Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Bersama Warga Siomeda Kerja Bakti Irigasi Sawah

Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Bersama Warga Siomeda Kerja Bakti Irigasi Sawah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Pada Sabtu (13/9/2025), Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Kopda Hendra Gaspersz, bersama masyarakat melaksanakan karya bakti pembuatan saluran irigasi persawahan di Komplek Bahulai, Dusun Polbohhung, Desa Siomeda, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao.

Kegiatan gotong royong ini difokuskan pada pembuatan penyaluran air ke lahan pertanian khususnya sawah, sebagai upaya memenuhi kebutuhan air tanaman. Irigasi yang baik diharapkan dapat meningkatkan produktivitas pertanian dan mendukung ketahanan pangan masyarakat setempat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Kopda Hendra Gaspersz turut memberikan himbauan agar pekerjaan dilakukan dengan sungguh-sungguh sesuai dengan program yang direncanakan, serta tetap mengutamakan keselamatan dan menjaga keamanan selama pelaksanaan kegiatan.

“Semoga dengan adanya irigasi ini, hasil panen masyarakat bisa lebih maksimal dan kesejahteraan petani semakin meningkat,” ujar Kopda Hendra.

Kegiatan ini mendapat sambutan positif dari masyarakat Desa Siomeda yang antusias bekerja sama dengan TNI dalam membangun sarana penting bagi pertanian.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Turnamen Badminton Kades Beru Cup I Berlangsung Aman dan Kondusif Hingga Penutupan

    Turnamen Badminton Kades Beru Cup I Berlangsung Aman dan Kondusif Hingga Penutupan

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Turnamen Badminton Kades Beru Cup I tingkat Kabupaten Sumbawa Barat dan Kabupaten Sumbawa resmi ditutup pada Sabtu malam (27/12/2024). Penutupan berlangsung di Gedung Sesai Ate, Kecamatan Jereweh, dan berjalan aman serta kondusif hingga selesai. Babinsa Desa Beru Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan pengamanan sekaligus menghadiri kegiatan tersebut mewakili Danramil 1628-05/Jereweh Kapten […]

  • KM Awu Tiba di Pelabuhan Benoa, Membawa 942 Penumpang Turun dan Situasi Tetap Kondusif.

    KM Awu Tiba di Pelabuhan Benoa, Membawa 942 Penumpang Turun dan Situasi Tetap Kondusif.

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Denpasar, Pelayanan kedatangan kapal penumpang KM Awu berlangsung lancar dan tertib saat kapal tersebut tiba dan sandar di Dermaga Timur Pelabuhan Benoa pada Senin, 24 November 2025 pukul 08.40 Wita. Kapal yang diageni oleh PT Pelni ini datang dari Bima dengan nakhoda Marvin R. Massie, membawa 80 orang crew, 942 penumpang turun, serta 501 penumpang […]

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Dini Hari, Fokus Cegah Kejahatan 3C di Area Pasar, Pertokoan, dan Perbankan

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Dini Hari, Fokus Cegah Kejahatan 3C di Area Pasar, Pertokoan, dan Perbankan

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan pada jam-jam rawan, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol antisipasi kejahatan 3C (Curat, Curas, Curanmor) pada Jumat (21/11/2025) pukul 01.00–02.30 Wita. Patroli dilaksanakan oleh gabungan piket fungsi dengan kekuatan 18 personel di bawah pimpinan Pawas IPTU I Nyoman Muliarta, S.H. Kegiatan […]

  • Tegaskan Sinergi Dan Peran Aktif TNI, Danrarmil Banjarangkan Instruksikan Dua Babinsa Kawal Dan Amankan Kegiatan Keagamaan

    Tegaskan Sinergi Dan Peran Aktif TNI, Danrarmil Banjarangkan Instruksikan Dua Babinsa Kawal Dan Amankan Kegiatan Keagamaan

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha menerjunkan dua Babinsa untuk melaksanakan pengamanan berlangsungnya upacara keagamaan di dua wilayah binaan, Rabu ( 24/12/25 ). Penerjunan personel Babinsa tersebut dalam rangka memastikan keamanan dan kelancaran upacara keagamaan yang dilaksanakan oleh warga di wilayah teritorial Koramil Banjarangkan. Dalam keterangannya, Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha menyampaikan bahwa […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Ende Perkuat Keamanan Pelabuhan IPPI Saat Kapal Bersandar

    Komsos dan Pamwil Babinsa Ende Perkuat Keamanan Pelabuhan IPPI Saat Kapal Bersandar

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Jakaria Ahmad, bersama personel TNI, Angkatan Laut, Polres, KSOP, Karantina, KKP, Pelindo, dan staf Pelni Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), pemantauan wilayah (Pamwil), serta pengamanan kedatangan Kapal KM AWU di Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende.       Hadir dalam kegiatan:   Babinsa Koramil […]

  • Turnamen Voli Tarkam Presisi III Resmi Dibuka, Babinsa Bajawa Turut Hadir di Polsek Riung

    Turnamen Voli Tarkam Presisi III Resmi Dibuka, Babinsa Bajawa Turut Hadir di Polsek Riung

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ngada, NTT – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Bhayangkara dan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 telah dilaksanakan pembukaan Turnamen Voli Cup Tarkam Presisi III yang bertempat di Polsek Riung, Kelurahan Nangamese, Kecamatan Riung, Kabupaten Ngada pada Sabtu (26/07/2025). Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh para Babinsa dari Koramil 1625-01/Bajawa, yakni Serka Yoseph Stefanus […]

expand_less