Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa 1623-08/Kubu ikut padamkan api kebakaran lahan.

Babinsa 1623-08/Kubu ikut padamkan api kebakaran lahan.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Koramil 1623-08/Kubu Desa Sukedana Serma I Gede Putu Basma membantu proses pemadaman kebakaran lahan di Dsn.Tigaron Kangin, Desa Sukedana, Kec. Kubu, Kabupaten Karangasem pada Rabu (17/09/2025)

Lahan yang terbakar sekitar 7 Hektar merupakan lahan milik lima orang Warga dan kebakaran terjadi sekitar pukul 12.30 Wita. Sebanyak 4 unit mobil pemadaman kebakaran dari Dinas Damkar Karangasem dibantu oleh Babinsa, Anggota Polsek Kubu dan warga setempat bahu membahu melaksanakan pemadaman, dan api berhasil dipadamkan sekitar pukul 14.30 Wita.

Diduga penyebab kebakaran karena adanya gesekan ranting yang kering sehingga menimbulkan percikan api dan membakar ranting serta daun yang kering di lokasi lahan tersebut.

Babinsa Desa Sukedana Serma I Gede Putu Basma saat dikonfirmasi mengatakan “saya selaku Babinsa turut membantu pemadaman kebakaran lahan bersama Dinas Damkar serta warga, cuaca yang cukup panas serta angin yang berhembus kencang di wilayah Desa Sukedana menyebabkan sangat rentan terjadi bencana kebakaran lahan” pungkasnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polri Untuk Masyarakat, Polsek Pupuan Ikut Serta Dalam Pendampingan ODGJ di Desa Pajahan

    Polri Untuk Masyarakat, Polsek Pupuan Ikut Serta Dalam Pendampingan ODGJ di Desa Pajahan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Senin, 15 September 2025 pukul 09.00 s/d 10.00 WITA, Bhabinkamtibmas Desa Pajahan Aiptu I Nyoman Kariaba bersama Perbekel Desa Pajahan yang diwakili Sekdes I Wayan Murdiasa, Bidan Desa Pajahan Ni Wayan Desi Susanti, serta Kepala Kewilayahan Banjar Pajahan I Komang Adi Nugraha melaksanakan pendampingan terhadap warga dengan gangguan jiwa (ODGJ) […]

  • Antisipasi Kejahatan, Polsek Selemadeg Barat Gencar Laksanakan Patroli Barcode

    Antisipasi Kejahatan, Polsek Selemadeg Barat Gencar Laksanakan Patroli Barcode

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Rabu 15/10/2025 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari. Seijin Kapolres Tabanan […]

  • Kondusif dan Tertib, Patroli Gabungan Tejakula Jadi Benteng Keamanan Warga

    Kondusif dan Tertib, Patroli Gabungan Tejakula Jadi Benteng Keamanan Warga

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Tejakula, (17/9/25)– Anggota Koramil 1609-04/Tejakula Kodim 1609/Buleleng bersama Polsek Tejakula melaksanakan patroli gabungan di wilayah Kecamatan Tejakula, Kabupaten Buleleng, Senin (17/9/25). Kegiatan ini difokuskan pada pengawasan keamanan dan ketertiban masyarakat sekaligus meningkatkan keamanan lingkungan melalui sistem keamanan lingkungan (Siskamling). Selain menjaga stabilitas kamtibmas, patroli juga menyasar wilayah rawan bencana guna mengantisipasi potensi bencana alam yang […]

  • Tingkatkan Layanan Kesehatan, RSU Pratama Raja Resmikan UGD dan Ruang Rawat Inap di Boawae

    Tingkatkan Layanan Kesehatan, RSU Pratama Raja Resmikan UGD dan Ruang Rawat Inap di Boawae

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Nagekeo, Rabu 12 Oktober 2025 — Babinsa Koramil 1625-03/Boawae, Serka Hironis Epa Wea, menghadiri kegiatan Launching Unit Gawat Darurat (UGD) dan Ruang Rawat Inap RSU Pratama Raja yang berlangsung di Desa Raja Timur, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA hingga selesai dalam suasana penuh semangat kebersamaan dan dukungan terhadap peningkatan layanan kesehatan […]

  • Sertu Mujahidin Tingkatkan Koordinasi Pertanian di Alor Tengah Utara

    Sertu Mujahidin Tingkatkan Koordinasi Pertanian di Alor Tengah Utara

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Alor – Dalam rangka meningkatkan sinergi antara TNI dan unsur pemerintahan serta lembaga pertanian, Babinsa Koramil 1622-04/Apui, Sertu Mujahidin, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (komsos) bersama unsur terkait di halaman Kantor Kecamatan Alor Tengah Utara, Desa Alimebung, pada Kamis (31/7/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan komsos tersebut dihadiri oleh Ketua Balai Penyuluh Pertanian (BPP) […]

  • ‎Kodim 1607/Sumbawa Dorong Babinsa Tingkatkan Patroli Malam  ‎

    ‎Kodim 1607/Sumbawa Dorong Babinsa Tingkatkan Patroli Malam ‎

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Babinsa jajaran Kodim 1607/Sumbawa mengintensifkan kegiatan patroli malam di seluruh wilayah binaan sebagai langkah preventif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada Minggu malam (16/11/2025). ‎ ‎Patroli ini dilaksanakan secara mandiri oleh para Babinsa di masing-masing Koramil untuk memastikan stabilitas kamtibmas tetap terjaga. ‎ ‎Kegiatan patroli malam difokuskan pada titik-titik rawan seperti […]

expand_less