Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Polda Bali » Sambang Kamtibmas Kapolsek Denpasar Barat di PT. Bintang Sidoraya, Pererat Silaturahmi dan Edukasi Kamtibmas

Sambang Kamtibmas Kapolsek Denpasar Barat di PT. Bintang Sidoraya, Pererat Silaturahmi dan Edukasi Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Denpasar,— Dalam rangka mempererat silaturahmi sekaligus menjalin komunikasi aktif antara kepolisian dengan komunitas masyarakat, Kapolsek Denpasar Barat, Kompol Laksmi Trisnadewi W., S.H., S.I.K., melaksanakan kegiatan Sambang Kamtibmas ke PT. Bintang Sidoraya yang berlokasi di Jl. Tunjung Sari No. 18 X, Desa Padangsambian Kaja, Kecamatan Denpasar Barat.

Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek Denbar menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada seluruh pihak yang hadir, khususnya agar para sopir tetap waspada dalam menjalankan aktivitas mereka. Ia menekankan pentingnya kelengkapan surat-surat kendaraan, keselamatan kerja, serta kepedulian terhadap lingkungan sekitar.
“Kami sarankan juga agar perusahaan memasang CCTV di lingkungan kerja sebagai bentuk antisipasi dan pengawasan apabila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan,” ujar Kompol Laksmi.

Kegiatan ini dihadiri oleh Manager PT. Bintang Sidoraya, Pak Imam, HRD perusahaan Pak Agung, serta 9 orang sopir truk dari perusahaan tersebut. Sambang ini bertujuan sebagai bentuk sinergi antara Polsek Denpasar Barat dan komunitas supir truk dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Denpasar Barat.

Kapolsek juga melakukan dialog langsung dengan Manager PT. Bintang Sidoraya mengenai perkembangan usaha dan kendala yang dihadapi dalam operasional sehari-hari. Hal ini dimaksudkan sebagai bentuk dukungan dan perhatian Polsek Denbar terhadap para pelaku usaha di wilayahnya.

Manager PT. Bintang Sidoraya, Pak Imam, menyambut baik kunjungan tersebut. Dalam sambutannya, ia menyampaikan bahwa usaha yang bergerak di bidang distribusi air mineral ini telah berdiri sejak tahun 2000 dan hingga kini belum mengalami permasalahan yang menonjol, berkat komitmen perusahaan dalam melakukan upaya pencegahan.

“Kami mengucapkan terima kasih atas kunjungan dan perhatian dari Ibu Kapolsek Denbar. Kami siap bekerja sama dan jika terjadi sesuatu, kami akan segera menghubungi pihak kepolisian,” ujar Pak Imam.
Sementara itu, Kasi Humas Polresta Denpasar AKP I Ketut Sukadi menjelaskan bahwa kegiatan sambang ini merupakan langkah preventif dan edukatif dari Polsek Denpasar Barat untuk menjaga kamtibmas tetap aman dan kondusif, serta membangun kedekatan antara Polri dan masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gerakan Pangan Murah Polresta Denpasar – Polsek Denpasar Selatan di Jln Tukad Pakerisan Desa Adat Panjer

    Gerakan Pangan Murah Polresta Denpasar – Polsek Denpasar Selatan di Jln Tukad Pakerisan Desa Adat Panjer

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Denpasar, 14 Agustus 2025 – Polsek Denpasar Selatan menggelar kegiatan Gerakan Pangan Murah yang dipusatkan di Jln Tukad Pakerisan, Desa Adat Panjer, Kamis (14/8/2025) pukul 09.30 Wita. Kegiatan ini bertujuan membantu masyarakat mendapatkan beras berkualitas dengan harga terjangkau sekaligus mendukung program stabilisasi pasokan dan harga pangan dari Bulog. Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolsek Denpasar Selatan, […]

  • TNI Bersama Warga Evakuasi Damtruk Terguling di Kecamatan Sekongkang

    TNI Bersama Warga Evakuasi Damtruk Terguling di Kecamatan Sekongkang

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Telah terjadi kecelakaan lalu lintas tunggal berupa mobil damtruk bermuatan tanah uruk di Jalan Trans Sekongkang–Maluk, tepatnya di samping pertigaan Pela, Desa Kemuning, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (5/1/2026) sekitar pukul 11.30 WITA. Mobil damtruk dengan nomor polisi EA 8173 H tersebut diketahui mengalami kecelakaan akibat gangguan pada sistem […]

  • Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Patroli Siskamling Bersama Linmas dan Warga di Kelurahan Kampung Sawah

    Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Patroli Siskamling Bersama Linmas dan Warga di Kelurahan Kampung Sawah

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mewujudkan lingkungan yang aman dan kondusif, Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan patroli siskamling bersama Linmas, aparat kelurahan, serta tokoh masyarakat di wilayah Kelurahan Kampung Sawah, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (17/9/2025). Kegiatan patroli ini dilakukan secara terpadu dengan melibatkan berbagai unsur, mulai dari anggota Kodim 1613/Sumba Barat, aparat kelurahan, […]

  • Kodim 1623/Karangasem dan Koramil jajaran laksanakan patroli bersama kepolisian, upaya jaga Kamtibmas.

    Kodim 1623/Karangasem dan Koramil jajaran laksanakan patroli bersama kepolisian, upaya jaga Kamtibmas.

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Personel TNI Kodim 1623/Karangasem dan Koramil jajaran melaksanakan kegiatan patroli bersama kepolisian dalam rangka mengantisipasi perkembangan situasi serta upaya menjaga kamtibmas di wilayah Kabupaten Karangasem, pada Rabu (03/09/25). Kegiatan patroli bersama TNI dan Polri ini dilaksanakan di lokasi obyek vital serta pusat-pusat keramaian seperti obyek vital nasional Integrated Terminal Manggis, Pelabuhan Padangbai, Kantor […]

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut Sertu Yulius David Laksanakan Komsos Bersama Warga Lansia di Desa Naku

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut Sertu Yulius David Laksanakan Komsos Bersama Warga Lansia di Desa Naku

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Kamis 09 Oktober 2025, Menyatu dengan Rakyat, mendengar suara Rakyat, dan hadir sebagai solusi di tengah kehidupan bermasyarakat guna mempererat kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Sertu Yulius David, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat di Desa Naku, Kecamatan Biboki Feotleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan komsos tersebut difokuskan kepada para […]

  • Patroli Jalan Kaki Subuh Perintis Presisi Sat Samapta Polres Tabanan, Jaga Kondusifitas Kota Saat Warga Terlelap

    Patroli Jalan Kaki Subuh Perintis Presisi Sat Samapta Polres Tabanan, Jaga Kondusifitas Kota Saat Warga Terlelap

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif di wilayah hukum Polres Tabanan, personel Sat Samapta melaksanakan Patroli Jalan Kaki Subuh Keliling Perintis Presisi pada Selasa (28/10/2025) dini hari. Kegiatan ini dimulai pukul 01.00 WITA hingga 02.30 WITA, dipimpin oleh PS. Kasubnit 2 Dalmas Bripka I […]

expand_less