Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Sinergi TNI-Rakyat di Desa Tou Timur

Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Sinergi TNI-Rakyat di Desa Tou Timur

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Kotabaru, Ende Sebagai bentuk pelaksanaan tugas teritorial di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Dusun Sokolago, Desa Tou Timur, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Sabtu pagi (13/09/2025).

Kegiatan dimulai pukul 08.39 WITA dan berlangsung dengan aman, tertib, serta penuh keakraban. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan sejumlah imbauan penting kepada masyarakat, di antaranya agar tetap menjaga kesehatan, memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), serta selalu waspada dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.

Menurut Sertu Densius Berno, kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat bukan hanya sebagai bentuk tanggung jawab dalam tugas pengamanan wilayah, tetapi juga untuk membangun kedekatan serta memperkuat hubungan antara TNI dan rakyat.

“Kegiatan Komsos dan Monitoring ini merupakan bagian dari tugas pokok kami sebagai aparat kewilayahan. TNI hadir untuk memberikan rasa aman dan menjadi mitra masyarakat dalam menjaga stabilitas wilayah,” ujar Sertu Densius.

Masyarakat setempat menyambut baik kegiatan tersebut dan mengaku senang dengan perhatian serta keterlibatan Babinsa dalam menjaga situasi desa mereka.

Kegiatan berjalan lancar hingga selesai dan menjadi momentum positif dalam mempererat sinergi antara TNI AD dan masyarakat, khususnya di wilayah Kecamatan Kotabaru.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Sinergitas TNI dan Masyarakat, Koramil 1607-12/Moyo Hilir Warnai Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    ‎Sinergitas TNI dan Masyarakat, Koramil 1607-12/Moyo Hilir Warnai Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Koramil 1607-12/Moyo Hilir menunjukkan dukungan nyata kepada masyarakat dalam kegiatan keagamaan dengan hadirnya Danramil beserta anggota pada acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1477 H di Masjid Fathurrahman Desa Berare, Kecamatan Moyo Hilir, Kamis (02/10/2025). ‎ ‎Kehadiran Koramil bersama Babinsa menjadi bentuk keterlibatan langsung TNI AD dalam mendukung setiap kegiatan sosial […]

  • Respons Keluhan Warga, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Aktif Lakukan Komsos dan Pamwil

    Respons Keluhan Warga, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Aktif Lakukan Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Muhamad Haris Liga, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Koanara, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Jumat (22/8). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 WITA ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan […]

  • Wakapolres Bandara Tekankan Disiplin dan Penyelesaian Tugas Tepat Waktu

    Wakapolres Bandara Tekankan Disiplin dan Penyelesaian Tugas Tepat Waktu

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Badung – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan apel jam pimpinan yang dipimpin Wakapolres Kompol I Nengah Sudiarta, S.Sos., di halaman Mapolres, Senin (25/8/2025). Apel diikuti oleh seluruh anggota Polres, pejabat utama (PJU), bintara, hingga aparatur sipil negara (ASN). Dalam arahannya, Wakapolres menegaskan pentingnya kedisiplinan dan tanggung jawab personel dalam menyelesaikan tugas, terutama […]

  • Babinsa Lampok Aktif Dukung Pemerintahan Desa yang Tertib dan Transparan

    Babinsa Lampok Aktif Dukung Pemerintahan Desa yang Tertib dan Transparan

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB Dalam mendukung pemerintahan desa yang tertib dan transparan, Babinsa Desa Lampok Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Nugroho Pranoto, menghadiri kegiatan musyawarah desa membahas peningkatan aturan Peraturan Desa (Perdes) di Kantor Desa Lampok, Kecamatan Brang Ene, Rabu (15/10/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Desa Lampok, Sekretaris Desa, anggota Linmas, dan Babinsa. Musyawarah tersebut bertujuan […]

  • Patroli Malam Babinsa Koramil Huu, Pemuda Diajak Jaga Ketertiban Desa

    Patroli Malam Babinsa Koramil Huu, Pemuda Diajak Jaga Ketertiban Desa

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Huu, NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Huu Kodim 1614/Dompu Desa Jala, Serma Landa, melaksanakan kegiatan patroli malam bersama pemerintah Desa Jala di Dusun Nanga Jambu, Kecamatan Huu, Kabupaten Dompu, Selasa (16/12/2025) malam. Kegiatan patroli yang dimulai sekitar pukul 21.00 WITA tersebut merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial Babinsa dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) […]

  • Sipropam Polres Karangasem Laksanakan Pengawasan Penyidikan Kasus Narkoba

    Sipropam Polres Karangasem Laksanakan Pengawasan Penyidikan Kasus Narkoba

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Polda Bali- Polres Karangasem, Sipropam Polres Karangasem melaksanakan pengawasan terhadap penyidik Sat Resnarkoba Polres Karangasem yang sedang melakukan penyidikan kasus narkoba. Pengawasan ini dilakukan untuk memastikan bahwa proses penyidikan dilakukan dengan profesional dan sesuai dengan prosedur yang berlaku.(17/07/2025). Dalam pengawasan ini, Sipropam Polres Karangasem memantau langsung proses penyidikan yang dilakukan oleh penyidik Sat Resnarkoba Polres […]

expand_less