Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Hadiri Upacara Atma Wedana, Dandim Klungkung Perkuat Sinergi Dan Kuatkan Silahturahmi

Hadiri Upacara Atma Wedana, Dandim Klungkung Perkuat Sinergi Dan Kuatkan Silahturahmi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han menghadiri Bojan Uleman (undangan) Puri lan Pemerintah pada rangkaian acara Atma Wedana, karya Maligia Punggel Puri Agung Semarapura Klungkung, Selasa ( 16/09/25 ).

Upacara tersebut dilaksanakan di Pendopo Puri Agung Semarapura Klungkung, Kelurahan Semarapura Tengah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Panglingsir Puri Agung Klungkung Ida Dalem Semara Putra beserta Para Tokoh /Keluarga besar Puri Agung Klungkung, Puri Sejebag Bali , Forkopimda Bali dan Klungkung, Ketua DPRD Provinsi Bali, Bupati dan Wabup Klungkung, Kapolres Klungkung, Perwakilan Kejari Klungkung serta Para OPD terkait dilingkungan Pemkab Klungkung.

Dandim Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han saat ditemui disela kegiatan menyampaikan terima kasih atas kesempatan yang diberikan untuk dapat menghadiri upacara ini.

Sungguh menjadi satu kehormatan dan sekaligus kebanggaan tersendiri dapat hadir dan menyaksikan rangkaian kegiatan yang penug dengan adat, tradisi dan budaya yang begitu kental.

Menurut pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung ini, Atma Wedana, karya Maligia Punggel Puri Agung Semarapura Klungkung ini tidak hanya merupakan upacara keagamaan semata, namun merupakan bentuk pelestarian adat, tradisi dan budaya Bali yang menjadi warisan para leluhur secara turun temurun.

Sebagai generasi penerus tentu sudah menjadi satu kewajiban bagi kita untuk selalu menjaga dan melestarikan warisan para leluhur. Apalagi dengan pesatnya perkembangan jaman, teknologi serta gempuran budaya luar,”ujarnya.

Kelestarian adat, tradisi dan budaya sejatinya menjadi salah satu benteng kekuatan bangsa ditengah era globalisasi dan digital saat ini. Upacara seperti ini juga sekaligus menjadi wahana dalam meningkatkan silahturahmi, persatuan dan kesatuan seluruh elemen bangsa,”imbuh Dandim.

Kegiatan Atma Wedana, karya Maligia Punggel Puri Agung Klungkung ini merupakan upacara penyucian jiwa ( Atma Wedana ) yang dilaksanakan di lingkungan Puri Klungkung dalam tingkatan yang sangat tinggi (Maligia), yang bermakna pelepasan roh menuju alam spiritual dan penyatuan dengan Brahman (Tuhan) setelah proses Ngaben. Adapun puncak acara Atma Wedana, karya Maligia Punggel Puri Agung Klungkung ini akan dilaksanakan esok hari. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Melaksanakan Kegiatan Yustisi Pengecekan Penduduk Pendatang.

    Bhabinkamtibmas Melaksanakan Kegiatan Yustisi Pengecekan Penduduk Pendatang.

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Rendang. Bhabinkamtibmas Desa Nongan Aiptu I Ketut Wiadnya bersama Perangkat Desa Dinas Nongan melaksanakan kegiatan Yustisi dengan sasaran Penduduk Pendatang / Duktang di wilayah Desa Nongan, senin 15/7/2025 Kegiatan pengecekan duktang ini dilakukan guna, mengantisipasi pelanggaran ataupun hal-hal yang tidak diinginkan terutama gangguan kamtibmas. Tim Melakukan Pemeriksaan terhadap […]

  • Babinsa Desa Bakbakan Bersama Pemerintah Desa Rancang Rencana Kerja Pembangunan 2026

    Babinsa Desa Bakbakan Bersama Pemerintah Desa Rancang Rencana Kerja Pembangunan 2026

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Gianyar – Bakbakan, Kamis (25/9/2025). Bertempat di ruang rapat Kantor Desa Bakbakan, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar, dilaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) tentang Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP) Tahun Anggaran 2026. Kegiatan ini menjadi forum penting bagi seluruh unsur desa dalam menyusun perencanaan pembangunan yang partisipatif, transparan, dan berorientasi pada kebutuhan masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Babinsa Kawal Distribusi Makan Bergizi Gratis Bagi Anak Anak Kelompok Bermain

    Babinsa Kawal Distribusi Makan Bergizi Gratis Bagi Anak Anak Kelompok Bermain

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Koramil 1605-09/Biudukfoho Sertu Henry Rumamelete melaksanakan pendampingan penyaluran program makan bergizi gratis (MBG) pada kelompok bermain Paud Stevani di Dusun lorosae, Desa Webriamata, Kecamatan Wewiku, Kabupaten Malaka, Senin (20/10/2025). Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diberikan kepada anak-anak yang berada di Kelompok Bermain (PAUD) ini bertujuan memastikan kebutuhan gizi anak terpenuhi, termasuk […]

  • Dan SSK Bersama Personel Kodim 1616/Gianyar Kawal Pengerjaan MCK di Desa Batuan

    Dan SSK Bersama Personel Kodim 1616/Gianyar Kawal Pengerjaan MCK di Desa Batuan

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (10/8/2025) Sebagai bentuk pengawasan dan dukungan terhadap program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-125 Tahun 2025, Komandan Satuan Setingkat Kompi (Dan SSK) Lettu CPL I Nyoman Prajana, S.H., meninjau pelaksanaan perehaban fasilitas Mandi, Cuci, Kakus (MCK) di Banjar Dentiyis, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kunjungan ini sekaligus dimanfaatkan Dan SSK […]

  • Kodim 1612/Manggarai Tunjukkan Kepedulian Lewat Gerakan Pangan Murah

    Kodim 1612/Manggarai Tunjukkan Kepedulian Lewat Gerakan Pangan Murah

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Manggarai, 18 September 2025 – Suasana halaman Makodim 1612/Manggarai tampak ramai sejak pagi. Ratusan warga berbondong-bondong datang untuk memanfaatkan Gerakan Pangan Murah yang digelar Kodim 1612/Manggarai dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1612/Manggarai, Kapten Arh. Lipris M.A. Saefatu, ini menjadi bukti nyata kedekatan TNI dengan masyarakat. Gerakan […]

  • Kehadiran Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Kemanunggalan TNI dan Masyarakat di Desa Kotabaru

    Kehadiran Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Kemanunggalan TNI dan Masyarakat di Desa Kotabaru

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melakukan kegiatan Pemantauan Wilayah (Pamwil), Pengumpulan Data Teritorial (Puldata Ter), dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Jumat pagi, 3 Oktober 2025, mulai pukul 08.45 WITA hingga selesai. Kegiatan yang berlangsung di Kantor Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kecamatan Kotabaru tersebut melibatkan koordinasi dengan Koordinator […]

expand_less