Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Seltim Berikan Pelayanan SKCK Cepat Dan Transparan Untuk Penuhi Kebutuhan Masyarakat

Polsek Seltim Berikan Pelayanan SKCK Cepat Dan Transparan Untuk Penuhi Kebutuhan Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Selemadeg Timur (Seltim), Polres Tabanan, kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Pada Sabtu (13/9/2025) pukul 09.00 Wita, personel Intelkam Polsek Seltim melaksanakan pelayanan penerbitan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) kepada warga yang membutuhkan dokumen tersebut sebagai persyaratan administrasi masuk PPPK paruh waktu di wilayah Tabanan.

Kapolsek Seltim AKP I Dewa Made Pramantara, S.H., seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., menegaskan bahwa pelayanan SKCK dilaksanakan dengan mengedepankan kecepatan, transparansi, dan keterbukaan. Hal ini dilakukan agar masyarakat merasa nyaman dan puas dengan layanan yang diberikan, sejalan dengan harapan pimpinan untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan publik.

Lebih lanjut, Kapolsek Seltim menambahkan bahwa Polsek berkomitmen mendukung penuh program Polres Tabanan menuju predikat Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM). Upaya ini diwujudkan melalui pelayanan yang profesional, humanis, serta bebas dari praktik yang merugikan masyarakat. Dengan demikian, kepercayaan masyarakat terhadap Polri akan semakin kuat dan Polri tetap dicintai oleh warga.

Pelayanan SKCK di Polsek Seltim berjalan tertib, lancar, dan mendapat apresiasi dari masyarakat pemohon. Kegiatan ini menjadi bukti nyata komitmen Polri, khususnya Polsek Seltim, dalam menghadirkan pelayanan prima, cepat, dan akuntabel bagi masyarakat. Melalui inovasi dan konsistensi, Polsek Seltim terus berupaya mewujudkan Polri yang semakin dekat dengan masyarakat.

Humas Polsek Seltim

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Rutin dan Mandiri Perkuat Stabilitas Kamtibmas di Kecamatan Sumbawa

    Patroli Rutin dan Mandiri Perkuat Stabilitas Kamtibmas di Kecamatan Sumbawa

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Anggota Koramil 1607-01/Sumbawa melaksanakan kegiatan patroli mandiri di seputaran wilayah Kecamatan Sumbawa, Kabupaten Sumbawa, sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap kondusif. Selasa (9/12/2025). Patroli ini dilakukan dengan menyasar sejumlah titik strategis, termasuk kawasan pemukiman penduduk, fasilitas umum, pusat aktivitas masyarakat, serta lokasi yang dinilai memiliki potensi […]

  • Babinsa Patroli Pantau Aktifitas Warga,Ciptakan Suasana Aman di Wilayah Binaan

    Babinsa Patroli Pantau Aktifitas Warga,Ciptakan Suasana Aman di Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam upaya menjaga keamanan dan kenyamanan lingkungan di wilayah teritorial Koramil 01/Ba’a Kodim 1627/Rote Ndao, Babinsa Sertu Nelson Sine dan Koptu Alis Sinlae bersama anggota organisasi Pemuda melaksanakan patroli di seputaran Koramil Ba’a dan tempat keramaian,Jumat (19/9/2025). “Demi menciptakan situasi kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) yang kondusif di wilayah teritorial Koramil 01/Ba’a […]

  • Gandeng BPBD Klungkung, Kodim Klungkung Pangkas Pohon Perindang Antisipasi Kerawanan Bencana

    Gandeng BPBD Klungkung, Kodim Klungkung Pangkas Pohon Perindang Antisipasi Kerawanan Bencana

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Menyingkapi cuaca yang kurang bersahabat akhir-akhir ini, Kodim 1610/Klungkung melaksanakan pemangkasan pohon perindang yang ada di Makodim dengan menggandeng BPBD Kabupaten Klungkung pada Selasa ( 23/12/25 ). Kalaksa BPBD Klungkung, Putu Widiada mengungkapkan bahwa hari pihaknya hadir di makodim 1610/Klungkung untuk bersama-sama prajuirt Kodim melaksanakan pemangkas pohon yang ada di seputaran Makodim. Disamping sebagai […]

  • ‎Babinsa Perkuat Kebersamaan Warga di Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H Desa Ledang

    ‎Babinsa Perkuat Kebersamaan Warga di Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H Desa Ledang

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H, masyarakat Dusun Lamurung Desa Ledang, Kecamatan Lenangguar melaksanakan kegiatan keagamaan di Masjid Al-Furkan pada Senin (08/09/2025). ‎ ‎Acara berlangsung khidmat dengan dihadiri perangkat desa, tokoh agama, tokoh masyarakat, serta Babinsa Desa Ledang Sertu Efendi. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Desa Ledang […]

  • Pos Bantuan Hukum Desa Jamokeasa Diresmikan, Warga Dapat Akses Layanan Hukum Lebih Mudah

    Pos Bantuan Hukum Desa Jamokeasa Diresmikan, Warga Dapat Akses Layanan Hukum Lebih Mudah

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Desa Jamokeasa, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, secara resmi membentuk Pos Bantuan Hukum tingkat desa. Kegiatan ini digelar di Aula Kantor Desa Jamokeasa mulai pukul 10.00 Wita dan dihadiri oleh berbagai unsur masyarakat serta aparat desa. Acara dibuka secara resmi oleh Kepala Desa Jamokeasa, Bapak Ferdinand’s Singga, yang menyampaikan bahwa pembentukan pos bantuan hukum […]

  • Babinsa Kelurahan Kabir Hadiri Workshop Pengembangan Kurikulum SD se-Kecamatan Pantar

    Babinsa Kelurahan Kabir Hadiri Workshop Pengembangan Kurikulum SD se-Kecamatan Pantar

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    NTT-Alor-, 21 Juli 2025 – Dalam upaya mendukung peningkatan kualitas pendidikan dasar di wilayah Kecamatan Pantar, Babinsa Kelurahan Kabir, Serma Fredianus S. Serang, menghadiri kegiatan Workshop Pengembangan Kurikulum Satuan Pendidikan SD se-Kecamatan Pantar yang digelar di SDK Lamalu, Desa Munaseli, Senin (21/07/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur pemerintahan dan pendidik, di […]

expand_less