Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ketua Apdesi: Jabatan Kepala Desa adalah Amanah Rakyat

Ketua Apdesi: Jabatan Kepala Desa adalah Amanah Rakyat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA. Babinsa Desa Hale, Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka Praka Sisko Amaral, menghadiri acara serah terima jabatan Kepala Desa Hale. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor desa hale, Kabupaten sikka, Rabu(10/9/2025).

Acara yang berlangsung khidmat ini dihadiri unsur Forkopimcam, tokoh masyarakat, dan tamu undangan. Turut hadir Camat mapitara, serta para tokoh agama dan tokoh adat setempat.

Dalam sambutannya, Camat mapitara mengapresiasi dedikasi kepala desa sebelumnya dan mengajak kepala desa yang baru untuk bekerja dengan integritas serta tanggung jawab.

Ia menekankan pentingnya sinergi antara aparatur desa dan masyarakat guna menciptakan tata kelola pemerintahan yang transparan dan responsif.

Sementara itu, Danramil 05/Bola. Babinsa praka sisko amaral menegaskan komitmen TNI untuk bersinergi dengan pemerintah desa dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah.

“TNI, khususnya Koramil 05/Bola, akan selalu berada di garda terdepan bersama masyarakat dan pemerintah desa dalam menciptakan situasi yang aman dan kondusif. Babinsa juga akan terus membina komunikasi aktif dengan seluruh elemen masyarakat demi terwujudnya pembangunan desa yang berkelanjutan,” ujarnya.

Senada, camat mapitara menekankan pentingnya solidaritas antar kepala desa dalam menjalankan tugas. Ia mengingatkan bahwa jabatan kepala desa adalah amanah rakyat yang harus dijalankan dengan penuh tanggung jawab.

Sertijab kepala desa ini menjadi momentum penting untuk memastikan kesinambungan roda pemerintahan di tingkat desa serta mempererat sinergi antara pemerintah desa, aparat keamanan, dan masyarakat.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut juga menegaskan peran TNI dalam mendukung stabilitas wilayah dan pembangunan desa.
(Pendim 1603/Sikka)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Blue Light Patrol Polsek Bebandem, Cegah Curanmor dan Jaga Situasi Kondusif di Malam Hari

    Blue Light Patrol Polsek Bebandem, Cegah Curanmor dan Jaga Situasi Kondusif di Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kepolisian terus menunjukkan komitmennya untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, tidak hanya di siang hari tetapi juga pada malam hari. Pada Selasa (23/12/2025) malam, jajaran Polsek Bebandem melaksanakan Blue Light Patrol di wilayah hukumnya untuk memberikan rasa aman kepada warga. Kegiatan tersebut dimulai pukul 02.35 Wita hingga selesai, dengan fokus sasaran di Jalan Kuncara Giri, […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Bersama Masyarakat dan OMK Gotong Royong Bangun Lapangan Voli di Desa Unini

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Bersama Masyarakat dan OMK Gotong Royong Bangun Lapangan Voli di Desa Unini

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Sabtu, 4 Oktober 2025., Semangat gotong royong kembali tampak hidup di Desa Unini, Kecamatan Insana Barat, Kabupaten Timor Tengah Utara. Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Francisco Monteiro Gusmão, turun langsung bersama masyarakat dan Orang Muda Katolik (OMK) Paroki St. Fransiskus de Asisi melaksanakan kegiatan kerja bakti membangun lapangan bola voli di lingkungan gereja. Kegiatan ini […]

  • Kapolsek Mengwi Pantau Situasi Arus Lalu Lintas di Jalan Raya Kapal Akibat Truk Mengalami Kendala Teknis

    Kapolsek Mengwi Pantau Situasi Arus Lalu Lintas di Jalan Raya Kapal Akibat Truk Mengalami Kendala Teknis

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Mengwi – Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H. M.H., turun langsung memantau situasi arus lalu lintas di Jalan Raya Kapal setelah sebuah truk mengalami kendala teknis dan berhenti di badan jalan, yang berpotensi menimbulkan kemacetan. Kamis (18/12/2025) pukul 09.30 Wita Kejadian tersebut sempat menghambat kelancaran arus lalu lintas, Menyikapi hal tersebut, Kapolsek […]

  • Babinsa Turun Langsung ke Lapangan, Wujudkan Jalan Tani untuk Warga Desa Batuan

    Babinsa Turun Langsung ke Lapangan, Wujudkan Jalan Tani untuk Warga Desa Batuan

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (28/7/2025) Pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) yang menjadi program prioritas TMMD ke-125 Kodim 1616/Gianyar terus menunjukkan progres signifikan. Di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, jalan sepanjang 1.241,42 meter dengan lebar antara 0,6 hingga 1,2 meter dan ketebalan 10 cm kini hampir rampung. JUT ini dilengkapi dengan saluran air primer yang […]

  • Tim Intel Korem 162/WB Bekuk Mahasiswa Penerima Paket Ganja di Kantor Pos Kopang

    Tim Intel Korem 162/WB Bekuk Mahasiswa Penerima Paket Ganja di Kantor Pos Kopang

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Lombok Tengah, NTB – Tim Intel Korem 162/Wira Bhakti bersama personel gabungan berhasil mengamankan sdr. LMA (21), seorang mahasiswa asal Desa Semparu, Kecamatan Kopang, Lombok Tengah yang kedapatan menerima paket berisi ganja kering seberat 488 gram. Penangkapan dilakukan di Kantor Pos Giro Kopang, Selasa (12/08/2025). Berdasarkan informasi awal tentang peredaran ganja di Kampus Bumi Gora […]

  • Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Warga Goa dalam Aksi Bersih Gorong-Gorong

    Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Warga Goa dalam Aksi Bersih Gorong-Gorong

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Semangat kebersamaan dan kepedulian terhadap lingkungan kembali terlihat di Desa Goa pada Jum’at, (5 Desember 2025). Sejak pukul 07.00 WITA, Babinsa Desa Goa Koptu Agus Dermawan bersama warga melaksanakan gotong royong membersihkan gorong-gorong di seputaran Dusun Mekar yang mengalami penyumbatan akibat sedimentasi. Kegiatan ini merupakan tanggapan cepat atas keluhan warga mengenai […]

expand_less