Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Hu’u Himbau Pelajar Agar Tidak Bolos Saat Jam Belajar

Babinsa Hu’u Himbau Pelajar Agar Tidak Bolos Saat Jam Belajar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Adi Putra, melaksanakan kegiatan teritorial pada Sabtu (13/9/2025) di wilayah Dusun Madawa, Desa Marada, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu.

Dalam pelaksanaan tugas kewilayahan tersebut, Babinsa mendapati sejumlah pelajar SMA yang berkeliaran di pinggir kampung Dusun Samakarya, Desa Sawe, pada saat jam belajar berlangsung. Menyikapi hal itu, Serda Adi Putra segera menghampiri dan memberikan himbauan agar para pelajar tidak mengulangi kebiasaan bolos sekolah.

Menurutnya, sekolah merupakan tempat utama menimba ilmu dan membentuk karakter. Jika para siswa membuang waktu dengan keluyuran saat jam pelajaran, maka hal itu akan merugikan diri sendiri, keluarga, bahkan masa depan mereka. Ia juga menekankan agar para pelajar tidak terjerumus dalam perilaku negatif seperti tawuran, pergaulan bebas, maupun penyalahgunaan teknologi yang tidak bermanfaat.

“Belajarlah dengan sungguh-sungguh, hormati guru, dan gunakan waktu sekolah dengan sebaik-baiknya. Jangan sia-siakan kesempatan menuntut ilmu karena itu adalah bekal untuk meraih cita-cita,” pesan Serda Adi Putra kepada para pelajar.

Kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan mampu memberi dampak positif, terutama dalam menanamkan kesadaran kepada generasi muda agar lebih disiplin, taat aturan, dan menjauhi perilaku menyimpang.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Rakyat, Babinsa Kodim 1603/Sikka Gotong Royong Perbaiki Jalan di Magepanda

    Sinergi TNI dan Rakyat, Babinsa Kodim 1603/Sikka Gotong Royong Perbaiki Jalan di Magepanda

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    SIKKA, NTT – Babinsa Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka, Serka Rusli, bersama masyarakat Desa Magepanda, Kecamatan Magepanda, melaksanakan kegiatan gotong royong pembangunan jalan setapak pada Minggu (26/10/2025). Pembangunan infrastruktur ini bertujuan meningkatkan aksesibilitas warga menuju area perkebunan serta mendukung kemajuan wilayah binaan Babinsa. Dalam kesempatan tersebut, Serka Rusli menegaskan bahwa kehadiran TNI di tengah masyarakat merupakan […]

  • Terciptanya Kelancaran Upacara Ngaben Bhabinkamtibmas Desa Cau Belayu Polsek Marga Pengamanan Dan Pengaturan Lalin

    Terciptanya Kelancaran Upacara Ngaben Bhabinkamtibmas Desa Cau Belayu Polsek Marga Pengamanan Dan Pengaturan Lalin

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang melaksanakan kegiatan adat Bhabinkamtibmas desa cau belayu bersama pecalang atensi dan pengamanan kegiatan upacara pitra yadnya ngaben almarhum I Wayan Njulu (Jero Mangku Ratu Nyoman Pura Dalem Purwa) warga br adat seribupati,ds cau belayu,kec marga. Sabtu,(01/11/25),pukul 08.30 wita. “Pengamanan dan pengaturan lalin […]

  • Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Turun ke Sawah Bersama Petani

    Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Turun ke Sawah Bersama Petani

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Ejiman, melaksanakan pendampingan kepada para petani dalam kegiatan penanaman padi di Desa Persiapan Watubokul, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur.Kamis (11/12/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah teritorial. Sertu Ejiman terlihat turun langsung ke sawah membantu proses tanam […]

  • Forkopimda Gelar Patroli Gabungan Ibadah Malam Natal, Pasiops Kodim Tegaskan Wujud Perhatian Dan Toleransi Ciptakan Kondusifitas Wilayah

    Forkopimda Gelar Patroli Gabungan Ibadah Malam Natal, Pasiops Kodim Tegaskan Wujud Perhatian Dan Toleransi Ciptakan Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menciptakan keamanan, ketertiban dan kondusifitas perayaan Ibadah malam Natal tahun 2025 di wilayah Kabupaten Klungkung, Forkopimda Klungkung menggelar Patroli Gabungan, Rabu ( 24/12/25 ). Dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made Satria, patroli gabungan ini diikuti oleh Forkopimda serta instansi dan pihak terkait, termasuk didalamnya Kodim 1610/Klungkung yang dihadiri Pasiops Kapten Inf Ketut […]

  • Babinsa Bersama Wali Kota Meriahkan Festival Budaya di Tengah Antusiasme Warga

    Babinsa Bersama Wali Kota Meriahkan Festival Budaya di Tengah Antusiasme Warga

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-80, Kelurahan Oesapa Barat, Kecamatan Kelapa Lima menggelar festival budaya dan sejumlah perlombaan yang berlangsung meriah di RT 010/RW 004. Babinsa Kelurahan Oesapa Barat Koramil 1604-01/Kota, Peltu Tomi J. Kurumbatu hadir langsung mengikuti seluruh rangkaian kegiatan tersebut sebagai bentuk dukungan terhadap pelestarian budaya dan semangat […]

  • Patroli Ronda Malam Babinsa Perkuat Keamanan Wilayah Binaan

    Patroli Ronda Malam Babinsa Perkuat Keamanan Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1614-01/Dompu melaksanakan kegiatan patroli ronda malam pada Sabtu, 13 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial guna menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif. Babinsa Desa Matua, Serda Kardin, bersama Karang Taruna setempat melaksanakan ronda malam sekaligus kegiatan kongkow bersama […]

expand_less