Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Satgas Yonif 741/GN Pos Delomil Beri Dukungan Perbaikan Garasi Ambulance Puskesmas di Perbatasan

Satgas Yonif 741/GN Pos Delomil Beri Dukungan Perbaikan Garasi Ambulance Puskesmas di Perbatasan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Belu – Pos Delomil bantu dalam pembenahan garasi ambulans Puskesmas di Desa Lamaksenulu, Kecamatan Lamaknen, Kabupaten Belu, Jumat (18/07/2025)

Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Satgas Pos Delomil terhadap fasilitas kesehatan bagi masyarakat terutama didaerah binaan dengan memaksimalkan pelayanan di puskesmas tersebut.

“Kami hadir di tengah masyarakat perbatasan adalah untuk menjaga keutuhan wilayah negara, disamping itu juga kami terus berkontribusi secara langsung dan terlibat dalam kegiatan sosial dan kemanusiaan. Kegiatan ini kami bantu sampai tuntas dari pengukuran dan pemasangan karena garasi yang lama sudah tidak layak lagi”, kata Danpos Letda Inf Rafael Siahaan.

Sementara itu, Edison Hale selaku Staf Puskesmas bersyukur dan sangat terbantu serta mengucapkan terima kasih kepada Satgas Yonif 741/GN dari Pos Delomil atas segala sumbangsih dalam perbaikan garasi ambulans di Puskesmas.

KERJA TUNTAS DI TAPAL BATAS
LAKSANAKAN TUGAS DENGAN TULUS DAN IKHLAS
GARUDA BERHASIL

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kalibukbuk Hadir di Tengah Petani, Panen Semangka Jadi Penguat Ekonomi Desa

    Babinsa Kalibukbuk Hadir di Tengah Petani, Panen Semangka Jadi Penguat Ekonomi Desa

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Buleleng, 17 Desember 2025 — Wujud nyata dukungan terhadap program ketahanan pangan nasional terus ditunjukkan oleh jajaran TNI AD di wilayah binaan. Babinsa Desa Kalibukbuk, Serma Ketut Wirawan Santosa, menghadiri sekaligus melaksanakan pendampingan panen komoditas semangka dalam Program Ketahanan Pangan Tahun 2025 yang digelar oleh BUMDesa Bhakti Karya Desa Kalibukbuk. Kegiatan panen yang berlangsung […]

  • Monitoring Wilayah, Babinsa Dorong Warga Jaga Keamanan dan Kekompakan

    Monitoring Wilayah, Babinsa Dorong Warga Jaga Keamanan dan Kekompakan

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Praka Simon Soares melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial dengan masyarakat di Desa Waekokak, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo pada Rabu, 01 Oktober 2025. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan silaturahmi dengan warga binaan serta memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di lingkungan desa. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengajak masyarakat untuk […]

  • Kenalkan Galah Asin, Babinsa Baa Ajak Siswa SMPN 4 Suelain Jaga Budaya Lokal

    Kenalkan Galah Asin, Babinsa Baa Ajak Siswa SMPN 4 Suelain Jaga Budaya Lokal

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Sertu Ishak Manafe, terus menunjukkan perannya dalam membangun kedekatan dengan warga binaan, khususnya generasi muda di wilayah Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Pada Kamis (11/9/2025) pagi, ia hadir di SMP Negeri 4 Suelain dalam rangkaian kegiatan pengawalan program Makanan Bergizi Gratis (MBG) sekaligus memberikan pendampingan pada kegiatan olahraga siswa. […]

  • Babinsa Oesena Didik Pelajar Cinta Tanah Air Sejak Dini

    Babinsa Oesena Didik Pelajar Cinta Tanah Air Sejak Dini

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Desa Oesena Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase melaksanakan kegiatan program Wawasan Kebangsaan dan Wilayah (Wanwil) di SD Negeri Oesena, Desa Oesena, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang. Kegiatan tersebut dilaksanakan bersama Kepala Sekolah Ibu Erlin Agatha Ataupah, S.Pd, serta diikuti oleh para guru dan siswa dengan penuh semangat. Selasa (07/10/2025). Program Wanwil ini […]

  • Semangat 45 Bergelora Selimuti Lomba 17an Di Desa Jungutbatu

    Semangat 45 Bergelora Selimuti Lomba 17an Di Desa Jungutbatu

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung,- Semangat kemerdekaaan menggelora di lapangan umum Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung pagi ini, Rabu ( 13/08/25 ). Puluhan anak sekolah dari 2 SDN di Desa Jungutbatu berlomba-lomba dalam kegiatan lomba 17an dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI Ke 80 tahun 2025. Kemeriahan lomba 17an itupun diapresiasi Pelda Suni Lais yang hadir langsung […]

  • Gabungan Piket Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol untuk Antisipasi Keramaian dan Jaga Kamtibmas

    Gabungan Piket Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol untuk Antisipasi Keramaian dan Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan kembali melaksanakan Blue Light Patrol sebagai langkah antisipasi terhadap potensi keramaian dan gangguan kamtibmas di wilayah hukumnya, Senin malam (17/11/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 20.30 hingga 22.00 WITA ini dipimpin oleh Pawas IPDA Dwi Indera Prasetya, S.Tr.K, dengan melibatkan personel gabungan piket fungsi Polres […]

expand_less