Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kebersamaan Babinsa Afoan Dengan Polsek Naikliu Tingkatkan Ketertiban

Kebersamaan Babinsa Afoan Dengan Polsek Naikliu Tingkatkan Ketertiban

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Afoan Koramil 1604-03/Naikliu, Sertu Yusuf Tabun melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama anggota Polsek Naikliu di RT 002, Dusun I, Desa Afoan, Kecamatan Amfoang Utara, Kabupaten Kupang. Pertemuan ini bertujuan untuk mempererat koordinasi dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah desa.
Selasa (09/09/2025).

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa bersama aparat kepolisian membahas berbagai hal terkait situasi lingkungan, termasuk langkah-langkah pencegahan potensi gangguan kamtibmas. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan peran serta masyarakat dalam mendukung terciptanya suasana yang aman, nyaman, dan harmonis.

Sertu Yusuf Tabun menegaskan bahwa kebersamaan antara TNI, Polri, dan masyarakat menjadi kunci utama dalam mewujudkan ketertiban desa. Ia juga mengajak warga agar terus aktif melaporkan setiap permasalahan atau potensi gangguan keamanan, sehingga dapat ditangani secara cepat dan tepat.

Kegiatan komsos ini berjalan dalam suasana penuh keakraban, mencerminkan komitmen bersama untuk memperkuat sinergi aparat keamanan dengan masyarakat. Dengan kerja sama yang solid, Desa Afoan diharapkan mampu menjadi wilayah yang kondusif, aman, dan mendukung pembangunan berkelanjutan. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pengamanan Kunjungan Presiden RI, Kodim 1616/Gianyar Gelar Pengecekan Menyeluruh di Istana Tampaksiring

    Pengamanan Kunjungan Presiden RI, Kodim 1616/Gianyar Gelar Pengecekan Menyeluruh di Istana Tampaksiring

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Tampaksiring, Sabtu (13/9/2025) Dalam rangka mendukung kunjungan kerja Presiden Republik Indonesia Bpk. Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan Tampaksiring, Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. melaksanakan pengecekan situasi serta kesiapan personel pengamanan di kawasan Istana. Kegiatan ini turut didampingi Kasubag Protokol Istana Tampaksiring Bapak Artadi, Pasi Ops Kodim 1616/Gianyar Letu Cpl I […]

  • Babinsa Koptu Mohamad Samin Aktif Pantau Situasi dan Dengar Keluhan Masyarakat Rangalaka

    Babinsa Koptu Mohamad Samin Aktif Pantau Situasi dan Dengar Keluhan Masyarakat Rangalaka

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Mohamad Samin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Rangalaka, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende, Senin pagi (20/10/2025). Kegiatan ini dimulai pukul 09.00 WITA dan berjalan hingga selesai dengan tujuan memantau situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan guna mewujudkan kamtibmas yang kondusif. Babinsa juga berupaya […]

  • Babinsa Kampung Baru Hadir Pastikan Keamanan dan Ketertiban dalam Puncak Odalan Pura Taman Sari

    Babinsa Kampung Baru Hadir Pastikan Keamanan dan Ketertiban dalam Puncak Odalan Pura Taman Sari

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Buleleng, 5 November 2025 — Dalam rangka menjaga kelancaran dan kekhidmatan pelaksanaan puncak Odalan di Pura Taman Sari, Kelurahan Kampung Baru, Babinsa Kelurahan Kampung Baru Kopka Indra Saputra bersama Pecalang Taman Sari melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan upacara Pujawali Purnama Kelima, pada Rabu (5/11) pukul 14.00 WITA. Upacara keagamaan ini digelar sebagai bentuk yadnya untuk […]

  • Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Desa Sulahan Hadiri Upacara Adat Ngeroras di Desa Tanggahan Gunung

    Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Desa Sulahan Hadiri Upacara Adat Ngeroras di Desa Tanggahan Gunung

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli – Bertempat di Bale Peyadnyan Adat Tanggahan Gunung, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Babinsa Desa Sulahan Koramil 1626-02/Susut Kodim 1626/Bangli Koptu I Made Sukadana menghadiri undangan dalam rangka upacara keagamaan Ngeroras, yang merupakan rangkaian dari kegiatan upacara Pitra Yadnya (Ngaben). Senin (18/08/25) Adapun pelaksanaan upacara keagamaan tersebut diikuti oleh keluarga besar dan masyarakat […]

  • Turun Melaut Satuan Polairud Polres Karangasem, Bantu Nelayan Melepas Ikan dari Jaring

    Turun Melaut Satuan Polairud Polres Karangasem, Bantu Nelayan Melepas Ikan dari Jaring

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Pada Minggu, (26/10/2025) Satuan Polairud Polres Karangasem dipimpin Kaur Bin Ops Ipda I Wayan Udiana, SH kembali menunjukkan kepedulian dan kedekatannya dengan masyarakat pesisir. turun langsung membantu nelayan An. Mahmud, proses melepas ikan dari Jaring hasil tangkapan Nelayan di Pesisir Pantai Ujung, Tumbu, Karangasem. Kegiatan tersebut merupakan […]

  • Percepat Musim Tanam, Babinsa Kawal Kegiatan Bajak Sawah di Desa Beru

    Percepat Musim Tanam, Babinsa Kawal Kegiatan Bajak Sawah di Desa Beru

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Upaya mendukung ketahanan pangan terus dilakukan oleh jajaran TNI AD di wilayah Kodim 1628/KSB. Pada Minggu, (23/11/2025), Babinsa Desa Beru Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan pendampingan kepada kelompok tani Tan Datar Bulu dalam kegiatan membajak sawah di Desa Beru, Kecamatan Jereweh. Pendampingan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam melakukan pembinaan […]

expand_less