Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Seltim melaksanakan persembahyangan Pujawali di Pura Dalem Desa Adat Megati Kelod

Kapolsek Seltim melaksanakan persembahyangan Pujawali di Pura Dalem Desa Adat Megati Kelod

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Seltim “Kapolsek Selemadeg Timur (Seltim), AKP I Dewa Made Pramantara, S.H., melaksanakan persembahyangan di Pura Dalem Desa Pekraman Megati Kelod, dalam rangka piodalan. Kegiatan ini didampingi oleh Bhabinkamtibmas Desa Megati, Aiptu I Gede Suastika. Kamis 11 September 2025, pukul 20.00 Wita.

Dengan melaksanakan persembahyangan, Kapolsek Seltim menunjukkan rasa hormat dan toleransi terhadap umat Hindu di wilayahnya. Kegiatan ini juga sebagai bentuk sinergitas antara Polri dan masyarakat dalam menjaga kerukunan dan harmoni di tengah masyarakat.

Piodalan merupakan momen penting bagi umat Hindu, dan kehadiran Kapolsek Seltim di acara ini menunjukkan komitmennya dalam membangun hubungan yang baik dengan masyarakat dan menjaga keamanan serta ketertiban di wilayahnya.”

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., Kapolsek Seltim AKP I Dewa Made Pramantara, S.H. menyampaikan bahwa kegiatan ini juga merupakan awal pelaksanaan tugas di wilayah Polsek Seltim, sekaligus silahturahmi dengan Warga masyarakat Adat Megati Kelod utamanya Tokoh Adat yang nantinya dapat dijadikan sumber koordinasi dalam bersama – sama menjaga Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Seltim, “Imbuhnya.

(Humas Polsek Seltim).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kopda Faisal Idrus Pimpin Pamwil dan Komsos, Warga Sanggaroro Antusias

    Kopda Faisal Idrus Pimpin Pamwil dan Komsos, Warga Sanggaroro Antusias

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Sanggaroro, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.00 WITA hingga selesai. Kegiatan yang dipimpin oleh Kopda Faisal Idrus tersebut bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, meningkatkan Kamtibmas, serta memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat. Selain itu, Babinsa […]

  • Misi Kemanusiaan: Dandim Klungkung Terjunkan Babinsa untuk Kawal Bantuan Pangan

    Misi Kemanusiaan: Dandim Klungkung Terjunkan Babinsa untuk Kawal Bantuan Pangan

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M.,M. Han menegaskan penyaluran Bantuan Pangan Beras yang mulai disalurkan kepada warga hari ini di wilayah teritorialnya tetap mendapat pengawalan dan pengamanan ketat dari aparat TNI dan Polri. Hal tersebut diungkapkan Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M.,M. Han saat dikonfirmasi terkait keterlibatan Kodim 1610/Klungkung untuk mensukseskan bantuan pangan beras yang […]

  • Guna mengamalkan nilai – nilai Pancasila Prajurit jajaran Kodim 1623/Karangasem ikuti upacara peringatan hari kesaktian Pancasila tahun 2025

    Guna mengamalkan nilai – nilai Pancasila Prajurit jajaran Kodim 1623/Karangasem ikuti upacara peringatan hari kesaktian Pancasila tahun 2025

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Sebagai upaya untuk menghormati para Pahlawan yang telah gugur dalam melindungi Pancasila, Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir menghadiri kegiatan upacara peringatan hari kesaktian Pancasila di Lapangan Tanah Aron, Jalan Ngurah Rai Amlapuran, Kelurahan Karangasem, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Rabu (1/10/25) Bertindak Sebagai Inspektur Upacara Bupati Karangasem I Gusti Putu Parwata, SE, […]

  • Sinergi Babinsa, ASN, dan Siswa Magang Bersihkan Trotoar

    Sinergi Babinsa, ASN, dan Siswa Magang Bersihkan Trotoar

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Babinsa Kelurahan Merdeka Koramil 1604-01/Kupang, Sertu Soleman Missa, melaksanakan kegiatan kerja bakti bersama ASN Perpustakaan Provinsi dan para siswa SMK yang sedang melaksanakan magang. Kegiatan ini berfokus pada pembersihan saluran got dan pemotongan rumput liar di trotoar sekitar Kantor Perpustakaan Provinsi. Jumat (25/07/2025). Kerja bakti berlangsung di lingkungan RT 011/RW 003, Kelurahan Merdeka, […]

  • Forkopimda Pastikan Ibadah Natal Damai di Mataram

    Forkopimda Pastikan Ibadah Natal Damai di Mataram

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mataram, NTB — Menjelang perayaan Natal Tahun 2025, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Mataram melakukan peninjauan langsung ke sejumlah gereja di beberapa titik dengan mulai dari Pendopo Walikota Mataram menuju Gereja Protestan Indonesia Bagian Barat (GPIB) Jl. W.R Supratman, GPIB Immanuel Jl. Bungakarno, Greja Santa Maria immaculata Jl. Pejanggik, dan Gereja Santo Antunius Padua […]

  • Babinsa Koramil Ende Turun Langsung Bantu Petani Singkong di Desa Ndetuzea

    Babinsa Koramil Ende Turun Langsung Bantu Petani Singkong di Desa Ndetuzea

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Ende – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Taufik Muhamad, melaksanakan kegiatan pemantauan dan turut serta dalam pembersihan serta pemeliharaan kebun singkong milik warga di Desa Ndetuzea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Rabu (16/7/2025). Kegiatan ini dilakukan di lahan milik Bapak Vitalis, salah satu petani lokal di […]

expand_less