Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Ende Berikan Rasa Aman bagi Pengguna Jalan di Portal Buka Tutup Desa Dile

Babinsa Ende Berikan Rasa Aman bagi Pengguna Jalan di Portal Buka Tutup Desa Dile

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin D.P, bersama Babinkamtibmas Briptu Meron, melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah (Pamwil) di portal buka tutup jalan Trans Ende Maumere, Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Minggu pagi (14/9/2025).

Kegiatan dimulai pukul 08.30 Wita dan berlangsung hingga selesai. Dalam pelaksanaan Pamwil tersebut, petugas memantau keamanan dan kelancaran arus kendaraan serta memberikan rasa nyaman kepada masyarakat yang melintasi jalur tersebut.

Babinsa dan Babinkamtibmas juga mendengarkan keluhan dan aspirasi dari pengguna jalan untuk memastikan kondisi di lapangan tetap aman dan kondusif.

Masyarakat pengguna jalan menyambut baik kehadiran Babinsa dan Babinkamtibmas yang sigap menjaga keamanan dan kelancaran arus lalu lintas.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan TNI AD dalam menjaga stabilitas wilayah serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pendekatan Langsung Babinsa TNI AD Tingkatkan Rasa Aman Warga Ndao

    Pendekatan Langsung Babinsa TNI AD Tingkatkan Rasa Aman Warga Ndao

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Sertu Ersan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Kelurahan Ndao, Kota Ratu, Jumat pagi pukul 09.10 Wita. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya memantau keamanan wilayah guna menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan. Dalam pelaksanaannya, Babinsa memberikan himbauan kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga […]

  • Kasat Binmas Mewakili Kapolres Karangasem Melaksanakan Program Jumat Curhat Bersama Masyarakat Di Desa Gelumpang

    Kasat Binmas Mewakili Kapolres Karangasem Melaksanakan Program Jumat Curhat Bersama Masyarakat Di Desa Gelumpang

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H., mewakili Kapolres Karangasem AKBP JOSEPH EDWARD PURBA, S.H.,S.I.K.,M.H. dalam melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama masyarakat bertempat di Banjar Kenanga, Desa Gelumpang, Kec/Kab Karangasem, Jumat (28/11/2025).   Kegiatan Jumat Curhat yang dilaksanakan oleh Polres Karangasem merupakan kepedulian Polri terhadap masyarakat untuk menyampaikan aspirasi baik berupa keluhan maupun […]

  • Perkuat Sinergi, Babinsa Rindi Umalulu Ajak Warga Ciptakan Suasana Aman Jelang Tahun Baru

    Perkuat Sinergi, Babinsa Rindi Umalulu Ajak Warga Ciptakan Suasana Aman Jelang Tahun Baru

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang perayaan Tahun Baru 2026, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Syamsurijal, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan.   Kegiatan komsos tersebut dilaksanakan di Desa Wanga, Kecamatan Rindi Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, pada Minggu (28/12/2028). Dalam kesempatan tersebut, Babinsa […]

  • TMMD ke-126 di Riung Barat: Penggalian Saluran Irigasi oleh Kodim 1625/Ngada Masuki Tahap 40%

    TMMD ke-126 di Riung Barat: Penggalian Saluran Irigasi oleh Kodim 1625/Ngada Masuki Tahap 40%

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ngada, 16 Oktober 2025 – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres signifikan. Salah satu sasaran fisik utama, yakni penggalian lubang fondasi saluran irigasi di Lokasi Pu’un Keo, Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, telah mencapai 40%. Kegiatan penggalian fondasi ini merupakan tahap awal dalam pembangunan saluran […]

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Dukung Operasi Gabungan Pengawasan WNA di Dua Kecamatan

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Dukung Operasi Gabungan Pengawasan WNA di Dua Kecamatan

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya meningkatkan pengawasan terhadap keberadaan dan aktivitas Tenaga Kerja Asing (TKA) serta Warga Negara Asing (WNA), Tim Pengawasan Orang Asing (Tim Pora) Kabupaten Sumbawa Barat menggelar operasi gabungan di wilayah Kecamatan Taliwang dan Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Selasa (22/07/2025). Kodim 1628/Sumbawa Barat turut ambil bagian aktif dalam kegiatan ini, […]

  • Babinsa Hadir Awasi Upacara Melaspas Kantor Desa Banjar Berjalan Lancar

    Babinsa Hadir Awasi Upacara Melaspas Kantor Desa Banjar Berjalan Lancar

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Buleleng, Banjar — Prosesi melaspas sebagai bentuk penyucian dan peresmian bangunan baru dilaksanakan di Kantor Desa Banjar yang berlokasi di Dusun Ambengan, Desa Banjar, Kecamatan Banjar, Kabupaten Buleleng. Upacara ini digelar pada Selasa (9/12) pukul 07.00 WITA dan dipuput oleh Ida Prande Baler Telabah. Babinsa Desa Banjar, Sertu Komang Arjawa, turut hadir untuk melakukan monitoring […]

expand_less