Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Aksi Damai di Depan Kantor Camat Monta Berakhir Tertib, TNI Pastikan Keamanan dan Ketentraman

Aksi Damai di Depan Kantor Camat Monta Berakhir Tertib, TNI Pastikan Keamanan dan Ketentraman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Monta,Bima _ Rabu pagi, 17 September 2025, anggota Koramil 1608-07/Monta mengawal dan mengamankan aksi unjuk rasa yang digelar oleh pemuda dan masyarakat Kecamatan Monta di depan Kantor Camat Monta. Massa aksi yang dipimpin Korlap Adhar S. Ikom menuntut pengunduran diri Plt. Camat Monta dan pertanggungjawaban atas dugaan penganiayaan yang dilakukan oleh anggota Satpol-PP terhadap salah satu masyarakat.

Massa aksi menyampaikan orasi secara bergantian, menuntut Plt. Camat Monta segera mundur karena kinerjanya dinilai tidak maksimal mengatasi masalah di wilayah tersebut. Mereka juga meminta Plt. Camat bertanggung jawab atas tindakan pemukulan oleh dua anggota Satpol-PP yang menjadi penyebab unjuk rasa.

Menanggapi tuntutan tersebut, Plt. Camat Monta, Imam Firdaus, ST., menyatakan akan bertanggung jawab sepenuhnya atas kejadian tersebut, namun untuk pengunduran dirinya, meminta massa aksi melaporkan secara langsung ke Bupati Bima. Setelah mendengar tanggapan ini, massa aksi membubarkan diri dengan tertib.

Kehadiran anggota TNI dari Koramil 1608-07/Monta selama aksi unjuk rasa berlangsung memberi rasa aman dan menjaga ketertiban. Pegawai kecamatan dan masyarakat sekitar merasa nyaman dengan pengamanan yang dilakukan.

Wadanramil juga menghimbau para peserta aksi agar tidak mengganggu ketertiban umum dengan menghindari pengrusakan atau pemblokiran jalan, guna menjaga situasi tetap kondusif di Kecamatan Monta.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Dukung Suksesnya Program Makanan Bergizi di Wilayah Binaan

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Dukung Suksesnya Program Makanan Bergizi di Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, pada hari Jumat 26 September 2025 pukul 07.00 WITA melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi kepada anak-anak tingkat TK, PAUD, SD, SMP, dan SMA. Kegiatan ini diselenggarakan oleh pihak ketiga bekerja sama dengan BGN RI bertempat di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai […]

  • Bentuk Perhatian Polsek Selat kepada Warga Kurang Mampu, Gelar Minggu Kasih di Banjar Dinas Selat Desa Selat, Kec. Selat

    Bentuk Perhatian Polsek Selat kepada Warga Kurang Mampu, Gelar Minggu Kasih di Banjar Dinas Selat Desa Selat, Kec. Selat

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kapolsek Selat AKP Ida Bagus Astawa, S.H., yang didampingi Babinkamtibmas Desa Selat menggelar kegiatan Minggu Kasih, di Banjar Dinas. Selat Desa Selat Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem. Pada Hari Minggu Tanggal 07 September 2025 pukul 08.00 WITA Dalam kesempatan tersebut Kapolsek Selat menyampaikan dilaksanakan Program Minggu Kasih bertujuan untuk membangun komunikasi dua arah sehingga dapat terbangun […]

  • Babinsa dan Warga Nggesa Detu Bahas Rencana Pembangunan Desa Tahun 2026-2027

    Babinsa dan Warga Nggesa Detu Bahas Rencana Pembangunan Desa Tahun 2026-2027

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole yang bertugas di wilayah Kecamatan Detukeli, Sertu Clementino P. Dasilva, menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) dalam rangka Penyusunan RKPDes Tahun 2026 dan Daftar Usulan RKPDes Tahun 2027, yang digelar di Aula Kantor Desa Nggesa Detu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Kamis (09/10/2025). Kegiatan Musrenbangdes ini merupakan agenda penting dalam perencanaan […]

  • Babinsa Koramil 1614-06 Lakukan Ronda Malam dan Patroli Bersama Warga

    Babinsa Koramil 1614-06 Lakukan Ronda Malam dan Patroli Bersama Warga

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB — Rabu, 11 Desember 2025, pukul 21.25 WITA, Babinsa Koramil 1614-06/Manggelewa, Sertu Budiman, melaksanakan kongkow ronda malam bersama warga Dusun Depa Jaya, Desa Anamina. Kegiatan ini dilakukan untuk mempererat silaturahmi antara aparat TNI dan masyarakat serta membangun komunikasi yang baik dengan warga binaan. Kegiatan ronda malam menjadi momen bagi Babinsa untuk berdialog langsung […]

  • Kepedulian Satgas TMMD Dirasakan Warga, MCK Umum di Sukawati Direhab Total

    Kepedulian Satgas TMMD Dirasakan Warga, MCK Umum di Sukawati Direhab Total

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (18/8/2025) Memasuki hari ke-26 pelaksanaan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025, Satgas TMMD terus menuntaskan berbagai sasaran fisik yang telah direncanakan. Salah satunya adalah pengerjaan rehabilitasi satu unit MCK umum di Banjar Griya Siwa, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Rehab fasilitas MCK umum ini disambut dengan penuh […]

  • Babinsa Koramil 1624-05/Solor Jalin Sinergi dengan Aparat Desa Watohari

    Babinsa Koramil 1624-05/Solor Jalin Sinergi dengan Aparat Desa Watohari

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Solor Timur – Babinsa Koramil 1624-05/Solor, Serda Ibrahim bersama Praka David Okta, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) bersama aparat Desa Watohari, Kecamatan Solor Timur, Kabupaten Flores Timur, Selasa (09/09/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya mempererat sinergi antara TNI AD melalui Babinsa dengan pemerintah desa dalam mendukung pembangunan dan menjaga ketertiban masyarakat di […]

expand_less