Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kerja Keras Personil TNI Untuk Menggalakkan Siskamling

Kerja Keras Personil TNI Untuk Menggalakkan Siskamling

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Woha,Bima _ Pada Selasa, 16 September 2025, Koramil 1608-04/Woha, personil melaksanakan Patroli Siskamling wilayah teritorial. Kegiatan ini dipimpin oleh Serma M. Ali, Bati Komsos Koramil 1608-04/Woha dengan diikuti enam orang personil. Setelah apel pengecekan, dilanjutkan pelaksanaan Patroli Mandiri di wilayah teritorial Koramil.

Selain personil Koramil,juga turut serta satu anggota Pol PP, satu anggota Karang Taruna, serta perwakilan tokoh agama, tokoh masyarakat, dan tokoh pemuda. Kehadiran berbagai elemen masyarakat ini menunjukkan sinergi untuk menjaga keamanan wilayah.

Sasaran patroli meliputi beberapa desa di tiga kecamatan yaitu Desa Risa dan Desa Pandai di Kecamatan Woha, Desa Roka di Kecamatan Belo, serta Desa Tonggondoa di Kecamatan Palibelo Kabupaten Bima. Tim patroli bertugas memberikan himbauan dan edukasi kepada masyarakat tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan serta menghidupkan kembali Siskamling.

Dalam apel pengecekan, Serma M. Ali menyampaikan pentingnya mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menjaga situasi kamtibmas yang kondusif dengan pendekatan humanis. Edukasi diberikan agar masyarakat menghindari hal negatif dan menjalani kegiatan malam dengan aman dan nyaman, serta mengutamakan koordinasi jika menghadapi kendala saat patroli.

Setelah menyelesaikan patroli dan himbauan di wilayah binaan, personil kembali ke Mako Koramil untuk apel pengecekan akhir. Kegiatan Siskamling yang dilaksanakan berjalan tertib, aman, dan kondusif, memperkuat komitmen bersama dalam menjaga keamanan dan kenyamanan bagi warga Kecamatan Woha, Belo, dan Palibelo.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Rendang Melaksanakan Patroli Pantau Situasi Kamtibmas

    Polsek Rendang Melaksanakan Patroli Pantau Situasi Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Rendang. Untuk mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas Polsek Rendang dipimpin Pawas Iptu I Gede Suardana bersama 4 orang anggota melaksanakan Patroli dialoglis ke tempat keramaian , objek wisata / vital Bank/Atm,SPBU, Pertokoan, pemukiman penduduk dan jalur rawan gangguan kamtibmas, selasa (29/7/25) Disamping mencegah gangguan kamtibmas, ini merupakan kegiatan Kepolisian […]

  • Patroli Di Malam Minggu, Ini Sasaran Aparat Gabungan Di Selisihan

    Patroli Di Malam Minggu, Ini Sasaran Aparat Gabungan Di Selisihan

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berbagai upaya dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah binaan terus digencarkan berbagai pihak di Desa Selisihan, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung. Upaya tersebut kembali terlihat kala Perbekel Selisihan berkolaborasi bersama Babinsa dan Bhabinkamtibmas serta Bhabinkamtibmas serta Linmas menggelar pemantauan situasi dan kondisi melalui patroli malam hari, Sabtu ( 23/08/25 ). […]

  • Kapolsek Abiansemal Pimpin Pengamanan & Rekayasa Lalin Karya Rsigana Di Sibanggede

    Kapolsek Abiansemal Pimpin Pengamanan & Rekayasa Lalin Karya Rsigana Di Sibanggede

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H., memimpin langsung pengamanan serta pengalihan arus lalu lintas pada pelaksanaan kegiatan Karya Rsigana yang digelar di Kantor Perbekel Sibanggede, Kecamatan Abiansemal, Badung. Senin (6/10/2025) mulai Pkl. 15.00 wita Pengamanan tersebut melibatkan personel Polsek Abiansemal yang disebar di sejumlah titik strategis, baik di sekitar lokasi kegiatan […]

  • Bersama Bhabinkamtibmas, Babinsa Petak Kaja Jaga Ketertiban Distribusi Bantuan Pangan

    Bersama Bhabinkamtibmas, Babinsa Petak Kaja Jaga Ketertiban Distribusi Bantuan Pangan

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar — Petak Kaja Selasa (15/7/2025) Dalam rangka memastikan bantuan dari pemerintah tersalurkan secara tepat sasaran dan berjalan dengan tertib, Babinsa Desa Petak Kaja, Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu I Made Mawa bersama Bhabinkamtibmas Desa Petak Kaja, Aiptu Anak Agung Gde Anom Putra, S.H, melaksanakan pendampingan penyaluran bantuan beras Cadangan Beras Pemerintah (CBP) di Kantor Desa Petak […]

  • ‎ Kapten Inf. Abdul Wahab: Babinsa Siap Dampingi Petani dari Tanam hingga Panen

    ‎ Kapten Inf. Abdul Wahab: Babinsa Siap Dampingi Petani dari Tanam hingga Panen

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Danramil 1615-11/Aikmel, Kapten Inf. Abdul Wahab, bersama para Babinsa se-Kecamatan Lenek menghadiri kegiatan Panen Raya Padi Kelompok Tani Omba Selatan II yang berlangsung di lahan persawahan Desa Pesiraman, Kecamatan Lenek, Kabupaten Lombok Timur, pada Kamis 27 November 2025. ‎ ‎Panen raya kali ini dilakukan di area persawahan seluas kurang lebih 2 hektar dengan hasil panen […]

  • Ronda Malam Dusun Karamat, Babinsa Tolouwi Ingatkan Orang Tua Awasi Anak Malam Hari

    Ronda Malam Dusun Karamat, Babinsa Tolouwi Ingatkan Orang Tua Awasi Anak Malam Hari

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Monta _ Pada Sabtu, 29 November 2025, Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam di beberapa desa binaan untuk menciptakan suasana aman dan kondusif. Kegiatan ini melibatkan Serda Saturnino Amaral di Desa Waro, Serma Sahlan di Desa Sondo, Sertu Rifaid di Desa Tolouwi, dan Serma Aminullah di Desa Tangga. Serda Saturnino Amaral memberikan […]

expand_less