Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Koramil 1609-02/Kubutambahan Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas Lewat Patroli Bersama

Koramil 1609-02/Kubutambahan Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas Lewat Patroli Bersama

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Kubutambahan: 15 September 2025, Koramil 1609-02/Kubutambahan menggelar patroli Gabungan TNI, Polri, dan Satpol PP, patroli gabungan Lewat Patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) dalam rangka menjaga keaman, tertib, dan kenyamanan masyarakat ,Patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) dimulai pukul 21.00 WITA dengan titik kumpul di Kantor Camat Kubutambahan, Kekuatan personel terdiri dari : Anggota Koramil 1609-02/Kubutambahan 2 personil dipimpin Serda Made Ardana, 2 anggota Polsek Kubutambahan dipimpin Aiptu Made Edi Putra , dan 2 anggota Satpol PP dipimpin Gede Rai.

Patroli tersebut menyasar titik-titik rawan gangguan ketertiban, seperti kumpulan pemuda yang nongkrong hingga larut malam, potensi aktivitas geng motor, hingga antisipasi tawuran remaja.

Selain itu juga, kegiatan ini juga diharapkan dapat memperkuat kerja sama antara masyarakat, aparat keamanan, dan pemerintah setempat dalam menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif

Rute patroli melintasi sejumlah titik strategis, mulai dari Kantor Camat Kubutambahan, Kantor Pos, Pasar, Pertigaan Patung ganesa, Pure medue Karang, Desa Bukti Perbatasan dengan Kec Tajekule. dan kembali ke Kantor camat.

Anggota Koramil 1609-02/Kubutambahan, Serda Made Ardana, menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pendampingan TNI di wilayah binaan. “Kami hadir bersama masyarakat untuk menjaga keamanan lingkungan. Siskamling ini bukan hanya tanggung jawab aparat, tetapi juga peran bersama seluruh warga,” ujarnya.

Hingga patroli berakhi 23.50 WITA, situasi di seluruh titik pantauan terpantau aman dan kondusif tanpa adanya kejadian menonjol.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tegaskan Dukungan, Wadanramil Nusa Penida  Siap Amankan Batununggul Village Festival

    Tegaskan Dukungan, Wadanramil Nusa Penida Siap Amankan Batununggul Village Festival

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Ditandai dengan pemukulan tepek cengceng, Batununggul Village Festival yang di branding menjadi Surya Metu Fest dengan mengusung tema “Anagatha Samastha Kemulian Alum untuk Masa Depan” resmi dibuka Bupati Klungkung I Made Satria, Rabu ( 05/08/25 ). Acara di gelar oleh Desa Adat Dalem Setra Batununggul ini digelar di Pantai Pura Dalem Desa Batununggul Kecamatan […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Jungutbatu Aipda I Ketut Budiarta Sambangi Kawasan Wisata Mangrove, Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Masyarakat

    Bhabinkamtibmas Desa Jungutbatu Aipda I Ketut Budiarta Sambangi Kawasan Wisata Mangrove, Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Masyarakat

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Nusa Penida — Sebagai bentuk kepedulian dan kedekatan Polri dengan masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Jungutbatu Aipda I Ketut Budiarta melaksanakan kegiatan sambang dan dialogis di kawasan wisata Mangrove, Banjar Kaje, Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, pada Senin (20/10/2025) Dalam kegiatan tersebut, Aipda Budiarta menyapa langsung para pengelola wisata dan masyarakat sekitar, sekaligus menyerap berbagai […]

  • Sinergi Polri dan Masyarakat Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Desa Langgahan Hadiri Sosialisasi Reviu Jaringan Irigasi D.I. Dwi Eka Bhuana

    Sinergi Polri dan Masyarakat Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Desa Langgahan Hadiri Sosialisasi Reviu Jaringan Irigasi D.I. Dwi Eka Bhuana

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bangli – Sebagai wujud dukungan Polri terhadap program pembangunan pemerintah serta upaya menjaga stabilitas kamtibmas di wilayah binaan, Bhabinkamtibmas Desa Langgahan, Polsek Kintamani, Polres Bangli, Aipda Wayan Subrata, menghadiri kegiatan sosialisasi reviu desain jaringan irigasi Daerah Irigasi (D.I.) Dwi Eka Bhuana yang mencakup wilayah Kabupaten Bangli dan Kabupaten Gianyar. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Balai Pekerjaan […]

  • Hadirkan Rasa Aman, Personel Samapta Polsek Abiansemal Kontrol ATM BRI

    Hadirkan Rasa Aman, Personel Samapta Polsek Abiansemal Kontrol ATM BRI

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli malam dengan menyambangi gerai ATM BRI di wilayah Kecamatan Abiansemal, Sabtu malam (27/9/2025). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kondisi sekitar tetap aman sekaligus mencegah potensi tindak kriminalitas yang menyasar fasilitas Perbankan. Patroli pengawasan ini menjadi bagian dari kegiatan rutin kepolisian, khususnya dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat […]

  • Babinsa Hadiri Musrenbang Perubahan RPJMDES Desa Nubamado

    Babinsa Hadiri Musrenbang Perubahan RPJMDES Desa Nubamado

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Lembata, – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Suhardi, melaksanakan pemantauan sekaligus menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) perubahan RPJMDES periode 2021–2029 yang bertempat di Aula Kantor Desa Nubamado, Kecamatan Nubatukan, Kabupaten Lembata. Selasa, 26 Agustus 2025. Kegiatan Musrenbang ini bertujuan untuk menyesuaikan arah pembangunan desa dengan kebutuhan masyarakat serta mendukung sinkronisasi program pembangunan daerah. Turut hadir […]

  • Patroli Siskamling di Kecamatan Wawo, Koramil dan Pol PP Bersinergi Jaga Keamanan Wilayah

    Patroli Siskamling di Kecamatan Wawo, Koramil dan Pol PP Bersinergi Jaga Keamanan Wilayah

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Wawo _ Pada Kamis, 25 September 2025, telah dilaksanakan kegiatan patroli Siskamling di wilayah Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan keamanan masyarakat agar tetap kondusif. Patroli diikuti oleh anggota Koramil yang dipimpin Serka Syahrudin bersama 3 anggota lainnya, didampingi oleh anggota Pol PP, Linmas, serta tokoh masyarakat setempat. […]

expand_less