Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Unit Samapta Polsek Kuta Utara Patroli Dialogis Sasar Lokasi Pertokoan.

Unit Samapta Polsek Kuta Utara Patroli Dialogis Sasar Lokasi Pertokoan.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Kuta Utara – Potensi aksi kejahatan malam hari sangat memungkinkan terjadi di tempat tempat strategis di daerah hukum Polsek Kuta Utara. Berkaitan dengan hal tersebut di atas Kepolisian Sektor Kuta Utara melalui Unit Samapta terus aktif melakukan patroli terutama malam hari untuk menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

Kali ini kegiatan patroli menyasar lokasi pertokoan di jalan raya Kerobokan di pimpin Panit 3 Samapta Ipda Bagus Made Kobarawan menggunakan satu unit kendaraan dinas kijang 943 Kuta Utara. Jumat (5/9/2025) pukul 23.00. Wita .

Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H melalui menjelaskan bahwa Polsek Kuta Utara terus berkomitmen menciptakan situasi wilayahnya yang aman dan kondusif dengan meningkatkan kegiatan patroli di berbagai tempat rawan terjadinya tindak kejahatan.

Nampak personel terlihat
aktif melakukan dialogis dengan security pertokoan dan menyerap informasi terkait kamtibmas untuk selanjutnya bisa di tindak lanjuti. Hal ini juga bertujuan untuk memperkuat tugas tugas Kepolisian dalam menjaga keamanan lingkungan.

Patroli ini juga meningkatkan pengawasan di tempat tempat srategis lainnya seperti obyek vital sepert SPBU, ATM dan obyek wisata sebagai langkah preventif
mencegah terjadinya curat, curas dan curanmor.

“Kami berharap semoga kegiatan patroli seperti ini dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang beraktifitas pada malam .” tutup Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kebersamaan Babinsa dan Warga di Desa Binaan dalam Satu Aksi Nyata

    Kebersamaan Babinsa dan Warga di Desa Binaan dalam Satu Aksi Nyata

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Selasa 12 Agustus 2025., Insana Fafinesu, Dalam upaya membina hubungan baik dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1618-03/Insut, Koptu Kristianus A. Lalian, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial dengan masyarakat di Desa Benuan, Kecamatan Insana Fafinesu, Kabupaten Timor Tengah Utara. Dalam kegiatan yang berlangsung, Koptu Kristianus turun langsung membantu masyarakat dalam […]

  • Reses DPRD Dompu di Karijawa Berjalan Lancar, Warga Terima Bantuan

    Reses DPRD Dompu di Karijawa Berjalan Lancar, Warga Terima Bantuan

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Kelurahan Karijawa, Koramil 1614-01/Dompu, Serka Hermansah, menghadiri kegiatan Reses Tahap II Tahun 2025 yang digelar oleh Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Dompu, Bapak Kurnia Ramadhan, SE., ME., bertempat di Aula Kantor Kelurahan Karijawa, Kecamatan Dompu, Kamis (28/8/2025). Kegiatan reses ini merupakan agenda rutin anggota legislatif untuk menyerap aspirasi masyarakat secara langsung […]

  • Antisipasi Lonjakan Pengunjung, Personel Polres Bangli Laksanakan Pengamanan dan Pengaturan Lalu Lintas di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    Antisipasi Lonjakan Pengunjung, Personel Polres Bangli Laksanakan Pengamanan dan Pengaturan Lalu Lintas di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bangli, Minggu / 23 November 2025 — Kawasan wisata Penelokan Kintamani kembali dipadati wisatawan pada Hari Mingu. Untuk mengantisipasi lonjakan pengunjung dan memastikan suasana yang aman serta nyaman, Polres Bangli menurunkan personel untuk melaksanakan pengamanan terpadu dan pengaturan lalu lintas di titik–titik rawan kemacetan. Sebagai salah satu ikon wisata Bali, Penelokan Kintamani memang menjadi magnet […]

  • Dandim 1611/Badung Hadiri Rapat Koordinasi Forkopimda Terkait Keamanan Kota Denpasar

    Dandim 1611/Badung Hadiri Rapat Koordinasi Forkopimda Terkait Keamanan Kota Denpasar

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Denpasar, 04 September 2025 – Dalam rangka memperkuat sinergi antar-instansi demi menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di Kota Denpasar, Komandan Kodim 1611/Badung Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, S.I.P turut menghadiri Rapat Koordinasi Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Denpasar. Rapat yang dipimpin langsung oleh Wali Kota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara, S.E., […]

  • Babinsa Pantau Langsung Dana BLT Tahap ke-10 Dibagikan kepada Warga

    Babinsa Pantau Langsung Dana BLT Tahap ke-10 Dibagikan kepada Warga

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka pembagian Dana BLT (Bantuan Langsung Tunai), Babinsa Desa Sumerta Kelod, Sertu I Gede Mega Arya, memantau langsung guna kelancaran dan keamanan. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Desa Sumerta Kelod, Jalan Drupadi No. 2, Denpasar Timur, Kota Denpasar. Kegiatan ini berlangsung dalam suasana yang aman dan lancar. Pembagian Dana BLT tahap […]

  • Sat Binmas Polres Klungkung Serahkan Sarana Kontak kepada Pengempon Pura Ibu Cameng di Desa Gelgel.

    Sat Binmas Polres Klungkung Serahkan Sarana Kontak kepada Pengempon Pura Ibu Cameng di Desa Gelgel.

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam upaya mempererat hubungan kemitraan antara kepolisian dan masyarakat, Sat Binmas Polres Klungkung menyerahkan sarana kontak kepada pengempon Pura Ibu Cameng, yang berlokasi di Desa Gelgel, Kecamatan Klungkung, (22/10). Kegiatan ini dihadiri oleh Kanit Bintibmas dan Kanit Bimkamsa Sat Binmas Polres Klungkung, Bhabinkamtibmas Desa Gelgel Aiptu I.B. Putu Sudiarta, Babinsa Desa Gelgel […]

expand_less