Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Bersama Rakyat: Babinsa Hadir di Tengah Sawah

TNI Bersama Rakyat: Babinsa Hadir di Tengah Sawah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Dompu NTB– Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1614-06/Manggelewa, Serda Burhanuddin, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) sekaligus membantu warga binaan saat panen bawang merah di Dusun Napa, Desa Nanga Tumpu.Sabtu 6 September 2025.

Kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian Babinsa terhadap para petani di wilayah binaannya. Kehadiran Serda Burhanuddin di tengah masyarakat tidak hanya sebatas memberikan motivasi, tetapi juga menjadi dorongan semangat bagi petani untuk terus meningkatkan hasil pertanian.

Dalam keterangannya, Babinsa menegaskan bahwa pendampingan terhadap petani akan dilakukan secara berkelanjutan, bukan hanya pada masa panen saja. Mulai dari pengolahan lahan, pembagian pupuk, penyemprotan hama, hingga proses panen, Babinsa selalu siap memberikan dukungan.

“Tidak hanya bawang merah, tetapi tanaman pangan lainnya juga menjadi perhatian kami. Pendampingan ini diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan petani dan menjaga ketahanan pangan di wilayah,” ungkap Serda Burhanuddin.

Kegiatan seperti ini merupakan salah satu bentuk komitmen TNI AD melalui Babinsa untuk selalu hadir dan memberikan kontribusi positif bagi masyarakat, khususnya dalam mendukung sektor pertanian sebagai penopang utama perekonomian rakyat.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Bandara Ngurah Rai Laksanakan Pengamanan Penebangan Pohon di Jalur Bandara

    Polres Bandara Ngurah Rai Laksanakan Pengamanan Penebangan Pohon di Jalur Bandara

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Badung – Polres Bandara I Gusti Ngurah Rai melaksanakan pengamanan kegiatan penebangan dan pemangkasan pohon di sepanjang jalur akses menuju Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Badung, Senin(22/12/2025). Kegiatan ini dilakukan guna menjaga keselamatan pengguna jalan serta mendukung kelancaran arus lalu lintas di kawasan bandara. Pengamanan dilakukan oleh personel Polres Bandara Ngurah Rai dengan bersinergi […]

  • Babinsa Koramil 1626-01/Bangli Dampingi Uji Coba Demo Masak 150 Paket MBG Bersama SPPG Mitra Alota Agung Bali

    Babinsa Koramil 1626-01/Bangli Dampingi Uji Coba Demo Masak 150 Paket MBG Bersama SPPG Mitra Alota Agung Bali

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli – Sebagai wujud pendampingan terhadap program pemerintah dalam peningkatan gizi masyarakat, Babinsa Kelurahan Cempaga, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serka I Nengah Artawan, melaksanakan pemantauan sekaligus pendampingan kegiatan Demo Masak 150 Paket Makan Bergizi Gratis (MBG) dalam rangka uji coba operasional sebelum SPPG resmi beroperasi, dengan tujuan mengukur kecepatan, ketepatan, serta kesiapan tim dalam mengolah […]

  • Polsek Baturiti Laksanakan KRYD di wilayahnya

    Polsek Baturiti Laksanakan KRYD di wilayahnya

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Selasa 12 Agustus 2025. Dalam rangka menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat agar tetap kondusif, Polsek Baturiti terus meningkatkan kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) di wilayah hukumnya. Langkah ini merupakan wujud komitmen Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), terutama di pusat – pusat keramaian. Kegiatan KRYD yang dilaksanakan pada […]

  • Sidokkes Polresta Denpasar Berikan Pelayanan Kesehatan Bagi Warga Terdampak Banjir Di Jalan Pulau Biak II

    Sidokkes Polresta Denpasar Berikan Pelayanan Kesehatan Bagi Warga Terdampak Banjir Di Jalan Pulau Biak II

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Denpasar – Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak banjir, Sidokkes Polresta Denpasar melaksanakan pelayanan kesehatan di wilayah Jalan Biak II, Denpasar Barat, pada Senin (15/9/2025). Dalam kegiatan tersebut, sebanyak lima tenaga kesehatan diterjunkan, terdiri dari satu tenaga medis dan empat paramedis. Layanan yang diberikan meliputi pemeriksaan tekanan darah, pemberian terapi sesuai keluhan, serta pembagian […]

  • Pengamanan Wilayah: Babinsa Aesesa Laksanakan Patroli Siskamling di Kelurahan Danga

    Pengamanan Wilayah: Babinsa Aesesa Laksanakan Patroli Siskamling di Kelurahan Danga

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ngada – Pada hari ini, Rabu 26 November 2025 pukul 21.00 WITA, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Sertu Hendi Wibowo melaksanakan kegiatan patroli dan siskamling di wilayah Kelurahan Danga, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif, sekaligus memantau aktivitas warga pada jam-jam rawan. Dalam pelaksanaan patroli, […]

  • ‎Jaga Stabilitas Harga, Babinsa Desa Motong Dampingi Sidak Elpiji Subsidi

    ‎Jaga Stabilitas Harga, Babinsa Desa Motong Dampingi Sidak Elpiji Subsidi

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Utan, Sumbawa – Dalam rangka menjaga stabilitas harga kebutuhan pokok serta melindungi masyarakat dari praktik penjualan yang tidak sesuai ketentuan, Babinsa Desa Motong Koramil 1607-09/Utan, Sertu Sulaiman, bersama Bhabinkamtibmas, Camat Utan, serta anggota Satpol PP Kecamatan Utan melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) dan penertiban harga gas Elpiji 3 kg di wilayah Kecamatan Utan, Kabupaten Sumbawa, pada […]

expand_less