Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Jaga Kelancaran Festival Hiu Paus Labuhan Jambu

TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Jaga Kelancaran Festival Hiu Paus Labuhan Jambu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

NTB – Sumbawa, 2025 — Anggota Koramil 1607-02/Empang melaksanakan tugas pengamanan jalannya Festival Hiu Paus Labuhan Jambu 2025 yang digelar di Desa Labuhan Jambu, Kecamatan Tarano, Kabupaten Sumbawa.

Kegiatan festival yang menjadi agenda wisata tahunan ini diawali dengan jalan santai bersama masyarakat dan peserta, dengan titik start dari Aqila Villa menyusuri Jalan Lintas Sumbawa–Bima, dan berakhir di Taman Wisata Hiu Paus Labuhan Jambu.

Pengamanan dilakukan secara menyeluruh oleh personel Koramil bersama aparat terkait guna memastikan kelancaran lalu lintas, keamanan peserta, serta kenyamanan masyarakat yang turut serta dalam kegiatan tersebut.

Festival Hiu Paus ini menjadi salah satu daya tarik utama Kabupaten Sumbawa, yang tidak hanya mengangkat potensi wisata bahari, tetapi juga menjadi ajang promosi budaya dan ekonomi lokal. Kehadiran TNI di tengah masyarakat dalam kegiatan tersebut sekaligus memperkuat sinergi antara aparat, pemerintah daerah, dan warga dalam mendukung sektor pariwisata yang aman dan kondusif. (Pendim Sumbawa).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 02/Walakaka Bantu Petani Tanam Padi

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 02/Walakaka Bantu Petani Tanam Padi

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Serka Ramli, anggota Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) ketahanan pangan dengan membantu warga menanam padi di Desa Sodana, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Kamis (1/1/2026). Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI AD, khususnya Babinsa, terhadap masyarakat di wilayah binaannya. […]

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Pastikan Stabilitas Wilayah Melalui Kegiatan Teritorial Babinsa

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Pastikan Stabilitas Wilayah Melalui Kegiatan Teritorial Babinsa

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Senin 13 Oktober 2025 — Situasi dan kondisi wilayah Koramil 1627-02/Pantai Baru hingga pukul 14.00 WITA dilaporkan dalam keadaan aman dan kondusif. Piket Koramil 1627-02/PB yang bertugas, Serka Gasper Eduard Kilimandu (NRP 3930407790674), bersama seluruh Babinsa jajaran, melaksanakan pemantauan serta berbagai kegiatan teritorial di wilayah binaan masing-masing. Sejak pagi, kegiatan diawali dengan apel […]

  • Serka Amrin Aktif Dampingi Warga Binaan di Wilayah Manggelewa

    Serka Amrin Aktif Dampingi Warga Binaan di Wilayah Manggelewa

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB – Babinsa Desa Tanju, Serka Amrin dari Koramil 1614-06/Manggelewa, melaksanakan kegiatan teritorial berupa komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan di Dusun Trawang, Kecamatan Manggelewa, pada Sabtu (10/1/2026). Kegiatan komsos tersebut dirangkaikan dengan anjangsana serta monitoring wilayah sebagai upaya Babinsa untuk mengetahui secara langsung kondisi sosial dan keamanan di lingkungan masyarakat binaannya. Serka Amrin […]

  • Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil  Untuk Laksanakan Strong Point

    Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kediri, Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalulintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan. Jumat, 9 Januari 2029 pukul 06.30 wita, Penggelaran personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Perwira Pengawas, Iptu I Nyoman Mulada dan personil opsnal lainnya pada simpang rawan terjadinya kemacetan dan laka lantas mengingat volume […]

  • Olahraga Rutin, Upaya Kodim 1613/Sumba Barat Tingkatkan Kesehatan dan Imunitas Prajurit

    Olahraga Rutin, Upaya Kodim 1613/Sumba Barat Tingkatkan Kesehatan dan Imunitas Prajurit

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Anggota Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Olahraga Rutin Demi Jaga Kebugaran Tingkatkan Kesiapan Fisik, Prajurit Kodim 1613/Sumba Barat Laksanakan Olahraga Bersama   SUMBA BARAT – Demi menjaga kebugaran dan kestabilan tubuh, anggota Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan kegiatan olahraga bersama pada Senin (09/12/2025). Kegiatan ini rutin digelar sebagai upaya satuan dalam meningkatkan kesehatan fisik, kekompakan, serta semangat […]

  • Babinsa I Putu Suecadana Turun Langsung Dampingi Penanaman Padi 1 Hektare

    Babinsa I Putu Suecadana Turun Langsung Dampingi Penanaman Padi 1 Hektare

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu I Putu Suecadana melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan dengan membantu masyarakat dalam penanaman padi tadah hujan di Desa Kombapari, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur,pada Kamis, (01/01/2026). Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian TNI AD melalui peran Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta meningkatkan kesejahteraan […]

expand_less