Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Selemadeg Barat Gelar Patroli Malam, Cegah Aksi Kriminal

Polsek Selemadeg Barat Gelar Patroli Malam, Cegah Aksi Kriminal

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Selbar

Suraberata, Jumat 18/9/2025 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg barat AKP I Kadek Darmawan, S.Sos Mengatakan Kegiatan patroli ini difokuskan pada sasaran daerah rawan kejahatan dan objek vital serta lokasi rawan lainnya disertai himbauan dialogis kepada masyarakat untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, Balap liar maupun gangguan kamtibmas khususnya pada malam hingga dini hari, dengan mengoptimalkan tindakan preventif, menyalakan lampu biru,”Ungkapnya.

Personel yang bertugas selalu siap siaga dan patroli ketempat-tempat rawan yang ada di wilayah selbar guna terwujudnya rasa aman bagi masyarakat dan harkamtibmas. diharapkan dengan diadakannya Patroli malam untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban di masyarakat, terutama di daerah rawan kejahatan.

“Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan di wilayah selemadeg barat, khususnya pada malam hari. Kami juga mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan apabila melihat hal-hal mencurigakan, sehingga kami dapat segera mengambil tindakan,” ujar Kapolsek.

(Humas Polsek Selbar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Api Melahap Bedeng Pekerja Villa, Babinsa dan Damkar Berhasil Padamkan Api

    Api Melahap Bedeng Pekerja Villa, Babinsa dan Damkar Berhasil Padamkan Api

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Telah terjadi Kebakaran Bedeng Pekerja Villa. Kejadian kebakaran Bedeng pekerja Villa, bertempat di Banjar Padang, Kelurahan Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, terjadi sekitar pukul 13:55 Wita. Senin, (29/09/2025). Babinsa Kelurahan Kerobokan, Serda Al Syahdan, dengan sigap membantu bersama warga memadamkan api dengan alat seadanya serta menggunakan alat kebakaran dari Damkar. Adapun […]

  • Wujud Nyata Kepedulian Satgas 743/PSY: Sapa, Dengar, dan Berbagi di Kampung Ginik

    Wujud Nyata Kepedulian Satgas 743/PSY: Sapa, Dengar, dan Berbagi di Kampung Ginik

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua — Dengan penuh kehangatan dan kepedulian, Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih kembali melaksanakan kegiatan anjangsana di Kampung Ginik, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, Selasa (4/11/25). Kehadiran para Prajurit Satgas Yonif 743 disambut ramah oleh masyarakat setempat. Melalui kegiatan ini, Satgas Yonif 743 tak hanya bersilaturahmi dan mendengar aspirasi masyarakat, tetapi […]

  • Letkol Inf Dobby Noviyanto Berikan Motivasi dan Arahan Kepada SPPI Kabupaten Sumba Timur

    Letkol Inf Dobby Noviyanto Berikan Motivasi dan Arahan Kepada SPPI Kabupaten Sumba Timur

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Timur.Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E didampingi Pasiter, Kapten Inf Samsiadi memberikan pengarahan kepada SPPI (Sarjana Penggerak Pembangunan Indonesia) yang melapor diri di Makodim 1601/Sumba Timur, Jln Ir Sukarno No 11 Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada (21/07/2025). Pengarahan ini bertujuan untuk memberikan pembekalan dan penekanan terkait tugas […]

  • Tingkatkan Disiplin, Danramil dan Babinsa Kodi Turun ke Sekolah Beri Materi Wasbang

    Tingkatkan Disiplin, Danramil dan Babinsa Kodi Turun ke Sekolah Beri Materi Wasbang

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Suasana semangat kebangsaan begitu terasa di SMK Negeri 1 Ichandaha dan SMA Negri 1 Kodi, saat Danramil 1629-02/Kodi, Kapten Inf Samuel Neno Guba, memberikan pembekalan Wawasan Kebangsaan kepada siswa-siswi baru dalam rangka Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Tahun Ajaran 2025, Jumat (18/07/2025) Kegiatan ini menjadi agenda rutin sekolah yang bertujuan mempersiapkan peserta didik baru tak […]

  • Babinsa Sertu Donatus Kiri Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Niranusa

    Babinsa Sertu Donatus Kiri Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Niranusa

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka memastikan keamanan wilayah serta memperkuat kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.10 WITA tersebut dipimpin oleh Sertu Donatus Kiri, Babinsa Desa Niranusa. Kehadiran Babinsa mendapatkan sambutan baik dari warga yang […]

  • Babinsa Poh Bergong Kawal Penyaluran BLT DD untuk 38 Warga Penerima Manfaat

    Babinsa Poh Bergong Kawal Penyaluran BLT DD untuk 38 Warga Penerima Manfaat

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Buleleng, 14 Agustus 2025 — Suasana hangat dan penuh kebersamaan terasa di Gedung Serba Guna Banjar Dinas Poh, Desa Poh Bergong, Kamis pagi (14/8), saat Babinsa Poh Bergong, Serda Pedro Maria Lopes, melakukan pemantauan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD). Sebanyak 38 warga terdaftar sebagai penerima manfaat BLT DD kali ini, dengan rincian […]

expand_less