Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Ny. Annisa Janu Hendarto Apresiasi Dukungan Posyandu dan BKB

Ny. Annisa Janu Hendarto Apresiasi Dukungan Posyandu dan BKB

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu Hendarto, memimpin langsung kegiatan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) di Makodim 1614/Dompu, Jalan A. Yani, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, Kamis (11/9/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Persit KCK dalam mendukung program pemerintah di bidang kesehatan, khususnya peningkatan gizi serta pemantauan tumbuh kembang balita.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ketua Bidang Sosial Persit, Ny. Arif Budimansyah, tenaga kesehatan dari Puskesmas Dompu, ibu-ibu Bina Keluarga Balita (BKB), serta kader Posyandu Kodim 1614/Dompu yang aktif mendampingi masyarakat dalam pelayanan kesehatan dasar.

Layanan yang diberikan meliputi pemeriksaan berat dan tinggi badan, pemberian vitamin, hingga edukasi tentang gizi seimbang. Peran kader Posyandu dan BKB dinilai sangat penting dalam mendampingi tenaga kesehatan serta memastikan data pertumbuhan anak tercatat dengan baik.

Dalam sambutannya, Ketua Persit KCK Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu Hendarto, menyampaikan apresiasi kepada seluruh pihak yang telah berkontribusi.

“Melalui sinergi Persit, tenaga kesehatan, BKB, dan kader Posyandu, kami berharap tumbuh kembang anak-anak dapat terpantau optimal. Sehatnya anak-anak hari ini adalah investasi besar bagi bangsa di masa depan,” ujarnya.

Kegiatan ini juga memperkuat kolaborasi antara Persit KCK, TNI, tenaga kesehatan, BKB, dan masyarakat sipil dalam mewujudkan generasi yang sehat dan tangguh.

(Pendim 1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Banyuning Apresiasi Program Gizi Anak Sekolah, Dorong Kesehatan dan Prestasi

    Babinsa Banyuning Apresiasi Program Gizi Anak Sekolah, Dorong Kesehatan dan Prestasi

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Buleleng, 23 Oktober 2025 — Dalam upaya mendukung program pemerintah di bidang peningkatan gizi anak sekolah, Babinsa Kelurahan Banyuning Sertu Gede Sutisna melaksanakan monitoring kegiatan penyaluran Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Kelurahan Banyuning, Kamis (23/10) pukul 09.15 WITA. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Kepala SPPG Komang Yudi Arishandi, S.E. bekerja sama dengan Yayasan Widya Dharma […]

  • SatBinmas laksanakan Strong Point Pagi sebagai salah satu bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat

    SatBinmas laksanakan Strong Point Pagi sebagai salah satu bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas, Rabu [20/8] Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan untuk […]

  • Penyerahan SIM terhadap pemohon SIM di Satpas Polres Karangasem

    Penyerahan SIM terhadap pemohon SIM di Satpas Polres Karangasem

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polres Karangasem-Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem Pada hari ini Selasa, 9 September 2025 personil Unit Regident Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan pelayan dengan senyum sapa dan salam kepada masyarakat khususnya masyarakat yang akan memperpanjang SIM atau mengajukan Permohonan SIM Baru. Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H, .selalu mengingatkan seluruh personilnya […]

  • Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Pos Dafala dan Fatubesi Atas Laksanakan Kegiatan Gadik di Sekolah Perbatasan

    Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Pos Dafala dan Fatubesi Atas Laksanakan Kegiatan Gadik di Sekolah Perbatasan

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Belu,– Dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan sekaligus mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah perbatasan, personel Pos Dafala dan Fatubesi Atas Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan Gadik (Pengajaran dan Pendidikan) di SDK Dafala dan SD Inpres Fatubesi, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur, Rabu (8/10/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh masing-masing Danpos. […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat: Ronda Malam di Mada Safahu Berjalan Kondusif

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat: Ronda Malam di Mada Safahu Berjalan Kondusif

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kempo, NTB – Koramil 1614-02/Kempo kembali menggelar kegiatan ronda malam sebagai bagian dari rutinitas menjaga keamanan wilayah. Pada Rabu, 10 Desember 2025, Babinsa Desa Songgajah, Serda Irwan, turut serta melaksanakan ronda malam bersama warga di Dusun Mada Safahu. Kegiatan ini bertujuan mempererat komunikasi sekaligus memantau situasi kamtibmas di lingkungan desa. Kehadiran Babinsa disambut positif oleh […]

  • Babinsa Dorotangga Ajarkan Matematika Metode GASING di SDN 19 Dompu

    Babinsa Dorotangga Ajarkan Matematika Metode GASING di SDN 19 Dompu

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Kelurahan Dorotangga, Koramil 1614-01/Dompu, Serka Jubaedin, terus menunjukkan kepeduliannya terhadap pendidikan generasi muda di wilayah binaannya. Pada Jumat, 19 September 2025, Serka Jubaedin melaksanakan kegiatan pembelajaran Matematika dengan menggunakan metode GASING (Gampang, Asyik, dan Menyenangkan) di SDN 19 Dompu. Sebanyak 25 siswa kelas V mengikuti kegiatan tersebut dengan penuh antusias. Metode […]

expand_less