapta Polres Klungkung intensifkan kegiatan Blue Light Patrol. Kegiatan ini difokuskan pada titik-titik rawan seperti kawasan pemukiman, pusat keramaian, jalan-jalan yang sepi, serta lokasi yang rentan terjadi kejahatan seperti pencurian, hingga balap liar, (15/10). Dengan kehadiran petugas berseragam dan kendaraan dinas yang dilengkapi lampu […]

  • Patroli Rutin Sat Polairud Polres Gianyar di Pesisir Pantai Masceti, Jaga Kamtibmas dan Keselamatan Masyarakat

    Patroli Rutin Sat Polairud Polres Gianyar di Pesisir Pantai Masceti, Jaga Kamtibmas dan Keselamatan Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

      Gianyar – Satuan Polisi Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Gianyar terus meningkatkan kegiatan patroli rutin di wilayah pesisir guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) perairan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat pesisir. Salah satu kegiatan tersebut dilaksanakan di pesisir Pantai Masceti, Desa Medahan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, pada Kamis (15/1/2026). Patroli rutin […]

  • Polda Bali Laksanakan Ground Breaking Pembangunan Rumah Negara untuk Pejabat Tinggi

    Polda Bali Laksanakan Ground Breaking Pembangunan Rumah Negara untuk Pejabat Tinggi

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali melaksanakan ground breaking pembangunan rumah negara untuk pejabat tinggi Polda Bali yang berlokasi, di Jalan Srikaya, Kawasan Asrama Polisi Srikaya, Denpasar-Bali. Acara ini dipimpin oleh Karo Log Polda Bali Kombes Pol. Stefanus Satake Bayu Setianto, S.I.K., M.Si. dan merupakan hasil kerja sama dengan Pemkab Karangasem yang telah menghibahkan lahan untuk pembangunan rumah negara […]

  • Babinsa Taro Tegaskan Komitmen TNI Dukung Kegiatan Adat dan Keagamaan di Wilayah Binaan

    Babinsa Taro Tegaskan Komitmen TNI Dukung Kegiatan Adat dan Keagamaan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Rabu (5/11/2025) Dalam situasi kondusif di hari suci Purnama Sasih Kalima, Babinsa Desa Taro Koramil 1616-06/Tegallalang Sertu I Made Rai Wibisana bersama Pecalang Banjar Puakan melaksanakan pengamanan serta pengaturan arus lalu lintas pada kegiatan Upacara Piodalan di Pura Puseh Banjar Puakan, Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Kegiatan keagamaan yang dipimpin oleh […]

  • Kodim 1612/Manggarai Intensifkan Patroli Wilayah Bersama Ormas Manggarai Bersatu

    Kodim 1612/Manggarai Intensifkan Patroli Wilayah Bersama Ormas Manggarai Bersatu

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    MANGGARAI, 24 September 2025 – Upaya memperkuat sinergi antara aparat teritorial dan masyarakat terus diwujudkan di Manggarai. Pada Rabu malam, personel Kodim 1612/Manggarai yang dipimpin oleh Serma Bashori Alwi melaksanakan patroli keamanan gabungan bersama organisasi masyarakat (Ormas) Manggarai Bersatu. Kegiatan patroli ini menyasar berbagai titik rawan di Manggarai. Tujuannya jelas, untuk menciptakan rasa aman bagi […]

expand_less