Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1627-01/Baa Ringankan Beban Warga Lewat Karya Bhakti Pembangunan Rumah

Babinsa Koramil 1627-01/Baa Ringankan Beban Warga Lewat Karya Bhakti Pembangunan Rumah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Pada Sabtu (13/9/2025), Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Serka Silvester Berek, melaksanakan karya bakti membantu warga dalam pembangunan rumah di Desa Oematanboli, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao.

Kegiatan gotong royong ini difokuskan pada pemasangan kosen pintu dan batako untuk rumah milik Bapak Arnoldus Mbuuik. Kehadiran Babinsa tidak hanya sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kesulitan rakyat, tetapi juga menjadi semangat kebersamaan antara aparat teritorial dan masyarakat di wilayah binaan.

Serka Silvester Berek mengatakan bahwa karya bakti ini diharapkan dapat membantu meringankan beban warga serta mempercepat proses pembangunan rumah. “Sebagai Babinsa, sudah menjadi tugas kami untuk hadir, membantu, dan selalu dekat dengan masyarakat. Semoga rumah ini segera selesai dan dapat menjadi hunian yang layak bagi keluarga Bapak Arnoldus,” ujarnya.

Masyarakat setempat menyambut positif peran Babinsa yang selalu aktif mendukung berbagai kegiatan sosial, baik dalam pembangunan fisik maupun membantu kebutuhan sehari-hari warga.

Kegiatan berjalan lancar dengan penuh semangat gotong royong, mencerminkan kebersamaan antara TNI dan rakyat yang senantiasa solid dalam mewujudkan kesejahteraan di desa.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Generasi Muda Dilatih PBB, Babinsa Sapugara Bree Tekankan Pentingnya Kedisiplinan

    Generasi Muda Dilatih PBB, Babinsa Sapugara Bree Tekankan Pentingnya Kedisiplinan

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menanamkan kedisiplinan dan membentuk karakter generasi muda, Babinsa Desa Sapugara Bree, Sertu Syarifudin bersama Sertu Septi Candra, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, memberikan pelatihan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi SDN Sapugara, Kamis (25/9/2025). Kegiatan yang dilaksanakan di lapangan sekolah tersebut bertujuan untuk melatih keterampilan baris-berbaris sekaligus membiasakan para siswa agar lebih […]

  • Kapolsek Dentim Pimpin Patroli Blue Light, Pastikan Situasi Malam Minggu Aman dan Kondusif

    Kapolsek Dentim Pimpin Patroli Blue Light, Pastikan Situasi Malam Minggu Aman dan Kondusif

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam akhir pekan, Kapolsek Denpasar Timur (Dentim) Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H., memimpin langsung kegiatan Patroli Blue Light di wilayah hukum Polsek Denpasar Timur, pada Minggu (19/10/2025) dini hari. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan sebagai bentuk atensi Kepolisian dalam mencegah terjadinya tindak pidana, balap liar, serta aktivitas kumpul-kumpul […]

  • Polda Bali Gelar Minggu Kasih di Grab Bali, Edukasi Bijak Bermedia Sosial untuk Cegah Kejahatan Siber

    Polda Bali Gelar Minggu Kasih di Grab Bali, Edukasi Bijak Bermedia Sosial untuk Cegah Kejahatan Siber

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kepolisian Daerah (Polda) Bali melaksanakan program Minggu Kasih, kali ini Polda Bali menggelar Minggu Kasih di Kantor Grab Bali Jl. Gatot Subroto Barat No.327d, Pemecutan Kaja, Kec. Denpasar Utara, Kota Denpasar, Minggu (21/12/2025). Maksud dan Tujuan dari pelaksanaan Minggu Kasih : Memberikan sosialisasi dengan tujuan mengajak masyarakat khususnya audiens agar bijak dalam menggunakan media sosial. […]

  • Babinsa Koramil Alas Hadir dan Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Nasional untuk Warga Desa Lua

    Babinsa Koramil Alas Hadir dan Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Nasional untuk Warga Desa Lua

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Baru Baru, Sertu Syamsu Wijaya dari Koramil 1607-04/Alas, mewakili Sertu Abu Bakar selaku Babinsa Desa Luar, turut mendampingi Pemerintah Desa Luar dalam kegiatan penyaluran bantuan pangan kepada masyarakat setempat. Kegiatan dilaksanakan pada Minggu di Desa Luar, Kecamatan Alas. Bantuan berasal dari Badan Pangan Nasional berupa 20 kilogram beras dan 4 […]

  • GPM Desa Ularan Berjalan Lancar, Warga Rasakan Manfaat Stabilitas Harga Pangan

    GPM Desa Ularan Berjalan Lancar, Warga Rasakan Manfaat Stabilitas Harga Pangan

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    *SERIRIT,*Pada hari Kamis, 25 September 2025 pukul 09.00 WITA, Babinsa Desa Ularan Sertu Putu Ari Setiadi bersama anggota Koramil 1609-03/Seririt melaksanakan monitoring kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang diselenggarakan di Banjar Dinas Yadnya Kerthi, Desa Ularan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mendukung program pemerintah dalam menjaga stabilitas harga pangan sekaligus […]

  • Cegah Penyelewengan, Penyaluran BLT DD Di Desa Bunga Mekar Dikawal Aparat TNI Dan Polri

    Cegah Penyelewengan, Penyaluran BLT DD Di Desa Bunga Mekar Dikawal Aparat TNI Dan Polri

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Bunga Mekar Sertu Ketut Suantara bersama Bhabinkamtibmas terus aktif memberikan pengawalan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT-DD ) tahap VII Bulan Juli tahun 2025 yang berlangsung di Kantor Desa Bunga Mekar, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Kungkung, Selasa ( 15/07/25 ). Terlihat Kepala Desa bersama staf dan berangkat desa hadir langsung untuk […]

expand_less