Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Latih Kekompakan Babinsa Latih PBB Kepada Siswa Baru Masuk Sekolah

Latih Kekompakan Babinsa Latih PBB Kepada Siswa Baru Masuk Sekolah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Rote Ndao ,Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu Yunus Ketty dan Pratu Jufen Taloim memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa dan siswi SMAN 2 Lobalain guna membentuk jiwa kedisiplinan sejak dini,Desa Kolobolon Kec.Lobalain Kabupaten Rote Ndao,Kamis (17/7/25)

Sertu Yunus menyampaikan Pelatihan Baris Berbaris diberikan dengan tujuan untuk membentuk karakter para siswa, agar lebih disiplin. Sedini mungkin, pelajar dibekali dengan kedisiplinan agar terampil dalam melaksanakan kegiatan Baris Berbaris. setiap pagi, sebelum masuk jam belajar, para guru juga telah mengajarkan Anak didik perihal PBB. Namun, kembali kita bekali, agar lebih sempurna perihal cara Baris Berbaris,” ujar Babinsa.

Sertu Yunus juga memberikan arahan kepada siswa, agar selalu tepat waktu sesuai jam masuk Sekolah karena itu adalah bentuk kedisiplinan dalam mengatur waktu.terlihat para siswa begitu antusias dalam menerima pelatihan yang diberikan oleh Babinsa,Apalagi Babinsa menyampaikan pelatihan secara simpel dan mudah diterima oleh para Pelajar Siswa.

“Ia juga menambahkan, pelatihan PBB yang diajarkan kepada para siswa merupakan wujud latihan fisik cara Baris Berbaris. disela-sela pelatihan PBB Babinsa juga menanamkan kebiasaan dalam tata cara bertingkah laku dalam keseharian.

“Dengan harapan upaya yang dilakukan Babinsanya itu, para generasi penerus bangsa kelak akan semakin solid dan tangguh serta memiliki jiwa disiplin yang kuat sejak dini.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sosialisasi P4GN di Makodim Bima: Komitmen Bersama Lawan Peredaran Gelap Narkotika

    Sosialisasi P4GN di Makodim Bima: Komitmen Bersama Lawan Peredaran Gelap Narkotika

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Bima, 17 Juli 2025 – Dalam rangka mendukung program nasional Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN), Kodim 1608/Bima menggelar kegiatan sosialisasi dan tes urine bagi seluruh prajurit dan PNS. Kegiatan ini berlangsung di Aula Serbaguna Makodim 1608/Bima, Jl. Soekarno Hatta, Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Sebanyak 176 personel mengikuti kegiatan ini dengan […]

  • Tim Basket Bhayangkara Dewata Polda Bali Raih Gelar Juara

    Tim Basket Bhayangkara Dewata Polda Bali Raih Gelar Juara

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Denpasar – Tim Basket Polda Bali “Bhayangkara Dewata” berhasil meraih prestasi tertinggi sebagai Juara 1 Bupati Tabanan Basketball Competition 2025, Pertandingan final yang digelar di GOR Debes Utara, Tabanan, berlangsung kompetitif, di mana tim Polda Bali harus menghadapi tim tuan rumah, Crazy Ballers, yang mana kompetisi ini berlangsung 21-28 November 2025. Meskipun dihadapkan pada atmosfer […]

  • Babinsa Husni Jayadi Beri Edukasi Harga Gabah saat Dampingi Panen Padi

    Babinsa Husni Jayadi Beri Edukasi Harga Gabah saat Dampingi Panen Padi

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Kumbang, Koramil 1615-05/Masbagik, Serka Husni Jayadi melaksanakan pendampingan ketahanan pangan dalam kegiatan panen padi yang berlangsung di Dusun Bangket Daya, Desa Kumbang, Kecamatan Masbagik, Kabupaten Lombok Timur, pada Sabtu (02/08/2025). Kegiatan panen ini dilaksanakan bersama anggota Kelompok Tani “Pancor Manis 1” dengan pemilik lahan atas nama Saadah, warga Dusun Bangket […]

  • Turun Langsung ke Lapangan, Babinsa Taro Amankan Distribusi Bantuan Pangan Nasional

    Turun Langsung ke Lapangan, Babinsa Taro Amankan Distribusi Bantuan Pangan Nasional

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Rabu (16/7/2025) — Dalam rangka memastikan kelancaran dan ketepatan penyaluran bantuan sosial pemerintah, Babinsa Desa Taro, Koramil 1616-06/Tegallalang, Sertu I Made Rai Wibisana, melaksanakan pengamanan dan monitoring kegiatan penyaluran Cadangan Beras Pangan (CBP) untuk masyarakat Desa Taro, bertempat di Kantor Perbekel Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Bantuan yang disalurkan merupakan bagian […]

  • Kasdim 1618/TTU Pimpin Upacara Sumpah Pemuda, Tekankan Nilai Persatuan di Era Digital

    Kasdim 1618/TTU Pimpin Upacara Sumpah Pemuda, Tekankan Nilai Persatuan di Era Digital

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Selasa, 28 Oktober 2025., Suasana penuh khidmat menyelimuti Lapangan Upacara Makodim 1618/TTU, Jl. A. Yani, Kelurahan Kefamenanu Selatan, saat Prajurit dan ASN Kodim 1618/TTU melaksanakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025. Upacara yang dipimpin oleh Kasdim 1618/TTU Mayor Inf Nur Marsudi sebagai Inspektur Upacara ini mengusung tema nasional, Pemuda […]

  • Babinsa Koramil Walakaka Bantu Warga Bangun Rumah di Desa Laboya Bawa

    Babinsa Koramil Walakaka Bantu Warga Bangun Rumah di Desa Laboya Bawa

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Sebagai wujud kepedulian dan kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Alifin, turun langsung membantu warga dalam pekerjaan pembangunan rumah di Desa Laboya Bawa, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (13/7/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang rutin dilakukan oleh Babinsa guna mempererat hubungan antara TNI […]

expand_less