Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jaga Wilayah tetap kondusif, Polsek Selemadeg optimalkan Patroli siang hari

Jaga Wilayah tetap kondusif, Polsek Selemadeg optimalkan Patroli siang hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Selemadeg. Dalam rangka pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibma) di wilayah Kec Selemadeg Kab Tabanan, Polsek Selemadeg melaksanakan sejumlah upaya preventif menciptakan penguatan kamtibmas agar stabilitas keamanan tetap terjaga. Salah satunya gencar melakukan patroli ke Pasar, Pertokoan dan Objek Vital seperti : gerai ATM Perbankan, Kantor Pegadaian dan SPBU wilayah hukum Polsek Selemadeg, Sabtu (06/09/2025).

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K.,M.H.,melalui Kapolsek Selemadeg Kompol I Wayan Suastika, S.H mengatakan bahwa, patroli di beberapa tempat rawan terjadinya kriminalitas ini dilakukan guna penguatan Kamtibmas. Tujuan utama patroli Polri adalah untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), mencegah terjadinya tindak kejahatan, serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat. Selain itu, patroli juga bertujuan untuk menegakkan hukum, menanggapi laporan dan memberikan pelayanan kepada masyarakat. ,” Ujar Kapolsek.

Untuk itu, pihaknya lebih mengoptimalkan segala bentuk kegiatan preventif, salah satunya melalui Patroli Kamtibmas dengan menyambangi Pasar Bajera, sejumlah objek vital seperti : gerai ATM Perbankan, Kantor Pegadaian dan SPBU.

“Selain sebagai upaya mencegah kerawanan, kegiatan ini untuk menyosialisasikan kepada masyarakat untuk bersama-sama menjaga kamtibmas dilingkungan masing-masing,” Pungkasnya.

(Humas Polsek Selemadeg)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Monitoring Wilayah Babinsa Ende Berjalan Lancar, Masyarakat Tetap Waspada

    Monitoring Wilayah Babinsa Ende Berjalan Lancar, Masyarakat Tetap Waspada

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melakukan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Jamokeasa, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende pada Selasa siang. Kegiatan tersebut dimulai pukul 11.45 WITA dan berlangsung hingga selesai dengan melibatkan warga binaan setempat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Serka Yupiter Kase bersama warga binaan melaksanakan karya bhakti terbatas dengan […]

  • Koptu Agus Dermawan Ingatkan Warga Jereweh Pentingnya Menjaga Kamtibmas

    Koptu Agus Dermawan Ingatkan Warga Jereweh Pentingnya Menjaga Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Kamis, 20 November 2025 pukul 21.00 Wita, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Koptu Agus Dermawan melaksanakan kegiatan piket sekaligus Patroli Malam di wilayah Kecamatan Jereweh. Patroli dilakukan menyusuri titik-titik rawan dan area pemukiman guna memastikan situasi tetap aman serta memantau aktivitas warga pada malam hari. Dalam pelaksanaan kegiatan, Babinsa juga memberikan imbauan […]

  • Polsek Selemadeg gelar pasar murah beras SPHP, stabilisasi harga & Pasokan*

    Polsek Selemadeg gelar pasar murah beras SPHP, stabilisasi harga & Pasokan*

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    *Polsek Selemadeg gelar pasar murah beras SPHP, stabilisasi harga & Pasokan* Polres Tabanan – Polsek Selemadeg menggelar pasar murah beras SPHP yang bekerja sama dengan Bulog 1 Kediri, Kab. Tabanan dan pemerintah setempat pada Kamis (21/8/2025), siang. Dipimpin langsung oleh Kapolsek Kompol I Wayan Suastika, S.H., kegiatan ini bertujuan untuk meringankan beban ekonomi masyarakat di […]

  • Dampingi Posyandu Balita, Babinsa Jungutbatu  Pastikan Anak-Anak Dapat Yankes Terbaik

    Dampingi Posyandu Balita, Babinsa Jungutbatu Pastikan Anak-Anak Dapat Yankes Terbaik

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka mewujudkan masyarakat yang memiliki kualitas kesehatan yang baik, .Babinsa Jungutbatu Koramil 1610-04/Nusa Penida kembali hadir untuk mengawal pelaksanaan Posyandu Balita, Jumat ( 25/07/25 ). Kegiatan Posyandu tersebut diselenggarakan di Balai Banjar Dusun Kelod, Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Bidan Desa beserta Kasi Pelayanan Desa dan Kadus Kelod. […]

  • Kolaborasi NTA dan Pemdes Watukobu Bangun Bak Penampung Air, Babinsa Turut Dampingi

    Kolaborasi NTA dan Pemdes Watukobu Bangun Bak Penampung Air, Babinsa Turut Dampingi

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pelda La Ngkawea, menghadiri kegiatan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Bak Penampung Air (Bak Pah) di Desa Watukobu, Kecamatan Kewapante, Sabtu (11/10/2025). Kegiatan ini merupakan kerja sama antara lembaga NTA dan Pemerintah Desa Watukobu dalam upaya meningkatkan ketersediaan air bersih bagi masyarakat setempat. Pembangunan Bak Pah dengan kapasitas 15.000 liter […]

  • Babinsa Daha Dampingi Penyaluran Makan Siang Bergizi untuk 559 Pelajar

    Babinsa Daha Dampingi Penyaluran Makan Siang Bergizi untuk 559 Pelajar

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam upaya mendukung program pemerintah terkait peningkatan gizi anak sekolah dan pencegahan stunting, Babinsa Desa Daha Koramil 1614-03/Hu’u, Kodim 1614/Dompu, Sertu A. Maulana melaksanakan pendampingan kegiatan makan siang bergizi bagi ratusan siswa di wilayah binaannya, Kamis (28/8/2025). Kegiatan dimulai sekitar dengan jumlah penerima manfaat sebanyak 559 siswa yang tersebar di empat sekolah. […]

expand_less