Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kecamatan Tanjungbunga Matangkan Persiapan HUT RI dan Jambore Pramuka

Kecamatan Tanjungbunga Matangkan Persiapan HUT RI dan Jambore Pramuka

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Larantuka, Flotim – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia serta mempersiapkan Jambore Pramuka tingkat Kabupaten Flores Timur, Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka menghadiri rapat pemantapan dan pembentukan panitia tingkat Kecamatan Tanjungbunga yang dilaksanakan pada Jumat (18/07/2025) di Aula Kantor Kecamatan, Desa Ratulodong, Kecamatan Tanjungbunga.

Kehadiran Babinsa menunjukkan dukungan TNI terhadap kegiatan pemerintahan dan pembinaan generasi muda, serta memperkuat sinergi antarinstansi dalam menyukseskan agenda nasional di tingkat kecamatan.

Kegiatan ini diikuti oleh unsur pemerintah kecamatan, perangkat desa, lembaga teknis, serta para pemangku kepentingan lainnya. Rapat berlangsung dengan semangat kebersamaan dan komitmen untuk menjadikan momentum peringatan HUT RI sebagai ajang memperkuat persatuan dan semangat kebangsaan masyarakat.

Diharapkan hasil rapat ini dapat menghasilkan perencanaan yang matang dan pelaksanaan kegiatan yang berkesan serta bermanfaat bagi seluruh warga Kecamatan Tanjungbunga.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Aktif di Tengah Warga, Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat di Desa Detuara

    Babinsa Ende Aktif di Tengah Warga, Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat di Desa Detuara

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Pratu Paskalis Nggai, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detuara, Kecamatan Lepkes, Kabupaten Ende, Sabtu pagi. Kegiatan dimulai pukul 09.00 Wita dan berlangsung hingga selesai dengan aman dan lancar. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi wilayah binaan, mengetahui perkembangan yang terjadi di desa, serta memberikan himbauan […]

  • Program MBG Hadirkan Menu Seimbang, Dukung Gizi Anak Sekolah di Sumbawa Barat

    Program MBG Hadirkan Menu Seimbang, Dukung Gizi Anak Sekolah di Sumbawa Barat

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Seminar Salit, Sertu Adriansyah, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SD Negeri Seminar Salit, Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (23/10/2025) pukul 09.30 Wita. Program MBG bertujuan untuk meningkatkan gizi dan kesehatan anak-anak sekolah dasar, sekaligus menanamkan kebiasaan makan […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Kopka Edwin D.P di Desa Dile Berjalan Lancar dan Aman

    Komsos dan Pamwil Babinsa Kopka Edwin D.P di Desa Dile Berjalan Lancar dan Aman

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin D.P, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Jalan Trans Ende-Maumere, Km 24, Jumat (24/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berlangsung aman serta lancar. Kopka Edwin memantau keamanan dan kelancaran arus kendaraan di portal buka-tutup desa, memberikan rasa nyaman dan aman […]

  • Meski Hari Minggu, Babinsa Tetap Hadir Bantu Warga Panen Padi di Karera

    Meski Hari Minggu, Babinsa Tetap Hadir Bantu Warga Panen Padi di Karera

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Tak kenal hari libur, Babinsa Koramil 06/Karera jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hezron Wora tetap melaksanakan tugas pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) dengan membantu warga melaksanakan panen padi di Desa Nangga, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, pada Minggu (23/11/2025).   Pratu Hezron Wora turun langsung ke sawah bersama para petani untuk membantu […]

  • Beri Motivasi, Dandim Klungkung Bekali Calon Anggota Paskibraka Dengan Materi Bela Negara

    Beri Motivasi, Dandim Klungkung Bekali Calon Anggota Paskibraka Dengan Materi Bela Negara

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S. Sos., M. M., M. Han memberikan pengarahan dan pembekalan bela negara kepada 70 putra-putri calon anggota Pasukan Pengibaran Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Klungkung,. Pembekalan bela negara tersebut digelar di Aula SMP N 2 Banjarangkan, Desa Tihingan, Kecamatan Banjarangkan, Kab.upaten Klungkung, Senin ( 11/08/25 ). Pada kesempatan tersebut […]

  • Bupati Sanjaya Doakan Kerahayuan Jagat di Pura Luhur Batukau, Tekankan Makna Tri Hita Karana

    Bupati Sanjaya Doakan Kerahayuan Jagat di Pura Luhur Batukau, Tekankan Makna Tri Hita Karana

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Tabanan — Memaknai Purnama Sasih Kapat sebagai waktu suci penuh berkah, Bupati Tabanan Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., memimpin persembahyangan bersama jajaran Pemerintah Kabupaten Tabanan, Senin (6/10). Upacara berlangsung di dua lokasi — Padmasana Kantor Bupati Tabanan dan Pura Luhur Batukau, Desa Wongaya Gede, Kecamatan Penebel. Kegiatan ini diikuti oleh Wakil Bupati Tabanan, […]

expand_less