Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sat Lantas Polres Karangasem Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

Sat Lantas Polres Karangasem Gencar Sosialisasi Larangan Knalpot Brong

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Karangasem , sedang gencar-gencarnya memberikan sosialisasi terkait larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong di wilayah Kabupaten Karangasem .
Kasatlantas Polres Karangasem , Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H., seijin Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan sosialisasi larangan penggunaan kendaraan Knalpot Brong atau racing terus dilakukan baik melalui media sosial, media massa maupun siaran di radio, dan mendatangi langsung toko-toko maupun bengkel-bengkel yang melayani pemasangan knalpot brong.
“Sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang larangan penggunaan Knalpot Brong,” ujarnya, pada hari Minggu, 7 September 2025
” Seperti yang dilakukan pada hari ini dibawah pimpinan Kanit Kamsel Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan giat sosialisasi memberikan himbauan kepada masyrakat agar tidak menjual dan memodifikasi knalpot brong.”
Kasat Lantas berharap sosialisasi tersebut bisa mengajak seluruh lapisan masyarakat di Kabupaten Karangasem , untuk tidak memasang Knalpot Brong pada kendaraanya, karena melanggar aturan Lalu Lintas.
“Selain melanggar aturan berLalu Lintas di jalan, dan juga adalah sangat berpotensi menimbulkan gangguan ketertiban, serta kenyamanan masyarakat itu sendiri,” ucapnya.
Terpenting lagi adalah, tegas Kasat Lantas, penggunaan Knalpot Brong atau Knalpot tidak standar bisa di tilang sesuai Pasal 285 ayat (1) Undang Undang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan dipidana dengan pidana kurungan paling lama satu bulan atau denda paling banyak Rp 250 ribu.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Mbobenga Gelar Komsos dan Pamwil

    Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Mbobenga Gelar Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Mbobenga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, pada Senin (12/01/2026) pukul 09.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dan masyarakat. Dalam pelaksanaannya, […]

  • Pangdam IX/Udayana Tutup TMMD ke-125, Wujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    Pangdam IX/Udayana Tutup TMMD ke-125, Wujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Panglima Kodam IX/Udayana, Mayor Jenderal TNI Piek Budyakto, secara resmi menutup pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 TA 2025 dalam sebuah upacara yang digelar di Banjar Bucuan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, Kamis (21/8/2025). TMMD ke-125 tahun ini mengusung tema “Dengan Semangat TMMD Mewujudkan Pemerataan Pembangunan dan Ketahanan Nasional di Wilayah”. […]

  • Kegiatan Melayat Danramil Seririt Pererat Hubungan Sosial Antara Aparat dan Masyarakat Bubunan

    Kegiatan Melayat Danramil Seririt Pererat Hubungan Sosial Antara Aparat dan Masyarakat Bubunan

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    SERIRIT, (10/11/2025) — Dalam wujud kepedulian dan rasa empati terhadap warga yang sedang berduka, Danramil 1609-03/Seririt, Kapten Inf Fatkhul Mujib, bersama perangkat Pemerintah Desa (Pemdes) Bubunan, melaksanakan kegiatan melayat ke rumah duka mertua Ajik Cok Krisna yang berlokasi di Banjar Dinas Kelodan, Desa Bubunan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, pada Senin, 10 November 2025. Kegiatan ini […]

  • Sat Polairud Polres Karangasem Blue Light Patrol Sasar Obyek Wisata Candidasa Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Sat Polairud Polres Karangasem Blue Light Patrol Sasar Obyek Wisata Candidasa Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Pada hari Minggu, (17/8/2025) Satuan Polairud Polres Karangasem Blue Light Patrol, guna memantau wilayah rawan Kejahatan,.Dialogis dengan masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan antisipasi Gangguan Kamtibmas; di Kawasan Obyek Wisata dan pesisir pantai Candidasa, Bugbug, Karangasem, dalam hal ini untuk mencegah terjadinyan tindak kejahatan serta memastikan situasi kamtibmas selalu […]

  • Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

    Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Satreskrim Polres Karangasem melalui Urmin Reskrim memberikan pelayanan Surat Rekomendasi Kehilangan STNK, BPKB serta mengeluarkan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Sertifikat Tanah.   Bukti Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) merupakan dokumen penting bagi pemilik mobil dan sepeda motor. Maka dari itu, harus disimpan dengan benar agar tidak hilang. Sebab, jika BPKB hilang, pemilik harus membuat baru dan […]

  • Sertu Soares Tunjukkan Pengabdian, Amankan Misa Natal Kedua dengan Pendekatan Humanis

    Sertu Soares Tunjukkan Pengabdian, Amankan Misa Natal Kedua dengan Pendekatan Humanis

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Jumat, 26 Desember 2025, suasana penuh kekhusyukan menyelimuti Paroki Santo Petrus Kanisius Manufui, Kecamatan Biboki Selatan, Kabupaten TTU, saat umat Kristiani melaksanakan Misa Natal Kedua. Di tengah berlangsungnya ibadah suci tersebut, kehadiran Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Soares, bersama anggota THS-THM menjadi simbol nyata rasa aman dan kedamaian bagi umat yang beribadah. Pengamanan dilakukan secara […]

expand_less