Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Bersama Perangkat Desa, Babinsa Koramil Klungkung Tinjau Lokasi Musibah tembok Roboh

Bersama Perangkat Desa, Babinsa Koramil Klungkung Tinjau Lokasi Musibah tembok Roboh

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Kamis ( 11/09/25 ), Babinsa Semarapura Kaja dan Babinsa Selat Koramil 1610-01/Klungkung melaksanakan pengecekan di wilayah binaannya masing-masing pasca terjadinya musibah tembok roboh yang diakibatkan hujan deras yang melanda Kabupaten Klungkung.

Dalam pengecekannya, para Babinsa ini didampingi langsung oleh perangkat desa setempat. Pengecekan ini dilakukan untuk memastikan situasi dan kondisi nyata deampak musibah tersebut secara langsung di lapangan.

Babinsa Semarapura Kaja Serka Wayan Wardana mengatakan, akibat hujan deras yang mengguyur wilayah binaannya, tembok penyengker pekarangan milik Wayan Puja Astawa ( 45 tahun ) roboh sepanjang 3 meter.

Dalam pengecekan ini turut dihadiri oleh Kasi Trantib Kelurahan dan staf serta Kaling Kawan dan Tengah. Dari hasil pengecekan untuk tembok yang roboh sudah dibersihkan oleh pemiliknya.

Sementara itu di lokasi terpisah, Babinsa Selat Serda I Nengah Kemardika mengatakan bahwa pagi ini bersama staf desa menggelar pengecekan serta sekaligus mengukur tembok penyengker TKN Selat dan tembok penyengker TPS3R Desa Selat yang roboh.

Hujan deras yang terjadi terus menerus dua hari kemarin menjadi faktor terjadinya musibah ini,”jelasnya.

Setelah pelaksanaan pengecekan dan pengukuran ini, data ini akan dilaporkan ke Kades sebagai bahan dalam mengambil tindakan lebih lanjut.

Sembari melaksanakan pengecekan, dirinya juga sekaligus memberikan himbauan kepada warga untuk berhati-hati dengan perubahan cuaca yang tak menentu saat ini dan apabila melihat adanya potensi kerawanan bencana agar segera melaporkan kepada perangkat desa maupun Babinsa,”imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Program Pencegahan Gizi, Kasdim 1628 Hadir pada Jambore PDPGR Brang Rea 2025

    Dukung Program Pencegahan Gizi, Kasdim 1628 Hadir pada Jambore PDPGR Brang Rea 2025

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1628/Sumbawa Barat, Mayor Cba Agus, S.H., Inov., menghadiri kegiatan Jambore Agen PDPGR (Pencegahan Dini dan Penanganan Gizi Rawan) se-Kecamatan Brang Rea Tahun 2025 yang digelar di Kantor Camat Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (29/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut turut diikuti oleh seluruh anggota […]

  • Komsos Lewat Aksi Nyata, Babinsa Rote Ndao Dampingi Yayasan Salurkan Makanan Bergizi

    Komsos Lewat Aksi Nyata, Babinsa Rote Ndao Dampingi Yayasan Salurkan Makanan Bergizi

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu dan Koptu Mesak Foeh, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi yang diselenggarakan oleh pihak ketiga, Yayasan Maritim Flobamora Nusantara bekerja sama dengan BGN RI. Kegiatan berlangsung di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Kamis (28/8/2025) pukul 07.00 WITA. Program […]

  • Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Aksi Bersih Saluran Irigasi Bareng Petani

    Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Aksi Bersih Saluran Irigasi Bareng Petani

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran sektor pertanian sekaligus menyambut kunjungan Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB), Babinsa Kelurahan Menala Koramil 1628-01/Taliwang, Serda A. Rahman melaksanakan kegiatan gotong royong bersama para petani membersihkan saluran irigasi di Lingkungan Blisung, Kelurahan Menala, Kecamatan Taliwang, pada Sabtu (20/9/2025) pukul 07.30 Wita. Saluran irigasi yang bersih dan lancar […]

  • Polres Badung Terjunkan Unit Raimas Cegah Kejahatan di Obyek Wisata

    Polres Badung Terjunkan Unit Raimas Cegah Kejahatan di Obyek Wisata

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mangupura – Tiga personel Unit Raimas Satuan Samapta Polres Badung dengan menggunakan Kendaraan roda dua KLX Raimas yang dipimpin Aipda I Nyoman Yasa melaksanakan kegiatan patroli yang dilengkapi Body Worn Camera dengan menyusuri jalur Canggu-Tibubeneng, kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, yang dilanjutkan dengan melakukan atensi di seputaran salah satu objek wisata Atlas Beach Club, Sabtu […]

  • Wakapolres Klungkung Pantau Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Tribuana Kusamba

    Wakapolres Klungkung Pantau Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Tribuana Kusamba

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dalam rangka memastikan keamanan dan kelancaran arus penyeberangan selama libur panjang Natal dan Tahun Baru (Nataru), Wakapolres Klungkung Kompol I Made Ariawan P, S.H., selaku Wakaopsres Ops Lilin Agung 2025, melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas masyarakat di Pelabuhan Tribuana, Desa Kusamba, Jumat (26/12/2025). Kegiatan pemantauan ini dilaksanakan usai Wakapolres Klungkung melakukan pengecekan dan pemantauan di Pos […]

  • Pembagian Makan Bergizi oleh Babinsa Ende, Wujud Nyata Kemanunggalan TNI dan Masyarakat

    Pembagian Makan Bergizi oleh Babinsa Ende, Wujud Nyata Kemanunggalan TNI dan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende berperan aktif dalam kegiatan pembagian makan bergizi gratis di TK Kartika VII-8, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu pagi, 23 Juli 2025, mulai pukul 08.15 Wita dan berlangsung hingga selesai dengan tertib dan aman. Sebanyak 85 siswa dan siswi mendapatkan menu makan bergizi yang terdiri […]

expand_less