Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Pemberantasan Sarang Nyamuk di Desa Carangsari, Upaya Preventif untuk Kesehatan Masyarakat

Pemberantasan Sarang Nyamuk di Desa Carangsari, Upaya Preventif untuk Kesehatan Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

BALI – Badung, Pemerintah Desa Carangsari, menggelar kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) pada hari Jum’at, pukul 07.00 WITA. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Puskesmas Petang 1 beserta Pustu Desa Carangsari, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung. (18/07/2025).

Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Desa Carangsari, dengan tujuan untuk memberikan pemahaman dan himbauan kepada warga masyarakat tentang pentingnya menjaga kebersihan lingkungan, terutama pada saat musim hujan, untuk terhindar dari penyakit Demam Berdarah.

Kegiatan PSN ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk PJ. Camat Petang, AA Dharma Putra, S.Sos, Kapolsek Petang, AKP I Nyoman Arnaya, S.H, M.H., Danramil 1611-06/Petang, Kapten Inf Nyoman Suarka, Kepala Puskesmas Petang 1 beserta anggota, Puskesmas pembantu Desa Carangsari beserta tim jemantik, staf Kecamatan Petang, dan Satpol PP Kecamatan Petang.

”PJ. Camat Petang, AA Dharma Putra, S.Sos, Melalui kegiatan tersebut menyampaikan bahwa, Pemberantasan Sarang Nyamuk ini, untuk dapat mewujudkan kebersihan dan kesehatan warga masyarakat di Desa Carangsari. Guna bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan untuk mencegah penyebaran penyakit Demam Berdarah ini.” Pungkas PJ. Camat Petang.

Kegiatan PSN ini berlangsung dengan tertib dan lancar, dengan partisipasi aktif dari warga masyarakat dan pihak-pihak terkait. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat mengurangi risiko penyebaran penyakit Demam Berdarah di Desa Carangsari.

“Danramil 1611-06/Petang, Kapten Inf Nyoman Suarka, menyampaikan bahwa kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk ini merupakan salah satu upaya untuk menjaga kebersihan lingkungan. Ia juga berharap agar kegiatan ini dapat menjadi upaya bagi Desa-desa lain untuk memberantas sarang nyamuk sejak dini di Kecamatan Petang.” Ucap Danramil.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Koramil 1628-05/Jereweh Rutin Laksanakan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

    TNI Koramil 1628-05/Jereweh Rutin Laksanakan Patroli Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, anggota Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh pada Minggu (18/10/2025) pukul 21.00 WITA. Kegiatan patroli dilakukan menyusuri sejumlah titik strategis di wilayah binaan sambil menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. […]

  • Gotong Royong Kodim Kupang Dorong Progres Pembangunan SMPN Oepoli

    Gotong Royong Kodim Kupang Dorong Progres Pembangunan SMPN Oepoli

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Memasuki hari ke-16 Program Kolaborasi Pembangunan SMPN Oepoli di Desa Netemnanu Utara, Kecamatan Amfoang Timur, Kabupaten Kupang, pada Selasa, 4 November 2025, kegiatan fisik terus menunjukkan perkembangan positif. Tim tukang Kodim 1604/Kupang yang dipimpin oleh Serka Bambang Sudarsono melaksanakan pekerjaan melanjutkan pemasangan batako dan penimbunan material di ruang pondasi bangunan sekolah tersebut. Berdasarkan […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02 Gelar Komsos di Desa Ratemangga

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02 Gelar Komsos di Desa Ratemangga

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ratemangga, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Jumat pagi, pukul 08.20 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau dan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat di wilayah binaan. Dalam pelaksanaannya, Kopda Melkyanus juga menghimbau masyarakat agar selalu menjaga […]

  • Cegah Macet/Laka, Polsek Selemadeg Strong Point pagi Simpang Pasar Bajera

    Cegah Macet/Laka, Polsek Selemadeg Strong Point pagi Simpang Pasar Bajera

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, melalui Dua personelnya Aiptu I Agus Purwanto, S.H. dan Bripda I Made Bagus Diasa Putra, S.H., melaksanakan kegiatan Strong Point pada Minggu, 16 November 2025, pukul 06:30 hingga 08:00 Wita. Fokus utama kegiatan ini adalah di simpang Pasar Bajera untuk mengatasi keramaian pengunjung pasar, serta memantau, menyeberangkan, dan mengatur lalu […]

  • Dialog Harmonis Dandim 1608/Bima dan Ketua PN Raba Bima Perkuat Kerja Sama

    Dialog Harmonis Dandim 1608/Bima dan Ketua PN Raba Bima Perkuat Kerja Sama

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Jum’at, tanggal 12 Desember 2025, suasana penuh keakraban terjadi di Kantor Pengadilan Negeri Raba Bima yang beralamat di Jl. Soekarno Hatta, Kelurahan Lewirato. Letkol Arh Samuel Asdianto Lembongan S.Kom M.Sc selaku Dandim 1608/Bima, melaksanakan kunjungan silaturahmi bersama Ketua Pengadilan Negeri Raba Bima kelas 1B, Bapak Alfian SH., MH. Kedatangan Dandim […]

  • Kunjungi Sekolah, Babinsa Semarapura Kangin Laksanakan Komsos dan Puldata Teritorial

    Kunjungi Sekolah, Babinsa Semarapura Kangin Laksanakan Komsos dan Puldata Teritorial

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai pointer penting dalam optimalisasi Tupoksi Satuan Kewilayahan, kevalidan dan update data teritorial menjadi hal wajib. Bukan tanpa alasan, dalam pelaksanaan kegiatan pembinaan teritorial pastinya akan berpedoman pada data teritorial tersebut. Hal tersebut diungkapkan Babinsa Semarapura Kangin Serka Nyoman Suartana saat melaksanakan pengumpulan data teritorial ( Puldata Ter ) di SD Negeri 2 dan […]

expand_less