Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Hadiri Rembug Stunting, Babinsa Bakas sebut Cari Solusi Terbaik Percepat Penurunan Stunting

Hadiri Rembug Stunting, Babinsa Bakas sebut Cari Solusi Terbaik Percepat Penurunan Stunting

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Berbagai upaya terus digencarkan Puskesmas Banjarangkan 1 dalam rangka penanganan stunting di wilayah tugasnya. Kali ini melalui kegiatan rembug stunting, upaya tersebut menyasar Desa Bakas, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Jumat ( 18/07/25 ).

Kegiatan yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Bakas tersebut dihadiri oleh Kepala Puskesmas Banjarangkan, tenaga ahli Kabupaten, Perbekel beserta staf, Ketua BPD, Postu Desa, Para Kader Posyandu, perwakilan mahasiswa KKN yang diatensi oelh Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bakas.

Kepala Puskesmas Banjarangkan dr Aris menyampaikan rembug stunting ini merupakan pertemuan tingkat desa yang bertujuan untuk membahas dan merumuskan strategi serta komitmen bersama dalam upaya pencegahan dan penanganan stunting.

Stunting ini masih menjadi pekerjaan rumah yang harus kita selesaikan. Ini masalah penting dalam membangun generasi-generasi sehat dan kuat. Hari ini kita bahas terkait identifikasi anak-anak yang mengalami stunting dan memetakan faktor-faktor penyebabnya di desa,”ungkapnya.

Disamping kegiatan ini untuk meninjau efektivitas program-program yang sudah ada , khususnya di Desa Bakas. Mari kita bergerak bersama untuk mewujudkan Desa Bakas yang bebas stunting,”imbuhnya.

Babinsa Bakas Sertu Wayan Rata mengatakan rembug stunting desa merupakan langkah penting dalam upaya pencegahan dan penanganan stunting. Dengan melibatkan berbagai pihak dan merumuskan rencana aksi yang terarah, diharapkan akan diperoleh solusi terbaik dalam percepatan penanganan stunting,”ujarnya.

Selaku Babinsa dirinya selalu siap bersinergi dan berupaya optimal untuk membantu dan berkontribusi untuk melaksanakan aksi nyata percepatan penurunan angka stunting,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Karangasem Ikuti Apel Kesiapan Operasi Gapura Agung III Pengamanan Bhaksos Besakih

    Kapolres Karangasem Ikuti Apel Kesiapan Operasi Gapura Agung III Pengamanan Bhaksos Besakih

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka Operasi Gapura Agung III, Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., bersama personel Polres Karangasem mengikuti Apel Kesiapan Pengamanan untuk Operasi Gapura Agung II-2025. Polda Bali menyiapkan 270 personel untuk pengamanan Bhakti Sosial (Bhaksos) di Besakih, Jumat (22/8), bertempat di Parkir Kedungdung Desa Besakih Karangasem yang dipimpin Karoops Polda […]

  • Kegiatan Penanaman Pohon di Desa Keliwumbu: Babinsa Turut Jaga Kelestarian Alam dan Kamtibmas

    Kegiatan Penanaman Pohon di Desa Keliwumbu: Babinsa Turut Jaga Kelestarian Alam dan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun PT PLN Nusantara Power, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, menghadiri kegiatan penanaman pohon yang dilaksanakan di Komplek PLTU Ropa, Desa Keliwumbu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada pukul 09.30 Wita dan berjalan dengan lancar serta aman. Selain Babinsa, hadir pula Menejer PLTU Ropa Syahma Ferndanda […]

  • Dusun Siera Nyaman dan Aman, Babinsa Ingatkan Pentingnya Kerukunan Warga

    Dusun Siera Nyaman dan Aman, Babinsa Ingatkan Pentingnya Kerukunan Warga

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Sabtu (25/10/2025) pukul 09.30 WITA, Babinsa Desa Jambu, Sertu Edi Susanto, bersama tokoh pemuda melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan warga Dusun Siera, Desa Jambu. Kegiatan ini digelar untuk mempererat hubungan antara aparat teritorial dan masyarakat serta menjaga kondusivitas lingkungan. Kegiatan diawali dengan perkenalan dan dialog santai antara Babinsa dan warga. Dalam […]

  • Babinsa Hadiri Kegiatan Lokakarya Mini Lintas Sektor

    Babinsa Hadiri Kegiatan Lokakarya Mini Lintas Sektor

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sertu Rio Ramadhona Babinsa Koramil 07/IX Koto Sungai Lasi menghadiri kegiatan Loka Karya Mini Lintas Sektor UPT Puskesmas Sungai Lasi di Aula Puskesmas Sungai Lasi, Senin 25 Agustus 2025. Disela sela Kegiatan Babinsa mengatakan, Lokakarya Mini Lintas Sektor ini juga merupakan pertemuan antara petugas puskesmas dengan sektor terkait untuk meningkatkan tim kerjasama, mencakup pelayanan puskesmas […]

  • Babinsa Diharapkan Berperan Saat Kunjungan Pangkogabwilhan II

    Babinsa Diharapkan Berperan Saat Kunjungan Pangkogabwilhan II

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Komando Distrik Militer (Kodim) 1604/Kupang kembali melaksanakan Upacara Bendera Mingguan sebagai bentuk pembinaan kedisiplinan, loyalitas, dan penanaman jiwa nasionalisme bagi prajurit dan ASN. Upacara berlangsung di Lapangan Makodim 1604/Kupang, Jln. Moh. Hatta, Kelurahan Fontein, Kecamatan Kotaraja, Kota Kupang, Pada kesempatan ini, Inspektur Upacara (Irup) dipimpin langsung oleh Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, […]

  • Dukung Program Asta Cita, Kapolsek Rendang Dialogis Dengan Warga Terkait Ketahanan Pangan

    Dukung Program Asta Cita, Kapolsek Rendang Dialogis Dengan Warga Terkait Ketahanan Pangan

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Rendang. “Jumat Curhat ” Kapolsek Rendang Kompol I Made Berata,SH,MH bersama anggota Polsek Rendang melakukan peninjauan ke lokasi penanaman jagung milik I Wayan Sudarma di Banjar Dinas Batang, Desa Besakih, Kecamatan Rendang, jumat (18/7/2025). Kunjungan ke lokasi penanaman jagung ini merupakan bagian dari upaya Polsek Rendang dalam mendukung […]

expand_less