Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » UKL Polsek Kuta Utara Patroli Subuh Sambangi Kantor Perbankan BPD Gatsu Barat

UKL Polsek Kuta Utara Patroli Subuh Sambangi Kantor Perbankan BPD Gatsu Barat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Kuta Utara. Kepolisian Sektor Kuta Utara melalui Unit Kecil Lengkap (UKL) saat ini tetap berkomitmen dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di Daerah Hukum Polsek Kuta Utara dengan mengintensifkan kegiatan patroli dipimpin Pawas Iptu I Nyoman Suryawan menyambangi kantor perbankan serta ATM BPD Bali yang merupakan aset penting Pemerintah di jalan raya Gatsu Barat, Senin (15/9/2025) pukul 02.00 Wita.

Patroli ini dilaksanakan rutin setiap malam menyasar obyek vital dan tempat-tempat strategis yang dimungkinkan terjadi gangguan kamtibmas sehingga akan berdampak pada kenyamanan masyarakat dalam beraktifitas.

Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina SIK.,MH saat di hubungi menerangkan kegiatan patroli dilaksanakan secara rutin setiap malam hari hingga subuh oleh personil UKL Polsek Kuta Utara sebagai upaya menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

“Kegiatan ini di harapkan mampu mencegah pelaku kriminalitas melakukan aksi kejahatan disamping itu masyarakat juga akan merasakan nyaman beraktifitas malam hari dengan kehadiran personil Polsek Kuta Utara pada jam-jam rawan terjadinya aksi kriminalitas,” Ujar Kapolsek

Tampak personel UKL menggunakan kijang 943 Canggu menyalakan lampu biru menyembangi Kantor Perbankan dan ATM BPD Bali memberi rasa aman kepada masyarakat yang memakai layanan ATM maupun Security agar lebih berhati hati dengan kejahatan skiming. Selain itu Personel Unit Samapta juga mengecek dan memastikan kemanan sekitar lokasi ATM.

“Patroli ini juga menyasar obyek vital lainnya seperti Pertokoan Modern, SPBU dan pemukiman warga memastikan situasi malam ini dan seterusnya tetap aman,” tutup Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kamtibmas Kondusif di Rasanae Barat, Siskamling Jadi Kunci Keamanan Malam Hari

    Kamtibmas Kondusif di Rasanae Barat, Siskamling Jadi Kunci Keamanan Malam Hari

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Kamis malam, 23 Oktober 2025, suasana di Kelurahan Paruga, Kecamatan Rasanae Barat, Kota Bima terasa hangat dan solid dengan gelaran kegiatan siskamling bersama. Acara ini diinisiasi oleh Babinsa, Serka Muslim, yang didampingi oleh tiga anggota Koramil 1608-01/Rasanae, serta melibatkan tokoh masyarakat, tokoh agama, ketua RW, RT, dan pemuda setempat. Bertempat di […]

  • Babinsa Lokalaba Berperan Aktif Dalam Musrenbangdes Menuju Pembangunan Desa Tahun 2026

    Babinsa Lokalaba Berperan Aktif Dalam Musrenbangdes Menuju Pembangunan Desa Tahun 2026

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Nagekeo – Pada hari Senin, 24 November 2025, pukul 09.00 Wita sampai dengan selesai, Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo Kopda Ramdan Pauzi menghadiri undangan Rapat Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Tahun Anggaran 2026 bertempat di Desa Lokalaba, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo. Kehadiran Babinsa merupakan bagian dari tugas pembinaan wilayah guna memastikan setiap tahapan perencanaan pembangunan desa berjalan […]

  • Kehadiran Babinsa di Tengah Warga, Cerminan TNI Selalu Ada untuk Rakyat

    Kehadiran Babinsa di Tengah Warga, Cerminan TNI Selalu Ada untuk Rakyat

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Afriadin, melaksanakan patroli malam pada Senin (20/10/2025) sekitar pukul 21.20 WITA. Kegiatan tersebut menyasar sejumlah titik strategis di wilayah Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam patroli itu, Serda Afriadin tak hanya memantau situasi keamanan, namun juga menyambangi […]

  • TNI–Polri Kompak di Desa Moteng, Komsos Diperkuat untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    TNI–Polri Kompak di Desa Moteng, Komsos Diperkuat untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-01/Taliwang bersama Bhabinkamtibmas terus memperkuat sinergitas dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), dan Babinsa Desa Moteng, Serda Muhaimin, bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga di Desa Moteng, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Senin (17/11/2025). Kegiatan Komsos tersebut berlangsung dalam suasana akrab dan penuh kekeluargaan. […]

  • Kodim 1602/Ende Hadir di Tengah Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas Kondusif

    Kodim 1602/Ende Hadir di Tengah Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas Kondusif

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende bersama Babinkamtibmas melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndorurea 1, Dusun 3, tepatnya di depan pertokoan SENTOSA, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini dihadiri oleh sekitar 200 warga desa serta unsur aparat […]

  • Personil Polsek Dentim Gelar Apel Opsnal, Antisipasi Keramaian dan Aktivitas Malam Minggu

    Personil Polsek Dentim Gelar Apel Opsnal, Antisipasi Keramaian dan Aktivitas Malam Minggu

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Personel Polsek Denpasar Timur (Dentim) melaksanakan Apel Opsnal pada Sabtu malam, (10/01/2026) pukul 23.00 Wita bertempat di Mako Polsek Dentim, Jl. By pass IB. Mantra, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur. Kegiatan ini digelar sebagai bentuk kesiapan personel dalam mengantisipasi kerawanan yang biasa meningkat pada malam Minggu. Apel dipimpin langsung oleh Kapolsek Dentim, Kompol I Ketut […]

expand_less