Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Aktif Kumpulkan Data Teritorial, Wujudkan Pembinaan Wilayah yang Tepat Sasaran

Babinsa Aktif Kumpulkan Data Teritorial, Wujudkan Pembinaan Wilayah yang Tepat Sasaran

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Pengumpulan Data Teritorial (Puldatater) di wilayah binaannya, tepatnya di Kantor Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Selasa pagi (16/9).

Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA tersebut berlangsung hingga selesai dengan aman dan lancar. Dalam kegiatan ini, Babinsa berkoordinasi langsung dengan aparat desa untuk memperbarui dan mencocokkan data-data wilayah, termasuk potensi sumber daya alam, sumber daya manusia, kondisi sosial, serta permasalahan yang ada di masyarakat.

Puldatater merupakan salah satu tugas pokok Babinsa sebagai aparat komando kewilayahan (Apkowil), yang bertujuan untuk mengetahui kondisi terkini wilayah binaan secara menyeluruh. Data yang dikumpulkan nantinya digunakan sebagai dasar dalam merumuskan langkah-langkah pembinaan teritorial dan pemberdayaan wilayah pertahanan.

“Melalui kegiatan Puldatater ini, kami bisa mengetahui perkembangan yang terjadi di wilayah secara nyata. Data yang akurat sangat penting bagi Babinsa dalam mengambil langkah pembinaan maupun membantu pemerintah desa dalam menyelesaikan permasalahan masyarakat,” ujar Pratu Laurensius Laja.

Hadir dalam kegiatan tersebut para staf Desa Kebesani yang turut mendampingi proses pengumpulan dan verifikasi data. Kerja sama yang baik antara Babinsa dan aparat desa mencerminkan sinergi yang solid antara TNI dan pemerintah desa dalam membangun wilayah.

Kegiatan Puldatater merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, serta komitmen TNI AD untuk selalu hadir dan membantu mengatasi kesulitan masyarakat di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Rabies, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Gandeng Warga Gelar Penertiban HPR di Ranaka

    Cegah Rabies, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Gandeng Warga Gelar Penertiban HPR di Ranaka

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Manggarai, 30 September 2025 — Aparat desa dan TNI di Kecamatan Wae Ri’i bersinergi penuh dalam upaya menjaga kesehatan dan ketertiban umum. Anggota Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Pos Wae Ri’i, Sertu Humaini dan Kopda Sapriadi, memimpin langsung kegiatan Penertiban Hewan Penular Rabies (HPR) di Desa Ranaka, Selasa (30/9). Kegiatan penertiban ini merupakan hasil koordinasi lintas sektor […]

  • Sinergi Babinsa dan PPL Dorong Produktivitas Petani di Kecamatan Taliwang

    Sinergi Babinsa dan PPL Dorong Produktivitas Petani di Kecamatan Taliwang

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan pendampingan kepada para petani di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Sampir, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Fahrurrozi, bersama Petugas Lapangan Pertanian (PPL) Kelurahan Sampir melaksanakan kegiatan peninjauan lahan sawah siap panen milik warga, pada Rabu (08/10/2025) pukul 08.35 Wita di Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. […]

  • Dandim 1614/Dompu Bangga Atlet ASTA Tembus Peringkat Nasional

    Dandim 1614/Dompu Bangga Atlet ASTA Tembus Peringkat Nasional

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Komandan Kodim 1614/Dompu, Letkol Czi Janu Hendarto, S.E., memberikan apresiasi tinggi kepada para atlet INORGA ASTA yang telah mengharumkan nama Kabupaten Dompu pada ajang Festival Olahraga Rekreasi Nasional (FORNAS) VIII NTB 2025. Prestasi gemilang ini menjadi kebanggaan sekaligus motivasi bagi atlet-atlet lainnya untuk terus berjuang meraih prestasi terbaik, Senin 11 Agustus 2025. […]

  • Tumbuhkan Semangat Nasionalisme, Babinsa Ajarkan PBB kepada Siswa SD IT Imam Safi’i

    Tumbuhkan Semangat Nasionalisme, Babinsa Ajarkan PBB kepada Siswa SD IT Imam Safi’i

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Usman dan Serda Muhaimin melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) kepada para siswa SD IT Imam Safi’i yang berlokasi di Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (23/10/2025). Kegiatan yang berlangsung di halaman sekolah tersebut bertujuan untuk menanamkan disiplin, kekompakan, dan rasa tanggung jawab kepada para […]

  • Koramil 1628-05/Jereweh Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Malam Babinsa

    Koramil 1628-05/Jereweh Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Malam Babinsa

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputaran Kecamatan Jereweh, Minggu (14/9/2025) pukul 21.17 Wita. Patroli tersebut dilakukan sebagai wujud nyata tugas TNI dalam memberikan rasa aman sekaligus mendekatkan diri dengan masyarakat. Dalam kesempatan itu, Babinsa […]

  • Dukung Gizi Anak dan Ibu Menyusui, MBG Digelar di 17 Sekolah dan 1 Posyandu

    Dukung Gizi Anak dan Ibu Menyusui, MBG Digelar di 17 Sekolah dan 1 Posyandu

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Rabu, 17 Desember 2025 pukul 07.00 WITA, bertempat di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Jalan Lekunik, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, telah dilaksanakan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) oleh Satuan Pelayanan Makanan Bergizi Gratis. Pelaksanaan program MBG dilaksanakan secara bertahap di 16 titik sekolah dan 1 titik posyandu […]

expand_less