Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pantau Situasi Wilayah Binaan Koramil 01/Ba’a Melaksanakan Patroli

Pantau Situasi Wilayah Binaan Koramil 01/Ba’a Melaksanakan Patroli

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Guna mewujudkan wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 01/Ba’a melaksanakan patroli seputaran wilayah Koramil, Di bawah pimpinan Batituud Serka Semy Bulak dan dua orang Anggota,Senin (15/9/2025).

Kegiatan ini bertujuan antara lain untuk menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif, selain itu juga untuk memberikan rasa aman dan tenang karena kehadiran Babinsa yang selalu ditengah-tengah warga binaan.

Dalam pelaksanaan patroli dan sosialisasi ini, Serka Semy Bulak menghimbau kepada warga masyarakat untuk selalu menjaga keamanan lingkungan masing – masing.

Sementara itu Danramil 01/Ba’a Lettu Info David Mooy mengatakan, “Salah satu tugas Babinsa adalah memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat dengan berbagai kegiatan Teritorial di wilayah binaannya diantaranya melaksanakan kegiatan rutin menggelar patroli untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi masyarakat di wilayah”. Ungkap Danramil.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polwan Polres Tabanan Edukasi Tertib Lalu Lintas dan Bahaya Narkoba kepada Saka Bhayangkara di TPB Margarana

    Polwan Polres Tabanan Edukasi Tertib Lalu Lintas dan Bahaya Narkoba kepada Saka Bhayangkara di TPB Margarana

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polwan Polres Tabanan melaksanakan kegiatan sosialisasi tertib berlalu lintas dan bahaya narkoba di kalangan remaja yang bertempat di Taman Pujaan Bangsa (TPB) Margarana. Kegiatan ini menyasar siswa-siswi Saka Bhayangkara sebagai generasi muda yang diharapkan menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas serta menjauhi penyalahgunaan narkoba. Seijin Kapolres Tabanan AKBP […]

  • Pastikan Tepat Jumlah dan Kualitas, Babinsa Koramil Batutua Cek Material KDKMP di Rote Ndao

    Pastikan Tepat Jumlah dan Kualitas, Babinsa Koramil Batutua Cek Material KDKMP di Rote Ndao

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan KDKMP, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Pratu Sony Naklui, melaksanakan kegiatan pemantauan dan pendataan material bahan bangunan yang masuk ke Desa Lidor, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk pengawasan serta memastikan seluruh material yang diterima sesuai dengan kebutuhan pembangunan dan tercatat dengan baik. Pemantauan material […]

  • Babinsa Larantuka Ikut Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Kodim 1624/Flotim

    Babinsa Larantuka Ikut Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Kodim 1624/Flotim

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Larantuka – Kodim 1624/Flores Timur melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih pada Senin (08/12/2025) bertempat di Makodim 1624/Flotim, Kelurahan Lokea, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur. Upacara dipimpin oleh Dandim 1624/Flotim Letkol Inf M. Nasir Simanjuntak, S.Ag., M.I.P. selaku Inspektur Upacara, dengan Pasi Ter Kapten Inf Ismail Ratuloli sebagai Perwira Upacara dan Pasi Log Kapten Inf […]

  • Babinsa, Pemerintah, dan Warga Bersatu Jaga Stabilitas Harga Pangan

    Babinsa, Pemerintah, dan Warga Bersatu Jaga Stabilitas Harga Pangan

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (12/8/2025) – Babinsa Desa Batuan Koramil 1616-05/Sukawati, Sertu Suparman, turut berperan aktif mendukung pelaksanaan kegiatan Pasar Murah bagi masyarakat. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Bali dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Provinsi Bali ke-67. Pasar Murah digelar di Lapangan Yudistira Banjar Bucuan, Desa Adat Negara, Desa Batuan, […]

  • Kodim 1627/RN Dampingi Pemerintah Daerah Wujudkan Masyarakat Mandiri dan Sejahtera

    Kodim 1627/RN Dampingi Pemerintah Daerah Wujudkan Masyarakat Mandiri dan Sejahtera

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Kodim 1627/Rote Ndao di bawah komando Letkol Kav Santiaji Wicaksono bersama Pemerintah Kabupaten Rote Ndao terus bersinergi untuk membangun kemandirian masyarakat melalui pendekatan yang menyeluruh. Program pelatihan keterampilan di berbagai bidang dirancang untuk menjawab kebutuhan pasar kerja sekaligus mengoptimalkan potensi lokal. Dari menjahit hingga pengolahan hasil pertanian, seluruh kegiatan diarahkan untuk memberikan […]

  • Pelantikan Kades Orgen, Babinsa Hadir Bersama Forkopimcam

    Pelantikan Kades Orgen, Babinsa Hadir Bersama Forkopimcam

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT–Alor, – Babinsa Desa Orgen, Kecamatan Alor Barat Daya Selatan, Sertu Yustus Atakama, menghadiri acara Pelantikan Kepala Desa Antar Waktu Desa Orgen periode 2025–2027, yang digelar pada Jumat (18/07/2025) pukul 11.00 WITA bertempat di Aula Kantor Desa Orgen. Kegiatan ini turut dihadiri oleh sejumlah pejabat dan tokoh masyarakat, antara lain Bupati Alor, Ketua DPRD Kabupaten […]

expand_less