Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Koramil 1627-01/Ba’a Gelar Patroli Mandiri, Jaga Keamanan Layanan Publik

Koramil 1627-01/Ba’a Gelar Patroli Mandiri, Jaga Keamanan Layanan Publik

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, personel Koramil 1627-01/Ba’a melaksanakan kegiatan patroli mandiri pada Kamis (18/9/2025) pagi. Patroli ini dipimpin oleh Serda Delfi Amalo bersama Koptu Sahrul Ramadhan dengan menyasar sejumlah titik vital dan pusat keramaian di wilayah Kota Ba’a.

Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.30 hingga 10.05 WITA ini menyisir beberapa lokasi strategis, di antaranya RSUD Ba’a, Kantor PLN Ba’a, serta area umum yang kerap ramai dikunjungi masyarakat. Fokus utama patroli yakni memastikan pelayanan publik di fasilitas pemerintah dapat berjalan dengan aman, tertib, dan humanis.

Di RSUD Ba’a, personel Koramil memantau aktivitas pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Kehadiran Babinsa memberikan rasa aman bagi pasien maupun tenaga medis yang sedang bertugas. Sementara itu, di Kantor PLN Ba’a, patroli dilakukan untuk memastikan kegiatan pelayanan listrik kepada masyarakat berjalan lancar tanpa gangguan.

Selain itu, patroli juga menyasar beberapa titik keramaian lain guna mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas. “Patroli ini merupakan bagian dari tugas rutin Koramil untuk memastikan masyarakat bisa beraktivitas dengan nyaman. Kami selalu berkoordinasi dengan instansi terkait dalam menjaga keamanan,” jelas salah satu personel yang bertugas.

Dengan adanya patroli rutin seperti ini, diharapkan dapat meningkatkan rasa aman di tengah masyarakat sekaligus memperkuat kehadiran TNI di wilayah binaan. Hingga berakhirnya kegiatan, seluruh rangkaian patroli tercatat berjalan dengan aman, lancar, dan kondusif.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gotong Royong Babinsa dan Warga Tabundung Percepat Pembangunan Rumah Warga

    Gotong Royong Babinsa dan Warga Tabundung Percepat Pembangunan Rumah Warga

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu M. Jaini bersama masyarakat Desa Billa melaksanakan kegiatan gotong royong membangun rumah milik Bapak Dela di Desa Billa, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (02/12/2025). Kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian Babinsa dalam meningkatkan kebersamaan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan. […]

  • Bazar Pangan Murah Dorong Kesejahteraan Warga dan Pedagang Kecil

    Bazar Pangan Murah Dorong Kesejahteraan Warga dan Pedagang Kecil

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memeriahkan HUT ke-80 Kemerdekaan RI, Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I. mengikuti kegiatan Gerakan Pangan Murah serentak Beras SPHP yang dilaksanakan secara virtual conference terpusat dari Kementerian Pertanian RI. Acara dipimpin langsung oleh Menteri Pertanian, Dr. Ir. Andi Amran Sulaiman, M.P. dan diikuti jajaran TNI, pemerintah daerah, serta masyarakat […]

  • Babinsa Koramil 1603-05/Bola Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih

    Babinsa Koramil 1603-05/Bola Dukung Pembentukan Koperasi Desa Merah Putih

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka, Pratu Ferdi Rudin, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) terkait sosialisasi dan pembentukan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Kloangpopot, Kecamatan Doreng, Kabupaten Sikka, Rabu(22/10/2025). Kegiatan tersebut dihadiri oleh perangkat desa, BPD, tokoh masyarakat, serta perwakilan kelompok warga. Musyawarah ini bertujuan untuk memperkuat ekonomi masyarakat melalui pembentukan koperasi desa […]

  • Polairud Polres Gianyar Laksanakan Patroli Pesisir di Pantai Masceti

    Polairud Polres Gianyar Laksanakan Patroli Pesisir di Pantai Masceti

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Satuan Polisi Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Gianyar terus meningkatkan kegiatan patroli pesisir guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah perairan dan pesisir Kabupaten Gianyar. Salah satu upaya tersebut diwujudkan melalui pelaksanaan patroli pesisir di Pantai Masceti, Desa Medahan, Kecamatan Blahbatuh, pada Selasa (13/1/2026) pagi. Kegiatan patroli yang dimulai sekitar […]

  • Peran Aktif Babinsa dan Danposramil Mpunda dalam Pengamanan Acara Festival Budaya Kota Bima

    Peran Aktif Babinsa dan Danposramil Mpunda dalam Pengamanan Acara Festival Budaya Kota Bima

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Kota Bima, 21 Agustus 2024 – Babinsa Kelurahan Mande, Sertu Muh. Yamin, memonitoring pelaksanaan Festival Seni & Budaya yang digelar dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025. Kegiatan bertema “Peran Pemuda Dalam Kemerdekaan Membumi Dengan Budaya Melangit Dengan Kreativitas” ini berlangsung di Lapangan Kelurahan Mande, Rt 08 Rw 03 Mande III, Kecamatan […]

  • Kehadiran Babinsa di SMKN 1 Labangka Dapat Sambutan Positif, Siswa Termotivasi Belajar Lebih Giat

    Kehadiran Babinsa di SMKN 1 Labangka Dapat Sambutan Positif, Siswa Termotivasi Belajar Lebih Giat

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Senin (15/9/2025) — Babinsa Desa Labangka, Koramil 1607-02/Empang, Sertu Furkan, bertindak sebagai pembina upacara bendera di SMK Negeri 1 Labangka, Kecamatan Labangka, Kabupaten Sumbawa. Kegiatan upacara bendera yang rutin dilaksanakan setiap hari Senin tersebut berlangsung khidmat dengan diikuti oleh seluruh guru, staf, serta siswa-siswi SMKN 1 Labangka. Dalam amanatnya, Sertu Furkan menyampaikan […]

expand_less