Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Bersama Aparat Desa Tetapkan RKPDES dan APBDES Keligejo TA 2025

Babinsa Bersama Aparat Desa Tetapkan RKPDES dan APBDES Keligejo TA 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Desa Keligejo, Sertu Carles Haban, pada Rabu (17/9/2025) pukul 10.00 Wita hingga selesai, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penetapan RKPDES dan APBDES Desa Keligejo Tahun Anggaran 2025 yang digelar di Aula Kantor Desa Keligejo, Kecamatan Aimere.

Kegiatan Musdes ini dihadiri oleh perwakilan masyarakat dari setiap RT yang menjadi pemanfaat langsung program pembangunan desa. Tujuannya agar rencana pembangunan benar-benar sesuai dengan kebutuhan warga serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kasi Pemerintahan Kecamatan Aimere, Kepala Desa Keligejo, pimpinan BPD Desa Keligejo, utusan lintas sektor, serta pendamping desa.

Babinsa Sertu Carles Haban menegaskan bahwa TNI melalui peran Babinsa selalu mendukung jalannya pembangunan desa. “Kehadiran kami di sini adalah untuk memastikan agar program pembangunan yang direncanakan dapat berjalan baik, transparan, dan memberi manfaat langsung bagi masyarakat,” ungkapnya.

Musyawarah berlangsung dalam suasana kondusif, terbuka, dan penuh semangat gotong royong. Hasil Musdes menetapkan RKPDES dan APBDES Desa Keligejo Tahun Anggaran 2025 sebagai pedoman pelaksanaan pembangunan desa ke depan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1603/Sikka Terima Siswa DKV SMKS Yohanes XXIII Maumere dalam Program PKL

    Dandim 1603/Sikka Terima Siswa DKV SMKS Yohanes XXIII Maumere dalam Program PKL

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Kodim 1603/Sikka secara resmi menerima siswa dan siswi jurusan Desain Komunikasi Visual (DKV) SMA SMKS Yohanes XXIII Maumere yang akan melaksanakan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) selama tiga bulan di lingkungan Kodim 1603/Sikka, Senin(13/10/2025). Kedatangan rombongan siswa-siswi tersebut disambut langsung oleh Komandan Kodim 1603/Sikka, Letnan Kolonel Arm Denny Riesta Permana S. Sos, M. Han., […]

  • Musdesus Desa Lamusung Fokuskan Pemberdayaan BUMDes untuk Ketahanan Pangan

    Musdesus Desa Lamusung Fokuskan Pemberdayaan BUMDes untuk Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Rabu, 10 September 2025 pukul 09.00 WITA, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Desa Lamusung, Serda Lalu Rupawan, menghadiri kegiatan Rapat Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) tentang Ketahanan Pangan Melalui BUMDes Tahun Anggaran 2025, yang bertempat di Desa Lamusung, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan Musdesus ini dihadiri oleh Sekcam Seteluk, Kasi Pemberdayaan, Kasi […]

  • Keamanan Terjaga, Kompetisi Panahan Tradisional Se NTB Sukses Digelar di Bima

    Keamanan Terjaga, Kompetisi Panahan Tradisional Se NTB Sukses Digelar di Bima

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bolo,Bima _ Pada Sabtu, 30 Agustus 2025, Lapangan Paruga Na’e Sila Jalan Pendidikan Desa Kananga, Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima menjadi saksi berlangsungnya Kompetisi Panahan Tradisional Se NTB. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Komunitas Panahan SHC (Sila Horsebow Competition) dalam rangka menyambut HUT RI ke-80 Tahun 2025. Danramil 1608-02/Bolo, Lettu Inf. Mustamin Hidayat beserta anggota melaksanakan pengamanan […]

  • Babinsa Kota Ratu Perkuat Pengawasan Siswa Bersama Warga dan Sekolah

    Babinsa Kota Ratu Perkuat Pengawasan Siswa Bersama Warga dan Sekolah

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende – Dalam upaya meningkatkan kedisiplinan siswa dan mendukung lingkungan pendidikan yang kondusif, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Ridwan Ali, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama para guru dan masyarakat di Kelurahan Kota Ratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur, pada Kamis (17/7) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan membangun kerja sama dalam memantau […]

  • TNI di Tengah Masyarakat: Babinsa Kecamatan  Kota Baru Bangun Komunikasi dan Jaga Keamanan Lingkungan

    TNI di Tengah Masyarakat: Babinsa Kecamatan Kota Baru Bangun Komunikasi dan Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas wilayah dan membina hubungan yang harmonis dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndondo, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Rabu pagi (27/8). Kegiatan ini dimulai sekitar pukul 08.10 WITA dan berlangsung hingga selesai dengan suasana yang aman, […]

  • Serka Gasper Eduard Dampingi Petani Matasio, Dorong Kekompakan dan Ketahanan Pangan

    Serka Gasper Eduard Dampingi Petani Matasio, Dorong Kekompakan dan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Upaya TNI Angkatan Darat untuk terus mempererat hubungan dengan masyarakat kembali ditunjukkan melalui kegiatan komunikasi sosial (Komsos) yang dilakukan Babinsa Koramil 1627-04/Rote Timur, Serka Gasper Eduard Kilimandu. Pada Rabu (03/09/2025) pukul 10.00 WITA, ia melaksanakan Komsos bersama anggota Kelompok Tani Nusa Dua Baru di Desa Matasio, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. […]

expand_less