Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat

Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Ngada – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Serka Laudowik P. Hurek, pada Kamis (18/9/2025) pukul 08.55 WITA, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (komsos) dengan tokoh pemuda.

Kegiatan tersebut berlangsung di rumah Bapak Charles Oktovianus Lede Tuka, yang berlokasi di Kampung Danga Au, RT 003, Kelurahan Danga, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo.

Melalui komsos ini, Serka Laudowik P. Hurek menekankan pentingnya peran pemuda dalam menjaga persatuan, keamanan, dan ketertiban di lingkungan masyarakat. Ia juga mengajak generasi muda agar selalu berkontribusi positif serta menjadi teladan dalam kehidupan bermasyarakat.

Selain memperkuat silaturahmi, kegiatan ini juga menjadi sarana untuk menyerap aspirasi masyarakat, sekaligus memastikan situasi wilayah binaan tetap aman dan kondusif. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat sambutan baik dari tokoh pemuda setempat sebagai wujud kebersamaan dan sinergi antara TNI dan rakyat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Festival Wolobobo Disambut Meriah, Dandim 1625/Ngada Turut Berpartisipasi

    Festival Wolobobo Disambut Meriah, Dandim 1625/Ngada Turut Berpartisipasi

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ngada, 8 Agustus 2025 – Komandan Kodim 1625/Ngada, Letkol Czi Deni Wahyu Setiyawan, S.H., menghadiri kegiatan Festival Wolobobo yang dilaksanakan di Kampung Adat Wogo, Desa Wogo, Kecamatan Golewa, Kabupaten Ngada. Festival Wolobobo merupakan agenda tahunan yang bertujuan melestarikan nilai-nilai budaya lokal serta memperkuat identitas masyarakat adat di wilayah Kabupaten Ngada. Kegiatan ini dirangkaikan dengan berbagai […]

  • TNI dan Warga Bersinergi, Babinsa Koramil 1621-04 Sosialisasi Kamtibmas di Pasar Kapan

    TNI dan Warga Bersinergi, Babinsa Koramil 1621-04 Sosialisasi Kamtibmas di Pasar Kapan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    TTS, 15 September 2025 – Upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digalakkan oleh TNI melalui peran Babinsa di wilayah. Babinsa Koramil 1621-04/Mollo Utara, Sertu Armindu Dias M, melaksanakan patroli malam di sekitar Pasar Kapan, Kecamatan Mollo Utara, pada Minggu (14/9/2025) malam. Patroli dimulai sekitar pukul 19.40 WITA dan berlangsung dengan aman serta kondusif. […]

  • Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan Pengamanan Bank Mandiri

    Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan Pengamanan Bank Mandiri

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bangli, 11 Oktober 2025 – Satuan Binmas Polres Bangli yang dipimpin oleh Kasat Binmas, AKP I Wayan Wista, melaksanakan pembinaan dan koordinasi dengan satuan pengamanan pada Bank Mandiri, Bangli. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kesiapsiagaan satuan pengamanan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan kerjanya. Dalam pembinaan tersebut, Kasat Binmas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas […]

  • Kehadiran Babinsa di Malaju Dirasakan Warga Sebagai Wujud Kepedulian TNI

    Kehadiran Babinsa di Malaju Dirasakan Warga Sebagai Wujud Kepedulian TNI

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Babinsa Desa Malaju Sertu Mastudinur Koramil 1614-04/kilo,melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam bersama warga binaan di wilayah Dusun Malaju, Kecamatan Kilo, Kabupaten Dompu. Jum’at 10 Oktober 2025.Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang rutin dilakukan Babinsa untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga, khususnya pada malam hari. Dalam pelaksanaan patroli, […]

  • Babinsa Sertu Densius Berno Dampingi Masyarakat dalam Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah

    Babinsa Sertu Densius Berno Dampingi Masyarakat dalam Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole bersama petugas TPSK Dinas Sosial Kabupaten Ende melaksanakan pengawasan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) kepada masyarakat Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.00 WITA dan berjalan dengan lancar. Pengawasan tersebut bertujuan memastikan penyaluran bantuan berjalan aman, tepat sasaran, dan sesuai prosedur yang berlaku. Babinsa Sertu […]

  • Polsek Baturiti Laksanakan KRYD di wilayahnya

    Polsek Baturiti Laksanakan KRYD di wilayahnya

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Kamis 28 Agustus 2025. Dalam rangka menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat agar tetap kondusif, Polsek Baturiti terus meningkatkan kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) di wilayah hukumnya. Langkah ini merupakan wujud komitmen Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), terutama di pusat – pusat keramaian. Kegiatan KRYD yang dilaksanakan pada […]

expand_less