Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Mewujudkan Personel TNI AD Yang Religius, Kodim 0309/Solok Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M

Mewujudkan Personel TNI AD Yang Religius, Kodim 0309/Solok Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Personel Kodim 0309/Solok beserta Pns dan honoorer Kodim 0309/Solok mengikuti peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M di Masjid Taqwa Makodim 0309/Solok, Kamis (11/09/2025).

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H/2024 M, mengambil tema “Membangun Karakter Pers TNI Prima Melalui Sunnah Rasulullah”.

Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Para Perwira dan Danramil, para Prajurit dan PNS Kodim 0309/Solok.

Komandan Kodim 0309/Solok Letkol Kav Sapta Raharja, S.I.P melalui Pasipers Dim 0309/Solok pada kesempatan tersebut mengajak seluruh Personil dan Persit untuk menjadikan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW sebagai momentum peningkatan keimanan dan ketakwaan.

“Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW ini tidak hanya sekadar memperingati hari lahir Nabi Muhammad SAW, tetapi juga momentum bagi kita untuk mengingat kembali perjalanan hidup, perjuangan, dan akhlak Rasulullah sebagai panutan bagi umat Islam. Jadikan Perayaan ini untuk meningkatan keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT”, ujar Pasipers.

Diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Alqur’an dilanjutkan Tausiah agama.

Dalam tausiah, Ustad penceramah
menyampaikan bahwa menjadi seorang muslim adalah anugerah besar karena kita memiliki Nabi Muhammad sebagai panutan dalam hidup. “Beruntunglah kita yang beragama Islam, karena kita memiliki nabi yang bisa menjadi contoh teladan, terutama dari segi akhlak mulianya.

Ia juga mengatakan pentingnya meneladani sifat Nabi Muhammad dalam kehidupan sehari-hari. “Nabi mengajarkan kita untuk selalu bersikap jujur, amanah, dan penuh kasih sayang. Selain itu, kita juga diperintahkan untuk selalu berbuat adil dan dermawan,” tambahnya.

Mengakhiri tausiahnya, Ustad berharap agar para Prajurit, PNS Kodim 0309/Solok dapat menjadi yang religius dengan senantiasa tulus dan ikhlas dalam beribadah, sabar, serta teguh dalam menjalankan perintah Allah SWT.

Acara tersebut berlangsung dengan penuh kekhusyukan, diakhiri dengan doa bersama yang dipanjatkan untuk kebaikan, keselamatan bangsa, serta keluarga besar Kodim 0309/Solok. Semoga dengan terselenggaranya acara ini, semangat kecintaan terhadap Rasulullah SAW dapat semakin tertanam di hati seluruh umat Muslim.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Safari Dakwah Ustadz Ahmad Alhabsyi di Candikuning: Menghidupkan Dzikir dan Muhasabah sebagai Panggilan Cinta

    Safari Dakwah Ustadz Ahmad Alhabsyi di Candikuning: Menghidupkan Dzikir dan Muhasabah sebagai Panggilan Cinta

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti. Polsek Baturiti terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga kerukunan dan keamanan kegiatan keagamaan di wilayah hukumnya. Pada Minggu malam, 9 November 2025, Masjid Djami’ Miftahul Mubin di Banjar Candikuning 2, Desa Candikuning, dipenuhi ratusan jamaah yang antusias menghadiri Safari Dakwah Pulau Bali bersama Ustadz Ahmad Alhabsyi. Mengusung tema “Dzikir dan Muhasabah: […]

  • Pelatihan Kader Posyandu di Onekore: Sinergi Babinsa dan Puskesmas untuk Masyarakat Sehat

    Pelatihan Kader Posyandu di Onekore: Sinergi Babinsa dan Puskesmas untuk Masyarakat Sehat

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serma M. Zulkifli, ikut berpartisipasi dalam pelatihan kader Posyandu yang digelar di Kantor Lurah Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada pukul 09.00 Wita dan merupakan hasil kerja sama antara Kelurahan Onekore dan Puskesmas Onekore. Pelatihan dihadiri oleh Camat Ende Tengah, Kepala Puskesmas Onekore, Lurah Onekore, Bhabinkamtibmas, dan […]

  • Polres Tabanan Gelar Apel Kesiapan Operasi Cipkon Agung-2025 untuk Amankan Natal dan Tahun Baru

    Polres Tabanan Gelar Apel Kesiapan Operasi Cipkon Agung-2025 untuk Amankan Natal dan Tahun Baru

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Bertempat di Lapangan Apel Tathya Dharaka Polres Tabanan, telah dilaksanakan Apel Kesiapan Operasi Cipkon Agung-2025 pada Rabu, 3 Desember 2025, pukul 08.30 hingga 09.00 WITA. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Waka Polres Tabanan, Kompol I Gede Made Surya Atmaja Putra, S.Sos., M.H., sebagai langkah awal memastikan kesiapan […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Guru MAN Ende Tingkatkan Kedisiplinan Siswa

    Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Guru MAN Ende Tingkatkan Kedisiplinan Siswa

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Nurhadiman Soni dan Serka Eus Rangga, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) serta penertiban terhadap siswa SMA yang tidak masuk sekolah dan berkeliaran di sekitar pemukiman warga di Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa pagi pukul 08.30 WITA di MAN Ende. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berkoordinasi dengan […]

  • Masyarakat Karangasem  Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    Masyarakat Karangasem Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bagi masyarakat yang mempunyai kendaraan R2 dan R4 wajib membayar pajak sebagai rasa tanggung jawab terhadap pendapatan daerah. Hal tersebut mengacu pada UU RI no. 28 tahun 2009 tentang pajak atas kepemilikan kendaraan bermotor Dalam keterangan yang disampaikan Kasat Lantas Polres Karangasem melalui Kanit Regident Polres Karangasem Ipda I Nyoman Wijaya, S.H., M.H. selain membayar […]

  • Babinsa Koramil 1608-02/Bolo Laksanakan Ronda Malam, Tingkatkan Kamtibmas dan Sinergi dengan Warga Binaan

    Babinsa Koramil 1608-02/Bolo Laksanakan Ronda Malam, Tingkatkan Kamtibmas dan Sinergi dengan Warga Binaan

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kabupaten Bima, 12 Januari 2026 – Sebagai wujud nyata dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo secara serempak melaksanakan aktivitas ronda malam bersama warga di beberapa desa binaan pada Senin malam, 12 Januari 2026. Kegiatan hari ini dimulai di Dusun 02, Desa Tonda. Sertu Fatahullah bersama warga melaksanakan ronda sambil memberikan himbauan kepada […]

expand_less