Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Desa Ungasan Laksanakan Sambang dan Himbauan Kamtibmas di Lokasi Proyek

Bhabinkamtibmas Desa Ungasan Laksanakan Sambang dan Himbauan Kamtibmas di Lokasi Proyek

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Ungasan – Personil Pos Yan Ungasan bersama Bhabinkamtibmas Desa Ungasan melaksanakan kegiatan sambang di salah satu lokasi proyek yang berada di Jalan Blingbing Sari, Banjar Wejaya Kusuma, Desa Ungasan, Senin (16/9/2025).

Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas Desa Ungasan Aiptu Ketut Nuada memberikan himbauan kepada para pekerja proyek agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan kerja, menjunjung tinggi sikap saling menghormati serta mengutamakan komunikasi yang baik dalam menyelesaikan setiap persoalan.

Selain itu, Bhabinkamtibmas juga menekankan pentingnya menciptakan suasana kerja yang harmonis demi kelancaran proyek dan kenyamanan bersama.

Tidak hanya itu, Bhabinkamtibmas juga mengingatkan agar setiap pekerja yang berasal dari luar daerah segera mengurus Surat Tanda Lapor Diri (STLD) di kantor desa atau kepolisian setempat. Hal ini bertujuan untuk memudahkan pendataan penduduk nonpermanen serta sebagai langkah menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Ungasan.

Kegiatan sambang ini sekaligus menjadi upaya Polsek Kuta Selatan dalam membangun kedekatan dengan masyarakat serta memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif di wilayah hukum Polsek Kuta Selatan. (kts.33)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Aktif Dukung Petani Jagung Desa Hamba Wutang

    Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Aktif Dukung Petani Jagung Desa Hamba Wutang

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Junus Ratu, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman jagung di Desa Hamba Wutang, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (14/01/2026). Kegiatan ini merupakan bentuk nyata kepedulian TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu meningkatkan hasil […]

  • Ronda Malam di Desa Rasabou, Babinsa dan Warga Kompak Jaga Keamanan dan Tertib Lingkungan

    Ronda Malam di Desa Rasabou, Babinsa dan Warga Kompak Jaga Keamanan dan Tertib Lingkungan

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Sabtu, 25 Oktober 2025, para Babinsa Koramil 1608-02/Bolo menggelar kegiatan ronda malam di beberapa desa wilayah Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan keamanan serta mempererat hubungan antara aparat dan warga binaan. Di Desa Bolo, Sertu M Said mengawali ronda malam dan dilanjutkan dengan kongkow-kongkow bersama warga. Ia menghimbau […]

  • Wujud Kebersamaan, Babinsa Koramil  1621-02/Abanteng Bantu Bangun Pondasi Rumah Warga

    Wujud Kebersamaan, Babinsa Koramil 1621-02/Abanteng Bantu Bangun Pondasi Rumah Warga

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    TTS _ Serka Okri Bano Babinsa koramil 1621/Abanteng jajaran Kodim 1621/TTS, melaksanakan kegiatan membantu masyarakat membuat pondasi rumah milik Ibu Sarci Teflopo di desa Pana kecamatan Kolbano kabupaten Timor Tengah Selatan Rabu (10/09/2025). Saat di Konfirmasi oleh pendim 1621/TTS, Serka Okri Bano menyampaikan Kegiatan kerja bhakti maupun Komsos rutin yang dilakukanya oleh para Babinsa ini […]

  • Sinergi Babinsa Dengan Pemerintah Bahas Kunjungan Kerja Bupati

    Sinergi Babinsa Dengan Pemerintah Bahas Kunjungan Kerja Bupati

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-NAIKLIU, – Babinsa Bonmuti Koramil 1604-03/Naikliu, Serda Didit Sumanto, menghadiri Rapat Koordinasi Tingkat Kecamatan (RAKORCAM) yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Bonmuti, Kecamatan Amfoang Tengah, Kabupaten Kupang. Kehadiran Babinsa dalam rapat tersebut merupakan bentuk partisipasi aktif TNI dalam mendukung jalannya pemerintahan dan pembangunan di tingkat kecamatan. Selasa (29/07/2025). Agenda utama dalam RAKORCAM kali ini meliputi […]

  • Penutupan KKN Udayana di Desa Undisan, Babinsa Hadir Berikan Dukungan dan Apresiasi

    Penutupan KKN Udayana di Desa Undisan, Babinsa Hadir Berikan Dukungan dan Apresiasi

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Undisan, Koramil 1626-03/Tembuku, Serda I Wayan Budiarta menghadiri kegiatan penutupan Kuliah Kerja Nyata – Pengabdian kepada Masyarakat (KKN-PPM) Periode XXXI Tahun 2025 Universitas Udayana yang bertempat di Balai Banjar Sekaan, Desa Undisan, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Sabtu (23/08/2025). Hadir dalam kegiatan tersebut, Sekdes Desa Undisan, Babinsa Desa Undisan, para Kepala Dusun […]

  • Kodim Tabanan Hadir Dalam Ziarah Nasional di TMPN Pancaka Tirta Yang Dipimpin Pangdam IX/Udayana

    Kodim Tabanan Hadir Dalam Ziarah Nasional di TMPN Pancaka Tirta Yang Dipimpin Pangdam IX/Udayana

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tanggal 5 Oktober tahun 2025, seluruh personel Kodim 1619/Tabanan bersama Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXVII Dim Tabanan menghadiri kegiatan Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan Nasional (TMPN) Pancaka Tirta, Desa Delod Peken, Tabanan, Jumat (3/10/2025). Kegiatan ziarah tersebut dipimpin langsung oleh […]

expand_less