Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Desa Bengkel Jalin Kedekatan dengan Warga Melalui Kegiatan Komsos

Babinsa Desa Bengkel Jalin Kedekatan dengan Warga Melalui Kegiatan Komsos

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
  • visibility 35
  • comment 0 komentar

BULELENG,Busungbiu – 6 September 2025 — Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Bengkel, Serda I Nyoman Ambara, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan tokoh masyarakat setempat pada sabtu, 6 September 2025, pukul 09.00 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi dan membangun hubungan yang lebih baik antara Babinsa dengan warga binaan,Dalam kunjungannya ke Pos Satpam IPSA di Banjar Teben, Desa Bengkel, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten Buleleng.

Serda I Nyoman Ambara berdialog langsung dengan para tokoh masyarakat. Turut hadir dalam kegiatan ini antara lain Bapak Gede Balur, Bapak Kadus Bengkel, Bapak Jero Tono, Bapak Kd Doa, serta Bhabinkamtibmas Desa Bengkel.

Kegiatan Komsos ini merupakan sarana penting bagi Babinsa untuk lebih memahami kondisi, kebutuhan, serta situasi yang berkembang di masyarakat. Melalui interaksi ini, Babinsa dapat melakukan deteksi dini terhadap potensi masalah dan mengambil langkah pencegahan yang diperlukan untuk menjaga keamanan dan ketertiban desa.

Pada kesempatan tersebut, Serda I Nyoman Ambara juga menyampaikan pesan penting kepada masyarakat agar tidak mudah terprovokasi oleh berita hoaks atau informasi yang belum terverifikasi di media sosial, khususnya terkait situasi terkini di Bali.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Siswa SMA N 2 Banjar Siap Kibarkan Merah Putih di HUT RI ke-80

    Siswa SMA N 2 Banjar Siap Kibarkan Merah Putih di HUT RI ke-80

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Banjar, Buleleng — Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Babinsa Desa Banjar dari Koramil 1609-06/Banjar, Serka Putu Edi Suartawan, melaksanakan kegiatan pelatihan Paskibra di Lapangan Umum Desa Banjar. Kegiatan ini berlangsung sejak pagi dan diikuti oleh berbagai unsur, baik dari TNI, Polri, Satpol PP, maupun siswa-siswi dari SMA Negeri 2 Banjar […]

  • Babinsa  Ped Dampingi Langsung 30 Warga Binaan Terima BLT DD Bulan Oktober

    Babinsa Ped Dampingi Langsung 30 Warga Binaan Terima BLT DD Bulan Oktober

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Klungkung,-Berlangsungnya penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap X bulan Oktober tahun anggaran 2025 di Desa Ped, Kecamatan Nusa Penida, Labupaten Klungkung mendapatkan pendampingan dari Babinsa Serda Sang Made Oka dan Babinkamtibmas, Rabu ( 15/10/25 ). Kegiatan yang di gelar di Balai Desa Ped ini dipimpin Ketua BPD Desa Ped yang turut pula dihadiri […]

  • Dit Reskrimum Polda Bali Berhasil Memulangkan 21 Korban TTPO KM. AWINDO 2A

    Dit Reskrimum Polda Bali Berhasil Memulangkan 21 Korban TTPO KM. AWINDO 2A

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sebagai tindak lanjut dari kasus dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) yang ditangani oleh Direktorat Kriminal Umum (Dit Reskrimum) Polda Bali, terhadap 21 korban calon Anak Buah Kapal (ABK) KM. AWINDO 2A. Pada hari Selasa (2/9/2025) Subdit IV Ditreskrimum Polda Bali secara resmi 21 korban tersebut diserahkan kepada Direktorat Perlindungan dan Pemberdayaan Nelayan, Kementrian Kelautan […]

  • Kehadiran Babinsa di Desa Tiwe Rhea Perkuat Hubungan TNI-Rakyat dan Pantau Kamtibmas

    Kehadiran Babinsa di Desa Tiwe Rhea Perkuat Hubungan TNI-Rakyat dan Pantau Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh dan Pratu Taufik Muhamad, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) di Desa Tiwe Rhea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 Wita hingga selesai berjalan aman, tertib, dan lancar.   Kegiatan ini dilakukan untuk memantau lahan Koperasi Merah Putih sekaligus menjaga keamanan […]

  • Sat Binmas Polres Tabanan Salurkan 2 Ton Beras SPHP, Wujud Dukungan Stabilitas Pangan Masyarakat

    Sat Binmas Polres Tabanan Salurkan 2 Ton Beras SPHP, Wujud Dukungan Stabilitas Pangan Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Polres Tabanan. Guna mendukung program pemerintah dalam menjaga stabilitas harga dan pasokan pangan, Sat Binmas Polres Tabanan bersama Bulog Kediri 1 melaksanakan kegiatan penyaluran beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) kepada masyarakat. Kegiatan digelar pada Jumat, 31 Oktober 2025 pukul 11.00 WITA, bertempat di Kantor Desa Tajen, […]

  • Antisipasi Kepadatan Arus Balik Kerja, Personel Polsek Abiansemal Intensifkan Gatur Lalin Sore

    Antisipasi Kepadatan Arus Balik Kerja, Personel Polsek Abiansemal Intensifkan Gatur Lalin Sore

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna mengantisipasi kepadatan arus lalu lintas pada jam pulang kerja pasca libur Tahun Baru 2026, personel Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) sore hari di sejumlah titik rawan kemacetan di wilayah Kecamatan Abiansemal, Jumat (2/1/2026) sore. Kegiatan gatur lalin difokuskan pada persimpangan jalan, jalur utama, serta ruas jalan yang kerap […]

expand_less