Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kejaksaan Negeri Sikka Gelar Pemusnahan Barang Bukti dengan Kehadiran Dandim dan Kapolres Sikka

Kejaksaan Negeri Sikka Gelar Pemusnahan Barang Bukti dengan Kehadiran Dandim dan Kapolres Sikka

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • visibility 46
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA Dandim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos., menghadiri acara pemusnahan barang bukti perkara tindak pidana umum dan khusus yang telah berkekuatan hukum tetap di Kantor Kejaksaan Negeri Sikka, Kamis(17/07/2025).

Hadir dalam kegiatan Kepala kejaksaan Negeri Maumere Ibu Hendriana Malo. S. H. M. Hum., Kapolres Sikka, AKBP Bambang Supeno, S.I.K., dan Kepala Pol Airut Sikka, Iptu Moh. Muhamadon, serta para Kasi dan Staf Kejaksaan Negeri Sikka.

Dandim 1603/Sikka menyampaikan apresiasi atas kerja keras Kejaksaan Negeri Sikka dalam menangani kasus-kasus tindak pidana. “Kami mendukung penuh upaya penegakan hukum di wilayah Kabupaten Sikka. Sinergi antara TNI dan Kejaksaan Negeri Sikka sangat penting dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat,” ujar Dandim.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya penegakan hukum dan keamanan di wilayah Kabupaten Sikka. Dengan kehadiran Dandim 1603/Sikka dan pejabat lainnya, menunjukkan sinergi antara TNI, Polri, dan Kejaksaan Negeri Sikka dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Kehadiran Dandim 1603/Sikka, Kapolres Sikka, dan pejabat lainnya dalam acara pemusnahan barang bukti ini menunjukkan komitmen dalam mendukung penegakan hukum di wilayah Kabupaten Sikka.

Dengan kerja sama yang baik antara TNI, Polri, dan Kejaksaan Negeri Sikka, diharapkan dapat menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif bagi masyarakat.
(PENDIM 1603/SIKKA)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Program Smart Car

    Cerdaskan Anak Bangsa, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Program Smart Car

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sallu – Satgas Pamtas RI – RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad kembali menunjukkan komitmennya dalam mencerdaskan anak bangsa. Melalui program unggulan “Alap Alap Smart Car” atau Mobil Pintar Alap Alap, Satgas Pamtas mendatangi SDK 2 Soeam yang berlokasi di Desa Salu, Kec. Miomaffo Barat, Kab. TTU. Kamis (20/11) Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Dansatgas […]

  • Tim WBTB Kabupaten Klungkung Kunjungi Timuhun, Babinsa Serda Kadek Beri Pendampingan

    Tim WBTB Kabupaten Klungkung Kunjungi Timuhun, Babinsa Serda Kadek Beri Pendampingan

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka perlindungan dan pelestarian kebudayaan, Tim Warisan Budaya Tak Benda Kabupaten Klungkung melaksanakan kegiatan peliputan dan pengumpulan data objek pemajuan kebudayaan Desa Timuhun yang akan diusulkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda ( WBTB ). Kegiatan tersebut digelar di Balai Banjar Kawan Desa Timuhun, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Rabu ( 13/08/25 ) yang dihadiri […]

  • Babinsa Lembur Timur Dampingi Pembangunan Fondasi Koperasi Merah Putih

    Babinsa Lembur Timur Dampingi Pembangunan Fondasi Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Alor, 25 November 2025 – Babinsa Desa Lembur Timur, Sertu Isak Mauleti, melaksanakan pendampingan terhadap proses pembangunan Fondasi Koperasi Merah Putih yang berlokasi di Desa Lembur Timur, Kecamatan Lembur. Kegiatan dimulai pukul 07.00 Wita dan merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung pembangunan sarana ekonomi masyarakat di wilayah binaan. Pendampingan yang dilakukan mencakup metode bakti, […]

  • Babinsa Tinjau Proses Pembuatan Ukiran Tradisional Bali di Desa Binaan untuk Peningkatan Produktivitas

    Babinsa Tinjau Proses Pembuatan Ukiran Tradisional Bali di Desa Binaan untuk Peningkatan Produktivitas

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Tejakula, Senin 17 Nopember 2025, Babinsa Desa Julah Sertu Made Astrawan melaksanakan Anjangsana ketempat pembuatan ukiran bali yang Ada di desa Binaanya.Saat tiba di sanggar, Babinsa disambut oleh pemilik usaha, I Wayan Rama, beserta para pengukir yang sedang bekerja dengan penuh konsentrasi. Dinding sanggar dipenuhi ukiran kayu yang menampilkan motif‑motif khas Bali , Wayan Rama […]

  • Koramil 1612-03/Reo Tegaskan Komitmen Jaga Stabilitas Wilayah Bersama Forkopimka

    Koramil 1612-03/Reo Tegaskan Komitmen Jaga Stabilitas Wilayah Bersama Forkopimka

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Reo, 1 September 2025 – Dalam upaya menyikapi perkembangan situasi nasional dan menjaga stabilitas keamanan di wilayah Reo, jajaran Forkopimka Reo menggelar rapat koordinasi lintas sektor bertempat di Aula Polsek Reo, Senin (1/9). Rapat dihadiri oleh Camat Reo Teobaldus Junaidin, SH, Kapolsek Reo Ipda Joko S, Bati Tuud Koramil 1612-03/Reo Peltu Lasiman, Kasat Pol Air […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Angseri Hadiri Musyawarah Desa Penetapan APBDesa 2026

    Bhabinkamtibmas Desa Angseri Hadiri Musyawarah Desa Penetapan APBDesa 2026

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan pengamanan dan monitoring kegiatan Musyawarah Desa (MUSDES) di Aula Kantor Desa Angseri pada Jumat, 28 November 2025, pukul 09.00 Wita s/d selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi tetap kondusif serta mendukung kelancaran jalannya musyawarah desa. Bhabinkamtibmas Desa Angseri BRIGPOL I Nym Mantara Wijanata menghadiri kegiatan MUSDES yang membahas […]

expand_less